Anda di halaman 1dari 1

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH JAWA TENGAH


RESOR BLORA

NOTA DINAS
Nomor : B/ND - 14 /III/HUK.6.6./2020/Lantas

Kepada: Yth. Kapolres Polres Blora


Dari : Kasatlantas Polres Blora
Perihal : survey eksternal di bidang pelayanan Publik

1. Rujukan :
a. Undang-undang Nomor 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik
Indonesia;
b. Keputusan Bersama antara Kapolri dengan Menteri PANRB Nomor :
KB/1/IV/2018, Nomor : 01 Tahun 2018 tanggal 6 April 2018 tentang Tata Cara
Pembangunan Zona Integritas menuju WBK dan WBBM;
c. Keputusan Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Nomor :
Kep/580/VI/2016 tanggal 9 Juni 2016 tentang Petunjuk pembangunan Zona
Integritas menuju WBK dan WBBM di Lingkungan Polri;
d. Keputusan Kepala Kepolisian Daerah Jawa Tengah Nomor : Kep/111/I/2020
tanggal 15 Januari 2020 tentang penetapan Satwil Polda dan Satwil Polres
sebagai calon memperoleh predikat WBK Tahun 2020;
e. Surat Perintah Kapolres Blora Nomor : Sprin/74/I/HUK.6.6./2020 tanggal 13
Januari 2020 tentang pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas menuju WBK
dan WBBM di masing-masing Bagian, Satuan, Seksi Tahun 2020.
2. Bahwa dalam rangka pembangunan Zona Integritas menuju WBK dan WBBM di
lingkungan Polres Blora, perlu dilaksanakan survey eksternal di bidang Pelayanan
Publik (Satpas, SPKT, SKCK di dukung Satreskrim, Satnarkoba dan Sattahti);
3. Sehubungan dengan hal tersebut di atas, diberitahukan kepada Ka bahwa Polres
akan melaksanakan survey eksternal dari PWI, LSM, Akademisi, Tokoh Masyarakat dll
dengan membuat website Tribrata Polres Blora.
4. Demikian untuk menjadi maklum.

Blora, Maret 2020


KEPALA SATUAN LALU LINTAS

Tembusan : DODIAWAN S, S.H., S.I.K.


AJUN KOMISARIS POLISI NRP 84021514
1. Kapolres Blora
2. Waka Polres Blora. Paraf :

Anda mungkin juga menyukai