Anda di halaman 1dari 6

TUGAS SIFT PAGI

CEKLIS
TTD/
NO TUGAS TDK
DILAKUKAN paraf
DILAKUKAN
1. Mencatat suhu kulkas ri.gudang.rj jam
07.00
2 Menerima operan dari sif malam
3 Pelayanan pasien rawat jalan dan poli
1.verivikasi resep
2.telaah resep oral
3.KIE pasien
4 Menulis kartu stok sesuai pengecekkan
fisik obat dan alkes
5. Pelayanan pasien rawat inap
Biling resep, menyiapkan obat u/siang
jam 14.00
6 Billing resep jika ada pasien
sc.curet.spontan saat sif pagi
7. Dispensing steril perin/anak
8. Dispensing steril maternity
9. Penyiapan obat pasien pulang,
1. Billing pasien pulang.
2. Verivikasi resep pulang
3. Telaah resep oral
4. Pengecekkan susu bayi
5. Retur obat/alkes post
sc.lap.spontan.curet.anak
6. Penyiapan obat untuk pulang.pasien
ri/anak
7. KIE pasien
10 Menulis di buku manual jika ada
pengeluaran obat psiko dan narko
11 Menulis pelaporan di buku timbang trima
masing-masing sift jika ada pengeluaran
obat narko psiko dan jumlahnya dan di
warnai merah untuk narko.psiko warna
biru Dan ditandatangani 2 orang petugas
sif 1 dan sift 2
12 Pengecekkan obat habis didefecta gudang
13 Pengajuan order (apt)
14 Mencocokkan pbf berdasarkan defecta
(apt)
15 Mengajukan purchase order keuangan
(apt)
16 Mengajukan purchase order direktur (apt)
17 Memgirim order ke masing2 pbf (apt)
18 Biling harga berdasarkan faktur (apt)
19 Print pembelian dan menyerahkan ke
keuangan (apt)
20 Stok opname 1bulan 1x (smua kru
farmasi)
1. Buat laporan stok opname
2. Buat berita acara obat2 yang
ditarik dr stok krn ed
3. Buat berita acara obat2 ditarik dr
pbf karena larangan edar
4. Buat berita acara obat2
pengecekan emergensi kit

21 Laporan psiko dan narko perbulan online


(apt)
22 Pengecekkan obat-obat psiko narko di
buku manual sesuai masing2 sift jika ada
pengeluaran terlibat semua aa
23 Visite apoteker ke pasien jika ada
peresepan khusus: standing order,
tapering off dll (apt)
24 Membuat laporan susu bmt dan prenagen
Operkan masing2 sift
25 MEMBUAT LAPORAN
PENGGUNAAN RESEP PER BULAN
Operkan masing2 sift
26 Membuat laporan bulanan pemakaian
obat di operkan masing2 sift
27 Tepat waktu kehadiran

Mengetahui

Kepala Instalasi Farmasi


(Nurhasiah S.Farm.Apt)

TUGAS SIFT SIANG


CEKLIS
TTD/
NO TUGAS TDK
DILAKUKAN paraf
DILAKUKAN
1. Mencatat suhu kulkas ri.gudang.rj jam
14.00
2. Pelayanan pasien rawat jalan dan poli
1.verivikasi resep
2.telaah resep oral
3.KIE pasien
3. Menulis kartu stok sesuai pengecekkan
fisik obat dan alkes
4 Membuat paketan kit2 dan anastesi kit
berdasarkan kebutuhan UNTUK RAWAT
INAP
5 Membuat paketan kit2 berdasarkan
kebutuhan UNTUK RAWAT JALAN
6. Pelayanan pasien rawat inap
Billing resep jika ada pasien
sc.curet.spontan saat sif siang
7. Dispensing steril perin/anak
8. Dispensing steril maternity
9. Penyiapan obat pasien pulang,jika pulang
diatas jam 14.00
1. Billing pasien pulang.
2. Verivikasi resep pulang
3. Telaah resep oral
4. Pengecekkan susu bayi
5. Retur obat/alkes post
sc.lap.spontan.curet.anak
6. Penyiapan obat untuk pulang.pasien
ri/anak
7. KIE pasien
10 Menulis di buku manual jika ada
pengeluaran obat psiko dan narko sif siang
11 Menulis pelaporan di buku timbang trima
masing-masing sift jika ada pengeluaran
obat narko psiko dan jumlahnya dan di
warnai merah untuk narko.psiko warna
biru Dan ditandatangani 2 orang petugas
sif 1 dan sift 2
12 Pengecekkan obat habis didefecta
inst.farmasi ri dan farmasi poli rj
13 Menerima operan dari dinas pagi
14 Tepat waktu kehadiran

Mengetahui

Kepala Instalasi Farmasi

(Nurhasiah S.Farm.Apt)
TUGAS SIFT MALAM
CEKLIS
TTD/
NO TUGAS TDK
DILAKUKAN paraf
DILAKUKAN
1. Mencatat suhu kulkas ri.gudang.rj jam 20.00
2. Pelayanan pasien rawat jalan dan poli
1.verivikasi resep
2.telaah resep oral
3.KIE pasien
3. Menulis kartu stok sesuai pengecekkan fisik
obat dan alkes.PENAMBAHAN BARANG
4. Pelayanan pasien rawat inap
Billing resep jika ada pasien sc.curet.spontan
saat sif siang
5. Dispensing steril perin/anak
6. Dispensing steril maternity
7 Menulis di buku manual jika ada
pengeluaran obat psiko dan narko DI SIF
MALAM
8 Menulis pelaporan di buku timbang trima sift
MALAM jika ada pengeluaran obat narko
psiko dan jumlahnya dan di warnai merah
untuk narko.psiko warna biru. Dan
ditandatangani 2 orang petugas sif 1 dan sift
2
9 Pengecekkan obat habis di GUDANG
10 Menerima operan dari dinas sore
11 Menstok obat2 masing-masing poli dan
instalasi farmasi
12 Pencatatan resep rawat inap dan rawat jalan
13 Mengecek jumlah masing2 resep rwt inap
dan rawat jalan dan menulis di buku timbang
terima.. dan foto ke grup farmasi
14 Mencatat jadwal injeksian di perin /anak
15 Bersih bersih di instalasi farmasi/ farmasi rj
1.menyapu lantai
2.melap kaca
3.membuang sampah medis
4.membuang sampah biasa
16 Tepat waktu kehadiran

Mengetahui

Kepala Instalasi Farmasi

(Nurhasiah S.Farm.Apt)

Anda mungkin juga menyukai