Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN MAROS

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BONTOA
Alamat : Jl. Poros Pajukukang, Kec.Bontoa, Kab.Maros Kode Pos: 90554 email:marospuskesmasbontoa@gmail.com

PEMILIHAN DAN PENETAPAN INDIKATOR MUTU PELAYANAN KLINIS


UPTD PUSKESMAS BONTOA
TAHUN 2020

No. Jenis Pelayanan Indikator Standar


2 3 4

1. Pelayanan Loket dan Rekam Medik


Waktu tunggu pelayanan pendaftaran ≤ 10 Menit
Visite rate (% jumlah penduduk) 25%
Pelayanan Kasir ≤ 10 Menit
Kelengkapan pengisian rekam medis 24
100%
jam setelah selesai pelayanan
Kelengkapan Informed Consent setelah
100%
mendapatkan informasi yang jelas
2. Pelayanan Poli Umum
Pemberi pelayanan di poli umum 100%
Contac Rate 1,5%
Jam buka pelayanan pengobatan umum
sesuai ketentuan :
1. Senin-Kamis: Jam 08.00 – 13.30 100%
2. Jumat : 08.00 – 11.00
3. Sabtu: 08.00 – 13.00
Waktu tungg pelayanan pengobatan umu ≤ 30 Menit
3. Pelayanan Poli Gigi
Pemberi pengobatan gigi dan mulut 100%
Contact Rate
Jam buka pelayanan pengobatan gigi dan
mulut sesuai ketentuan :
1. Senin – Kamis : jam 08.00 – 13.00 100%
2. Jumat : 08.00 – 11.00
3. Sabtu : 08.00 – 13.00
Waktu tunggu pelayanan pengobatan Gigi
≤ 30 Menit
4. Unit Gawat Darurat (UGD)
Kemampuan menangani life saving 100%
Pasien yang tertangani di UGD 100%
Waktu tanggap pelayanan di Gawat Darurat
≤ 5 Menit
(Respon Time)
Jam buka pelayanan gawat darurat 24 jam
Pemberi pelayanan kegawatdaruratan
bersertifikat Advanced Trauma Life
Support/ Advanced Cardiac Life Support/ 100%
Penanggulangan Penderita Gawat Darurat
yang masih berlaku
Kepuasan Pelanggan 85%
Kematian pasien ≤ 24 jam ‰ (perseri bu)
5. Pelayanan Poli KIA
Pemberi Pelayanan Ibu dan Anak minimal
100%
berpendidikan D3 kebidanan
Jam buka pelayanan KIA sesuai ketentua :
1. Senin – Kamis : jam 08.00 – 13.30
100%
2. Jumat : 08.00 – 11.00
3. Sabtu : 08.00.d. 13.00
Waktu tunggu pelayanan KIA ≤ 30 Menit
Kepuasan Pelanggan 85%
6. Pelayanan Poli KB
Pemberi Pelayanan Ibu dan Anak minimal
100%
berpendidikan D3 kebidanan
Jam buka pelayanan KIA sesuai ketentua :
1. Senin – Kamis : jam 08.00 – 13.30
100%
2. Jumat : 08.00 – 11.00
3. Sabtu : 08.00.d. 13.00
Waktu tunggu pelayanan KB ≤ 30 Menit
7. Pelayanan Imunisasi
Pemberi Pelayanan Imuniasai minimal
tenanga keperawatan (Perawat atau Bidan)
100%
berpendidikan D3 kebidanan dan
bersertifikasi Imunisasi
Jam buka pelayanan Imunisasi sesuai
ketentuan :
1. Senin – Kamis : jam 08.00 – 13.30 100%
2. Jumat : 08.00 – 11.00
3. Sabtu :08.00.d. 12.30
Waktu tunggu pelayanan ≤ 10 Menit
Kepuasan pelanggan terhadap pelayanan
85 %
rawat
8. Persalinan
Kejadian kematian ibu karena persalinan

a. Perdarahan 0%
b. Ekslamsia 0%
c. Sepsis 0%
Pemberi pelayanan persalinan normal oleh :
1. Dokter Umum terlatih (Asuhan
100%
Persalinan);
2. Bidan terlatih (Asuhan persalinan)
Kemampuan menangani Berat Badan Lahir
100 %
Rendah (BBLR) 1500 gr – 2500 gr
Konseling dan Layanan KB oleh Bidan
100%
terlatih

Kepuasan Pelanggan 85%

9. Laboratorium
Waktu tunggu hasil pelayanan laboratorium
≤ 60 Menit
untuk kimia darah dan darah rutin
Pelaksana ekspertisi hasil pemeriksaan
100%
laboratorium
Tidak adanya kesalahan pemberian hasil
100%
pemeriksaan laboratorium

Kepuasan pelanggan 85%

10 Kefarmasian
Waktu pelaksanaan pelayanan :
a. Obat jadi ≤ 10 Menit
b. Obat racikan ≤ 15 Menit
Tidak adanya kejadian kesalahan
100%
pemberian obat
Kepuasan Pelanggan 85%
Penulisan resep sesuai formalarium 0%
Ketersediaan obat sesuai dengan diagnosa
100%
penyakit sesuai kewenangan Puskesmas
11. Pelayanan Gizi

Ketersediaan konseling gizi bagi pasien


100%
oleh tenaga

Pengelolaan
12.
Limbah
Baku mutu limbah cair
1. BOD < 30 mg/I;
2. COD < 80 mg/I; 0%
3. TSS < 30 mg/I;
4. PH 6-9.
Pengelolaan limbah padat infeksius dan 0%
non infeksius sesuai dengan aturan yang
berlaku
13. Ambulans
Waktu pelayanan ambulans 24 jam
Respone time pelayanan ambulans oleh
≤ 15 Menit
masyarakat yang membutuhkan
14. Pencegahan Pengendalian Infeksi
Tersedia Alat Pelindung Diri (APD) di setiap
100%
Instalasi
15. Pemeliharaan Sarana
Kecepatan waktu menanggapi kerusakan
≥ 80 %
alat
Ketepatan waktu pemeliharaan alat 100%
Peralatan laboratorium dan alat ukur yang
digunakan dalam pelayanan terkalibrasi
100%
tepat waktu sesuai dengan ketentuan
kalibrasi

Mengetahui, Bontoa, Februari 2020

Kepala UPTD Puskesmas Bontoa, Ketua Tim PMKP,

dr. Fachriany, S.Ked., M.Kes. drg. Fatmi Sari Utami


NIP. 19790808 200902 2 003 NIP. 19801202 200803 2 002

Anda mungkin juga menyukai