Anda di halaman 1dari 11

1. Perhatikan gambar pengukuran dengan alat neraca berikut!

Agar neraca menjadi seimbang, yang harus dilakukan adalah ….


A. Mengganti no 3 dengan no 4
B. Menambah bagian Y dengan no 5
C. Mengurangi bagian X yang 500 g
D. Mengurangi no 2 bagian Y

2. Ember berisi air 500 ml. Air dipindahkan seluruhnya ke dalam botol kosong bervolum 50
liter. Bentuk dan volum air dan alasannya terdapat pada tabel ….
No Volum gas Bentuk gas Gaya tarik antar molekul gas
A 50 ml Ember Lemah
B 50 liter Air kuat
C 50 liter Ember kuat
D 50 ml Air lemah

3. Logam bermassa 500 g dan bersuhu 250C dimasukkan ke dalam 200 g air bersuhu 500C.
Suhu campuran menjadi 400C. Jika kalor jenis air 4200 J/kg0C, berapakah kalor jenis logam?
A. 1110 J/kg0C
B. 1115 J/kg0C
C. 1120 J/kg0C
D. 1125 J/kg0C

4. Mobil mengalami kebocoran oli melaju dengan bekas tetesan oli pada jalan seperti gambar.

Hubungan antara kecepatan dengan waktu yang benar ditunjukkan oleh grafik ….
5. Sebuah sepeda motor bergerak dengan percepatan 4 m/s2 ketika didorong oleh gaya mesin
3200 N. Jika muatan mobil ditambah 200 kg, dengan gaya dorong mesin yang sama,
percepatan sepeda motor menjadi ….
A. 3,2 m/s2
B. 3 ,5 m/s2
C. 4,5 m/s2
D. 5,0 m/s2

6. Perhatikan gambar!

Jika benda berpindah ke kanan sejauh 2 meter, maka


usaha yang dilakukan oleh ketiga gaya tersebut
sebesar ….

A. 90 Joule C. 30 Joule
B. 60 Joule D. 20 Joule

7. Perhatikan buah kelapa yang jatuh dari pohonnya setinggi


10 m berikut!
Apabila massa buah kelapa tersebut 2 kg dan percepatan
gravitasi 10 N/kg, berapakah energi kinetik yang dimiliki
buah kelapa sampai padatitik B, apabila AB adalah 5m?
A. 400J
B. 200 J
C. 100J
D. 80 J

Perhatikan gambar tuas berikut !


Jika titik tumpu digeser 5 cm mendekati beban agar tuas tetap seimbang, kuasa harus ... .
A. Dikurangi 15 N. C. Di geser 30 cm mendekati titik tumpu .
B. Dikurangi 60 N. D. Di geser 40 cm mendekati titik tumpu.

9 Sepotong kayu yang volumenya 500 cm3 terapung dalam air. Bagian kayu yang muncul di
permukaan air adalah 100 cm3. Jika massa jenis air 1000 Kg/m3, massa jenis kayu adalah....
A. 400 Kg/m3 C. 750 Kg/m3
3
B. 600 Kg/m D. 800 Kg/m3

10. Seutas tali digetarkan sehingga membentuk gelombang seperti gambar

Jika cepat rambat gelombang 2 m/s berapa periode gemlombang tersebut?


A. 3 s C. 10 s
B. 5 s D. 15 s

11. Sumber bunyi yang frekuensinya 400 Hz merambat diudara dengan kecepatan 336 m/s.
Panjang kolom udara dapat beresonansi terhadap sumber bunyi tersebut adalah ...
A. 0,84 m C. 0,36 m
B. 0,42 m D. 0,21m

12. Bentuk bayangan yang benar pada cermin datar berikut ditunjukan oleh gambar ... .

13. Perhatikan beberapa fenomena alam berikut:


(1) terbentuknya fatamorgana
(2) terbentuknya pelangi
(3) bintang tampak berkedip–kedip
(4) dasar kolam tampak lebih dangkal
Fenomena alam yang disebabkan oleh pemantulan sempurna adalah ....
A. ( 1 ) dan ( 2 )
B. ( 1 ) dan ( 3 )
C. ( 2 ) dan ( 3)
D. (3 ) dan ( 4 )

14. Dua benda bermuatan listrik saling tarik- menarik dengan gaya F. Jika muatan masing–
masing benda diperbesar 2 kali dan 3 kali dari muatan semula , sedang jarak dijauhkan
menjadi 2 kali semula gaya tarik–menarik antar kedua benda menjadi ...
A. 6 F
B. 3F
C. 3/2 F
D. 1/2 F

15. Perhatikan gambar rangkaian listrik tertutup berikut:


R2
R5
R3 R4

R1
12 V
Jika hambatan dalam baterai 2 Ω dan hambatan tiap lampu 3 Ω, kuat arus listrik pada R1
adalah ....
A. 0,75 A C. 1,5 A
B. 1,2 A D. 2 A

16. Pemanas air selama 56 menit digunakan untuk memanaskan air 5 kg bersuhu awal 200C
hingga mendidih pada suhu 1000C. Jika kalor jenis air 4200 J/kg0C. Daya yang diperlukan
untuk memanaskan adalah ….
A. 300 W
B. 400 W
C. 500 W
D. 600 W

17. Untuk memperbesar medan magnet pada elektromagnet, dapat dilakukan dengan cara …
A. memperbesar diameter kawat dan memperbesar tegangan listrik
B. memperbanyak lilitan dan memperbesar arus listrik
C. memperbesar arus listrik dan menambahkan inti tembaga pada kumparan
D. memperpanjang kumparan dan memperbesar tegangan listrik

18. Perhatikan skema transformator berikut!


Berdasarkan data pada gambar, kuat arus pada kumparan primer sebesar ….
A. 3 A
B. 2,4 A
C. 0,8 A
D. 0,3 A

19. Seseorang menelpon temannya dari kota Jakarta pada pukul 09.00 kepada temannya di kota
Sorong Propinsi Papua. Kota Jakarta berada pada posisi 1150BT dan kota Sorong berada
pada posisi 1450BT. Waktu lokal kota Sorong pada saat itu menunjukkan ….
A. pukul 08.00
B. pukul 09.00
C. pukul 10.00
D. pukul 11.00

20. Kertas lakmus merah dan lakmus biru dicelupkan ke dalam beberapa larutan. Perubahan
warna yang benar adalah ….
Perubahan warna Lakmus
No Larutan
Merah Biru
1 Larutan garam Biru Biru
2 Teh Merah Merah
3 Sari jeruk nipis Merah Merah
4 Sabun cuci Biru Biru
Perubahan warna lakmus yang benar adalah ….
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4

21. Perhatikan beberapa sifat benda berikut!


1) Garam mudah larut dalam air.
2) Bensin mudah terbakar.
3) Minyak tanah tidak dapat larut dalam air
4) Sayur sawi yang busuk
Yang termasuk sifat kimia adalah ….
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 2) dan 4)
D. 3) dan 4)

22. Perhatikan komposisi pada makanan kemasan berikut:


Tepung kentang, minyak nabati, pati tapioka, gula, garam, dinatrium ribonukleotida,
mononatrium glutamat, kalium klorida, asam sitrat.
Bahan kimia penguat rasa buatan yang dapat diganti dengan bahan kimia alami adalah ....
A. dinatrium ribonukleotida dan asam sitrat
B. asam sitrat dan mononatrium glutamat
C. mononatrium glutamat dan dinatrium ribonukleotida
D. dinatrium ribonukleotida dan asam klorida

23. Perhatikan pernyataan berikut!


1. Suka berbohong
2. Muka pucat
3. Berat badan turun
4. Pencuriga dan tertutup
5. Kurang bertanggung jawab
6. Mata terlihat cekung dan merah

Pengaruh psikis pada orang pengguna zat adiktif dan psikotropika pada pernyataan di atas
sesuai dengan nomor . …
A. 1, 2 dan 4
B. 1, 4 dan 5
C. 2, 3 dan 6
D. 3, 5 dan 6

24. Ahmad melakukan percobaan di Laboratorium IPA menggunakan mikroskop. Namun cahaya
yang masuk sedikit, sehingga tidak mendapatkan cahaya yang cukup untuk pengamatan. Hal
yang harus dilakukannya adalah ....
A. mengatur revolver
B. mengatur fokus halus
C. mengarahkan cermin
D. memutar diafragma

25. Perhatikan ciri jaringan hewan berikut ini:


1. Berbentuk silinder panjang
2. Berbentuk gelendong
3. Inti 1 terletak di tengah
4. Inti banyak di tepi
5. Bekerja di luar kesadaran
6. Menyusun organ-organ pencernaan

Karakteristik yang dimiliki oleh otot polos adalah … .


A. 1, 2, 3, dan 4
B. 2, 3, 4, dan 5
C. 2, 3, 5, dan 6
D. 3, 4, 5, dan 6
26. Perhatikan gambar berikut !

Gambar tersebut menunjukkan bahwa makhluk hidup memiliki ciri … .


A. Respirasi
B. Ekskresi
C. Bergerak
D. Iritabilita

27. Perhatikan gambar berikut!

1 2 3 4

Crustacea ditunjukkan gambar nomor. …


A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 1 dan 3
D. 3 dan 4

28. Perhatikan jaring-jaring makanan di bawah ini !

Jika banyak ular yang diburu untuk diambil kulitnya, masalah yang timbul pada rantai
makanan tersebut adalah .........
A. Populasi tikus dan kelinci meningkat
B. Populasi burung dan tikus meningkat
C. Populasi rusa dan harimau menurun
D. Populasi rumput dan rusa menurun
29. Daerah yang padat penduduk seperti Jakarta menghasilkan sampah dari rumah tangga yang
menumpuk. Agar tidak mencemari lingkungan, kegiatan pengelolaan sampah anorganik yang
baik adalah…
A. membuang sampah ke daerah lain
B. mengubur sampah
C. menimbun sampah pada lahan khusus
D. mendaur ulang sampah

30. Apabila jumlah penduduk semakin meningkat, maka dampak lingkungan yang akan terjadi
adalah…
A.Ketersediaan air bersih semakin menurun
B. Jumlah pengangguran meningkat
C. Ketersediaan lahan semakin meningkat
D. Ketersediaan oksigen semakin meningkat

31. Perhatikan data hasil percobaan uji makanan berikut ini :


Bahan Makanan Reagen Hasil Percobaan
1 Biuret Ungu
2 Lugol Biru
3 Biuret Kuning
4 Benedict Orange

Kesimpulan hasil percobaan uji makanan di atas adalah…


A. 1 mengandung protein
B. 2 mengandung glukosa
C. 3 mengandung lemak
D. 4 mengandung amilum

32. Perhatikan pernyataan berikut :


1.Sendi yang menghubungkan lengan atas dan gelang bahu
2.Sendi yang menghubungkan lengan atas dan lengan bawah
3.Sendi yang menghubungkan paha dan gelang panggul
4. Sendi yang menghubungkan ibu jari dan telapak tangan

Berdasarkan pernyataan di atas yang merupakan sendi engsel dan sendi pelana adalah nomor..
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
33. Perhatikan diagram berikut!

Berdasarkan diagram tersebut, udara suplementer adalah adalah....


A. 5000 ml
B. 3500 ml
C. 1500 ml
D. 500 ml

34. perhatikan ciri – ciri pembuluh darah di bawah ini ....


1) Dinding tebal,elastis, membawa darah kaya oksigen
2) Dinding tidak elastis, membawa darah kaya karbondioksida
3) Membawa darah menuju ke jantung,katup banyak
4) Membawa darah keluar dari jantung, katup banyak
5) Bila luka darah memancar
6) Bila luka darah hanya menetes

Dari data di atas yang merupakan ciri- ciri pembuluh darah vena adalah….
A. 1, 3,5
B. 1, 4, 6
C. 2, 3, 5
D. 2, 3, 6

35. Perhatikan gambar nefron berikut!

Proses pembentukan urin yang terjadi pada bagian no 2


adalah….
A. Penyerapan kembali zat yang masih berguna bagi tubuh dan menghasilkan urin sekunder
B. Penambahan zat sisa dan menghasilkan urin sesungguhnya
C. Penyaringan darah dan menghasilkan urin primer
D. Pengumpulan urin untuk di salurkan ke rongga ginjal

36. Seorang pasien menderita penyakit pada organ reproduksi yang di tandai dengan gejala gejala
sebagai berikut :
1). Menyerang system kekebalan tubuh manusia
2). Di sebabkan oleh virus
3). Dapat di tularkan melalui tranfusi darah dan ibu hamil kepada janinnya

Berdasarkan data diatas, pasien tersebut menderita penyakit….


A). Sifilis (raja singa)
B). Klamidiasis
C). AIDS
D). Gonorea

37. Perhatikan gambar berikut!

Fungsi bagian yang diberi tanda huiruf R adalah ....


A. pertumbuhan sekunder
B. pertumbuhan primer
C. pertukaran gas
D. menyalurkan air dan garam mineral

38. Perhatikan gambar percobaan tentang fotosintesis berikut!

Apabila perangkat percobaan tersebut diletakan di tempat yang terkena sinar matahari, gas
yang terkumpul dalam tabung reaksi akan meningkat karena ….
A. kadar oksigen dalam tumbuhan meningkat
B. kadar glukosa dalam air menurun
C. kadar karbon dioksida dalam air menurun
D. kadar oksigen dalam air meningkat

39. Persilangan antara tanaman tinggi berbuah manis (TTMM) dengan tanaman rendah berbuah
asam (ttmm), menghasilkan tanaman tinggi berbuah manis. Apabila F1 disilangkan dengan
induk dominan, maka persentase F2 yang memiliki genotip homozygot resesif adalah ....
A. 25% C. 75%
B. 50% D. 100%

40. Boyolali merupakan Kabupaten di Jawa Tengah yang banyak menghasilkan susu sapi.
Selain dikonsumsi secara langsung, ada pula yang mengolah susu tersebut menjadi keju.
Bakteri yang dimanfaatkan dalam pembuatan keju adalah ....
A. Streptococcus dan Lactobacillus
B. Saccaromyces dan Aspergillus
C. Acetobacter dan Propionibacterium
D. Streptococcus dan Lectonosto

Anda mungkin juga menyukai