Anda di halaman 1dari 9

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan       :  SMAN 1 Tajur Halang


Mata Pelajaran             :  Pendidikan Agama Kristen
Kelas :  X
Alokasi  Waktu            :  10 x 40 menit ( 10 kali pertemuan )

Standar Isi

KI 1 :Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI 2 :Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah
KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan
kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar

 Mensyukuri karunia kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas.


 Bersedia hidup dengan orang lain tanpa kehilangan identitas.
 Menjelaskan arti kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas.
 Menjalani kebersamaan dengan orang lain tanpa kehilangan identitas.

Indicator
 Siswa Menyebutkan pengertian murid kristus
 Siswa Menyebutkan pengertian manusia sebagai mahluk sosial
 Siswa menyebutkan pengertia garam dan terang dunia

Tujuan Pembelajaran

 Diharpkan Siswa mampu menjelaskan pengertian murid kristus


 Diharpkan Siswa mampu menjelaskan pengertian manusia sebagai mahluk sosial
 Diharpkan Siswa mampu menjelaskan pengertia garam dan terang dunia
2

Materi Pembelajaran

Identitas dalam Kebersamaan

Metode Pembelajaran

1. Pendekatan Pembelajaran
Scientific
2. Metode
Ceramah, Tanya-jawab, Diskusi,

Langkah-langkah Kegiatan

Pertemuan
Tahap Alokasi
Kegiatan Siswa/Guru
Kegiatan Waktu
Pendahuluan  Membuka pertemuan dengan kebaktian singkat 10
 Memeriksa kehadiran siswa dan mengumpulkan
Buku Bukti Mengikuti Ibadah Minggu.
 Mengadakan apersepsi.
Kegiatan Inti Mengamati 60

 Menceritakan bani Israil sebagai bangsa yang terpilih.

Mempertanyakan

 Mempertanyakan apa yang dimaksud dengan murid kristus

Mengeksplorasi

 Mengkaji cerita dari beberapa contoh murid kristus

 Mengkaji manusia sebagai makhluk sosial .

 Mengkaji tentang garam dan terang dunia

Mengomunikasikan

 Mengumpulkan contoh tindakan pelajar yang


mencerminkan sikap garam dan terang dunia.
Kegiatan  Guru menyimpulkan hasil pembelajaran. 10
Penutup  Salah seorang siswa membawakan doa penutup.

Sumber, Bahan dan Alat


1. Sumber
a. Alkitab
b. Buku PAK kelas X Penerbit Cipta Sarana Mandiri
c. Buku PAK kelas X Penerbit Mitra
d. Dewasa Dalam Kristus, SLTA kelas 3 Penerbit Bina Medan Informasi
e. Suluh Siswa 3 Bertumbuh Dalam Kristus kelas 12 Penerbit BPK Gunung Mulia.
f. Teladan Kehidupan 3 PAK SMA kelas X penerbit ANDI
3

2. Bahan
Lembar Kerja, Hasil Kerja Siswa, Bahan Presentasi

3. Alat
Majalah, LCD dan Komputer, TV dan kidung Jemaat

Penilaian
Jenis Bentuk
Indicator Contoh Instrumen
Instrumen Instrumen
Mengkaji tentang manusia Tugas pengamtan 1. Berikan contoh dari
sebagai makhluk social kelompok manusia sebagai makhluk sosial di
lingkungan sekitarmu!

Mengetahui, Bogor,2018/2019
Kepala Sekolah Guru Mata pelajaran

Drs. Arif Setiawan,M.M Deddi.S.Pd.K


NIP 196501311992031005
4

Lampiran 1 : Instrumen penilaian non tes

1.        FORMAT PENILAIAN KINERJA

NAMA SISWA: ....................  TANGGAL: ......................      KELAS: .........................


TINGKAT KEMAMPUAN
NO ASPEK YANG DINILAI
1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
JUMLAH
Kriteria penskoran                                          
1.Baik sekali    4                                                                                 
2.Baik              3                                                                                 
3.Cukup           2                                                                                 
4.Kurang          1                                                                                 

2.        PENILAIAN SIKAP


Mata pelajaran        :    PAK                                                                       
Kelompok              :    1                                                                  Kelas               :   X

N NAMA SKOR
O SISWA
Komitmen Kerja ketelitian Kemampuan minat Jumlah Nilai
tugas sama menyampaikan skor
Informasi
1
2
3
4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


5

(RPP)

Satuan Pendidikan       :  SMAN 1 Tajur Halang


Mata Pelajaran             :  Pendidikan Agama Kristen
Kelas/Semester            :  X
Alokasi  Waktu             :  10 x 40 menit ( 10 kali pertemuan )

Standar Isi
KI 1 :Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 :Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
KI 3 :Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah
KI 4 :Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan
kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar
 Mensyukuri keberadaan Allah sebagai pembaharu kehidupan
 Merespon keberadaan Allah sebagai pembaharu dalam relasi dengan sesame manusi dan alam
 Memahami keberadaan Allah sebagai pembaharu kehidupan dan Alam
 Mengekspresikan diri sebagai pribadi yang mengalami pembaharuan.

Indicator
 Siswa Menjelaskan pengertian Allah sebagai pembaharu
 Siswa menyebutkan karya Allah sebagai pembaharu kehidupan
 Siswa menyebutkan makna Allah sebagai pembaharu kehidupan
 Siswa menyebutkan tujuan karya Allah sebagai pembaharu kehidupan

Tujuan Pembelajaran

 Diharapkan Siswa mampu Menjelaskan pengertian Allah sebagai pembaharu


 Diharapkan Siswa mampu menyebutkan karya Allah sebagai pembaharu kehidupan
 Diharapkan Siswa mampu menyebutkan makna Allah sebagai pembaharu kehidupan
 Diharapkan Siswa mampu menyebutkan tujuan karya Allah sebagai pembaharu kehidupan

Materi Pembelajaran

Allah Sebagai Pembaharu

Metode Pembelajaran
6

1. Pendekatan Pembelajaran
Secientific
2. Metode
Ceramah, Tanya-jawab, Diskusi,

Langkah-langkah Kegiatan
Pertemuan 1:
Tahap Alokasi
Kegiatan Siswa/Guru
Kegiatan Waktu
Pendahuluan  Membuka pertemuan dengan kebaktian singkat 10
 Memeriksa kehadiran siswa dan mengumpulkan Buku
Bukti Mengikuti Ibadah Minggu.
 Mengadakan apersepsi.
Kegiatan Inti Mengamati 60

 Mengamati sedikitnya 5 peristiwa di masyarakat dan di alam yang


menunjukkan karya Allah sebagai pembaharu manusia dan alam

Mempertanyakan

 Mempertanyakan apa janji Allah dalam pembaru manusia dan alam.

Mengeksplorasi

Membuat analisis: Mengapa pembahasan tentang HAM relevan untuk


orang Kristen. ( dibantu dengan ayat Alkitab yang dianggap tepat untuk
mendukung ide ini.)

Mengasosiasikan
Menjelaskan arti dan nilai-nilai HAM.

Mengomunikasikan

 Membuat dua proyek untuk menerapkan nilai-nilai HAM dalam


kehidupan keluarganya.

 Membuat pernyataan tekad: akan berperan serta dalam penegakan


HAM dalam lingkungannya sehari-hari, termasuk lingkungan keluarga
dan sekolah.

 Bersikap kritis dalam mewujudkan nilai-nilai


HAM dalam masyarakat dengan mengacu pada teks Alkitab.
Kegiatan  Guru menyimpulkan hasil pembelajaran. 10
Penutup  Salah seorang siswa membawakan doa penutup.
7

Sumber, Bahan dan Alat


1. Sumber
a. Alkitab
b. Buku PAK kelas XPenerbit Cipta Sarana Mandiri
c. Buku PAK kelas x Penerbit Mitra
d. Dewasa Dalam Kristus, SLTA kelas 3 Penerbit Bina Medan Informasi
e. Suluh Siswa 3 Bertumbuh Dalam Kristus kelas 12 Penerbit BPK Gunung Mulia.
f. Teladan Kehidupan 3 PAK SMA kelas X penerbit ANDI
2. Bahan
Lembar Kerja, Hasil Kerja Siswa, Bahan Presentasi
3. Alat
Majalah, LCD dan Komputer, TV dan kidung Jemaat

Penilaian
Jenis Bentuk
Indicator Contoh Instrumen
Instrumen Instrumen
Menjelaskan eksistensi HAM dalam Tugas Individu Pemaparan Sebutkanlah butir-butir
hidup HAM

Mengetahui, Bogor,2018/2019
Kepala Sekolah Guru Mata pelajaran

Drs. Arif Setiawan,M.M Deddi.S.Pd.K


NIP 196501311992031005
8

Lampiran 1 : Instrumen penilaian non tes

1.        FORMAT PENILAIAN KINERJA

NAMA SISWA: ....................  TANGGAL: ......................      KELAS: .........................


TINGKAT KEMAMPUAN
NO ASPEK YANG DINILAI
1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
JUMLAH
Kriteria penskoran                                          
1.Baik sekali    4                                                                                 
2.Baik              3                                                                                 
3.Cukup           2                                                                                 
4.Kurang          1                                                                                 

2.        PENILAIAN SIKAP


Mata pelajaran        :    PAK                                                                       
Kelompok               :    1                                                                  Kelas               :   X

N NAMA SKOR
O SISWA
Komitmen Kerja ketelitian Kemampuan minat Jumlah Nilai
tugas sama menyampaikan skor
informasi
1
2
3
4
9

Lampiran 2 : Lembar kerja siswa

LEMBAR KERJA SISWA


HAM MENURUT IMAM KRISTEN

A.     TUJUAN                           :   Menjelaskan pentingnya penerapan nilai-nilai Demokrasi dan HAM
dalam masyarakat dan bangsa Indonesia

B.     ALAT DAN BAHAN        :


1.                  Alkitab
2.                  Majalah
3.                  Film/potongan film

C.     PETUNJUK KERJA:

1.      Carilah Firman Tuhan yang berisi tentang nilai-nilai Demokrasi dan HAM dalam masyarakat dan
bangsa Indonesia, apakah isi dan maknanya!
2.      Bacalah artikel tentang nilai-nilai Demokrasi dan HAM dalam masyarakat dan bangsa Indonesia,
apakah yang kamu dapatkan dari artikel itu!
3.      Cermatilah film/trailer yang disajikan.

D.     TABEL PENGAMATAN:

Materi Isi Makna WAKTU


Alkitab
Majalah/sumber lain
yang ada hubungannya
dengan HAM
Film tentang HAM

Anda mungkin juga menyukai