Anda di halaman 1dari 3

BAB 10

GAMBAR RENCANA

10.1.1. Kelengkapan

1) Peta Lokasi Ruas Jalan

2) Peta Lokasi Quarry ( sumber material )

3) Legenda Singkatan

4) Ringkasan Volume

5) List Volume

6) Tipikal Potongan Melintang

7) Layout Trase Jalan

8) Plan dan Profil

(a) situasi (plan)

(b) profil (potongan memanjang)

9) Gambar Potongan Melintang (cross section)

10) Gambar Struktur

11) Gambar Standar

10.2 SPESIFIKASI TEKNIS

Adalah uraian mengenai ketentuan-ketentuan yang harus


dilaksanakan.

10.2.1. Persyaratan Umum

> penjelasan lingkup pekerjaan


> tata cara penyimpanan material

> tata cara mobilisasi

> tata cara pemeriksaan

> tata cara pembayaran

> tata cara pelaksanaan

> tata cara pembersihan lapangan dan demobilisasi

10.2.2. Pekerjaan Utama

> tata cara pengukuran dan pembayaran

> tata cara pengendalian mutu

> tata cara pelaksanaan

Yang termasuk dalam bagian ini :

 Pekerjaan tanah
 Pekerjaan drainase
 Pekerjaan bahu jalan
 Pekerjaan perkerasan, termasuk pondasi
 Pekerjaan struktur

10.2.3. Pekerjaan Diluar Pekerjaan Utama

> pekerjaan harian

> pekerjaan pemeliharaan

> perlengkapan jalan

10.2.4. Spesifikasi khusus

Perlu dibuat sebagai suplemen spesifikasi umum, jika ada item


pekerjaan yang diluar standar ketentuan yang telah dimuat dalam
spesifikasi umum.
10.3. Perhitungan Kwantitas

Perhitungan kwantitas pekerjaan, dirinci untuksetiap item


pekerjaan untuk memudahkan pengukuran dan pelaksanaan.

10.4. Analisa Harga Satuan

Terdiri dari tiga kelompo, yaitu:

 Harga satuan upah


 Harga satuan bahan
 Harga satuan peralatan

Kemudian disatukan menjadi “Analiss Satuan Pekerjaan”.

10.5. Dokumen Lelang

Adalah kumpulan ketentuan teknis dan persyaratan administrasi


sebagai penawaran pekerjaan oleh kontraktor.

10.5.1. Spesifikasi

Pada umumnya, menejemen jalan ditangani oleh Bina Marga.

1) bagian-1 : UMUM

2) bagian-2 : PEKERJAAN-PEKERJAAN UTAMA

3) bagian-3 : PENGEMBALIAN KONDISI DAN


PEKERJAAN MINOR

4) bagian-4 : PEKERJAAN PEMELIHARAAN RUTIN

10.5.2. Analisis

Yang dilakukan adalah analisis harga satuan. Dengan selesainya


dokumen perlelangan dan perkiraan biay, maka perencanaan teknik
jalan raya secara lengkap telah selesai.

Anda mungkin juga menyukai