Anda di halaman 1dari 2

BAB

KEDUDUKAN DAN FUNGSI BPD

1.1. Mandatori Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa

1.2. Kedudukan dan Fungsi Badan Permusyawaratan Desa


A. Kedudukan Badan Permusyawaratan Desa
Menurut UU Desa 6/2014 BPD berkedudukan sebagai lembaga desa yang terlibat
melaksanakan fungsi pemerintahan, tetapi tidak secara penuh ikut mengatur dan mengurus desa.

Tabel
Kedudukan BPD Menurut UU No. 32/2004 dan UU No. 6/2014

No. Komponen UU No. 32/2004 UU No. 6/2014

Defenisi Lembaga yang merupakan Lembaga yang melaksanakan


BPD perwujudan demokrasi dalam fungsi pemerintahan yang
penyelenggaraan pemerintahan anggotanya merupakan wakil dari
desa sebagai unsur penyelenggara penduduk desa berdasarkan
pemerintahan desa keterwakilan wilayah dan
ditetapkan secara demokratis

Kedudukan Sebagai unsur penyelenggara Sebagai lembaga desa yang


BPD pemerintahan desa. BPD terlibat melaksanakan fungsi
berwenang dan ikut mengatur dan pemerintahan, tetapi tidak secara
mengurus desa penuh ikut mengatur dan mengurus
desa

B. Fungsi Badan Permusyawaratan Desa


1. Fungsi Hukum
Membahas dan menyepakati Rancangan Peraturan Desa bersama Kepala Desa

Tabel
Fungsi Hukum BPD menurut UU No. 32/2004 dan UU No. 6/2014
BAB

No. Komponen UU No. 32/2004 UU No. 6/2014

Fungsi hukum Fungsi hukum/legislasi kuat: Fungsi hukum/legislasi lemah:


BPD Menetapkan peraturan desa membahas dan menyepakati
bersama Kepala Desa Rancangan Peraturan Desa
bersama Kepala Desa

2. Fungsi Politik
a. Agregasi dan Artikulasi Aspirasi Masyarakat Desa
b. Pengawasan
c. Penyelenggaraan Musyawarah Desa

Anda mungkin juga menyukai