Anda di halaman 1dari 3

PENDAFTARAN PASIEN

Nomor Dokumen :

Nomor Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Tggl. Mulai Berlaku :

Halaman :1–3

UPT A. Heri Eko Saputro, SKM


Puskesmas NIP. 19700623 199803 1
Kenali 004
1. Pengertian Pendaftaran pasien adalah peraturan berkoordinasi bagi petugas
untuk menertibkan urutan pelayanan dan memudahkan bagi
petugas untuk mendapatkan informasi rekam medis bagi seluruh
fasilitas pelayanan yang tersedia di UPT Puskesmas Kenali

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan prosedur pendaftaran sehingga proses


pendaftaran dapat berjalan dengan efektif dan efisien tetapi juga
harus sesuai dengan prosedur.

3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Kenali Nomor 440/ /PKM


KNL/XI/2016 tentang pelayanan klinis di UPT Puskesmas Kenali

4. Referensi -

5. Alat dan 1. Alat Tulis


Bahan 2. Laptop
3. No. Urut Pendaftaran
4. Kartu Berobat
5. Kartu Identitas (KTP), BPJS, KIS, ASKES, JAMKESMAS
6. Rekam medis dengan map family folder
7. Buku Register Pendaftaran
8. Buku Bantu Rekam medis
6. Langkah- 1. Petugas menanyakan apakah pasien sudah pernah berobat
langkah/ 2. Petugas menanyakan kartu berobat
Prosedur 3. Petugas mengambilkan rekam medis (Family folder) sesuai
dengan nomor kartu yang dibawa oleh pasien
4. Petugas menanyakan identitas yang akan berobat
5. Petugas menyiapkan form rekam medis pasien, petugas
mengecap tanggal pada form rekam medis pasien
6. Bila pasien belum memiliki form rekam medis petugas mengisi
form rekam medis sesuai dengan identitas pasien
7. Petugas menuliskan identitas pasien pada resep sesuai
Ruangan tujuan
8. Petugas menanyakan Ruangan yang akan dituju
9. Jika pasien peserta asuransi petugas menempelkan fotocopy
asuransi pada resep pasien.
10. Petugas menyerahkan kembali Kartu Tanda Berobat kepada
pasien
11. Petugas mengantarkan rekam medis pasien ke unit terkait
12. Setelah jam pelayanan selesai petugas memasukkan data
pasien baru kedalam laptop
13. Petugas memasukkan semua data pasien pengguna asuransi
kedalam P care
7. Diagram
Alir Petugas
mempersilahkan pasien
mengambil nomor urut Petugas menanyakan
Petugas memanggil apakah pasien sudah
pasien pernah berobat

Apakah
Petugas Petugas Petugas
pasien
Menanyakan mengambilkan menanyakan
memiliki
siapa yang akan family folder kartu berobat
kartu
berobat sesuai nomor kelurga
asuransi
kartu pasien

Petugas memberikan kartu


Petugas menuliskan berobat pada pasien,
identitas pada form mengantarkan rekam medis ke
rekam medis, resep ruangan pemeriksaan
dan buku register

8. Hal yang 1. Bagi pasien Gawat Darurat dapat langsung masuk ke


Perlu Ruangan Tindakan
diperhatika 2. Bagi pasien Usia Lanjut, Penyandang Dissabilitas, Ibu Hamil
n diberikan nomor antrian khusus berwarna Merah untuk
didahulukan dalam pemberian pelayanan di unit terkait
9. Unit Terkait Unit Pendaftaran

10. Dokumen a. Buku Registrasi Pasien


terkait b. Buku Bantu Pasien baru
c. Kartu Berobat Pasien
d. Rekam Medis
e. Resep
11. Rekaman Historis
No. Yang dirubah Isi perubahan Tanggal mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai