Anda di halaman 1dari 3

TEKNIK REKURSIF

Pengertian Teknik Rekursif

 adalah suatu proses dari fungsi yang memanggil dirinya sendiri secara berulang-ulang.
Pemanggilan prosedur atau fungsi ke dirinya sendiri bisa berarti proses yang berulang yang
tidak bisa diketahui kapan akan berakhir. Karena proses dilakukan berulang-ulang, maka
harus ada suatu kondisi yang mengakhiri prosesnya. Jika tidak, maka proses tidak akan
pernah berhenti sampai memori yang digunakan tidak dapat menampung lagi. Dalam
pemakaian sehari-hari, rekursi merupakan teknik pemrograman yang berdaya guna untuk
digunakan pada pekerjaan pemrograman dengan mengeksperisikannya ke dalam suku-suku
dari program lain dengan menambahkan langkahlangkah sejenis.

Penerapan Teknik Rekursif

 Nilai faktorial
Dalam faktorial, n! = n*(n-1)! dengan pengecualian 0! = 1. Berikut contoh
perhitungannya:
Dilihat bahwa dengan hanya rumus n! = (n - 1)! x n saja maka akan tercipta suatu

perhitungan yang tiada berakhir. Bentuk dasar inilah yang nantinya akan mengakhiri
proses rekursi yang terjadi. Dengan kata lain, proses rekursi akan dilakukan terus
menerus hingga suatu bentuk dasar tercapai.

 Pembentukan Barisan Fibonacci


Dalam pembentukan baris Fibonacci, contoh di bawah ini menyajikan satu fungsi
untuk menghitung harga pangkat suatu nilai bilangan bulat misalnya 35, maka proses
rekursif akan tampak pada gambar berikut ini:
Dari definisi tersebut, statemen pertama menunjukkan nilai yang utama dari fungsi,
dan statemen kedua menunjukan perulangan penurunan dari n yaitu n-1.

Teknik Iteratif

Teknik Iteratif merupakan perulangan yang melakukan proses perulangan terhadap


sekelompok intruksi. Perulangan dilakukan dalam batasan syarat tertentu. Ketika syarat
tersebut tidak terpenuhi lagi maka perulangan akan terhenti.

Perbedaaan Teknik rekursif dengan iteratif

Persamaan
a.    Sama-sama merupakan bentuk perulangan.
b.    Dilakukan pengecekan kondisi terlebih dahulu sebelum mengulang.

Perbedaan
a.    Iteratif menggunakan FOR, WHILE, DO-WHILE sedangkan rekursif hanya
menggunakan IF.
b.    Iteratif dapat berjalan pada program yang terdiri dari prosedur (Tidak terdapat fungsi)
sedangkan
       rekursif merupakan fungsi.
https://bertzzie.com/knowledge/analisis-algoritma/Rekursif.html
https://zaharaahyesa.wordpress.com/2014/04/10/algoritma-rekursif/
https://riskyanadewi.wordpress.com/2013/05/17/fungsi-rekursif/

Anda mungkin juga menyukai