Anda di halaman 1dari 2

MELAKSANAKAN AMBULASI DINI TURUN DARI

TEMPAT TIDUR

No. Dokumen : No. Revisi : - Hal : 1/ 2


RSUD KABUPATEN KEDIRI

Tgl. Terbit : Ditetapkan Oleh


Direktur Rumah Sakit Umum Daerah
Standar Prosedur Kabupaten Kediri
Operasional

Dr. Hermawan Chrisdiono, Sp.P


Pembina Tingkat I
Nip. 19600412 198801 1 003

I. PENGERTIAN : Tahapan aktifitas pasien yang dilatih secara bertahap dan


mandiri berupa aktifitas mulai dari diatas sampai turun dari
tempat tidur sesuai dengan kemampuan pasien

II. TUJUAN : 1. Kebutuhan gerak aktif pasien terpenuhi sesuai dengan


kemampuan
2. Meningkatkan sirkulasi darah sistemik

III. KEBIJAKAN : 1. Dilaksanakan oleh perawat atau pembantu perawat dan


dilakukan pada pasien partial – minimal care
2. Pasien sudah waktunya harus mobilisasi

IV. PROSEDUR : a. Kriteria Persiapan


1) Alat bantu : kursi / kursi roda
2) Penjelasan kepada pasien

b. Kriteria Pelaksanaan
1) Cuci tangan
2) Alat bantu didekatkan
3) Perawat berdiri di sisi tempat tidur
4) Membantu pasien menggeser kakinya ke samping
tempat tidur
5) Membantu pasien duduk dan menurunkan kaki secara
perlahan dari tempat tidur
6) Membantu pasien turun dari tempat tidur / berdiri
7) Membantu pasien duduk dikursi atau kursi roda
8) Perhatikan respon pasien
MELAKSANAKAN AMBULASI DINI TURUN DARI
TEMPAT TIDUR

No. Dokumen : No. Revisi : - Hal : 2/2


RSUD KABUPATEN KEDIRI

9) Cuci tangan

V. UNIT TERKAIT : 1. Instalasi Rawat Inap


2. Instalasi Rawat Jalan

VI. REFERENSI : A.Azis Alimul Hidayat, Musrifatul Uliyah ( 2008 ), Kebutuhan


Dasa Manusia Salemba Medika

Anda mungkin juga menyukai