Anda di halaman 1dari 2

DRAFT USULAN TOPIK TUGAS AKHIR

1. Judul Usulan
“Implementasi Algoritma Winnowing Pada Aplikasi Pendeteksi Kemiripan Dokumen”
2. Kerangka Pikir Penelitian
Latar Belakang Rumusan Masalah / Research Question
1. Perkembang teknologi yang pesat akhir-akhir
ini ada berdampak pada kemudahan bertukar Bagaimana membangun aplikasi similarity
informasi, dengan kemudahan ini sering dokumen dengan menggunakan algoritma
disalahgunakan, salah satunya yang sering Winnowing.
yaitu plagiarisme.
2. Dalam penulisan skripsi mahasiswa beberapa
skripsi memiliki topik judul yang sama, dengan
adanya mesin ini dapat diketahui tingkat
kemiripan antara skripsi satu dan lainnya. Tujuan Penelitian
3. Dengan mengetahui apakah skripsi yang Tujuan penelitian ini untuk membangun
dibuat apakah mirip dengan lainnya dapat aplikasi yang dapat mendeteksi kemiripan
diubah untuk menghindari masalah plagitat. beberapa dokumen skripsi dengan
4. Ada banyak algoritma yang digunakan terkait memberikan nilai kemiripan dengan
dengan deteksi kemiripan dokumen, seperti persentase.
algoritma rabin-karp, K-Nearest Neighbors,
dan lain-lain. Dari banyak algoritma untuk
mendeteksi kemiripan dokumen tersebut yang
akan digunakan adalah algoritma Winnowing.
5. Metode fingerprinting adalah metode yang
Batasan Masalah
menelusuri karakter satu persatu pada deret
1. Aplikasi dibangun berbasis Web.
karakter. Prinsip kerja dari metode dokumen
2. Aplikasi hanya mendeteksi text yang
fingerprinting ini adalah dengan menggunakan
berbahasa indonesia dari data skripsi
teknik hashing. Teknik hashing adalah sebuah
mahasiswa jurusan Informatika
fungsi yang mengkonversi setiap string
Universitas Tanjungpura.
menjadi bilangan. Algoritma yang termasuk
dalam metode fingerpriting salah satunya
algoritma Winnowing.
Langkah-langkah Penelitian
Metode penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini adalah:
1. Identifikasi Masalah
Mengidentifikasi apa saja masalah yang dapat diselesaikan aplikasi.
2. Analisis Kebutuhan
Menganalisis kebutuhan apa saja yang diperlukan untuk membangun aplikasi.
3. Perancangan Sistem
Merancang aplikasi dari hasil analisis kebutuhan yang telah dilakukan.
4. Implementasi
Mengimplementasi setiap rancangan aplikasi dan membangun aplikasi berbasis web.
5. Pengujian Sistem
Menguji aplikasi yang terlah di bangun.
6. Analisis Hasil Pengujian
Menganalisis hasil dari pengujian aplikasi untuk mengidentifikasi jika terdapat
ketidaksesuaian sistem.
7. Kesimpulan
Kesimpulan diperoleh dari hasil analisis pengujian.

Hipotesa Hasil Penelitian


Dengan pemanfaatan aplikasi pendeteksi kemiripan dokumen ini, dapat
mengetahui kemiripan antar dokumen yang telah di input dengan menampilkan
persentase kemiripan.

Anda mungkin juga menyukai