Anda di halaman 1dari 8

Pemeriksaan OHI-S

Alat :

1. Alat standar : - sonde


-kaca mulut
- eksavator
- pinset
- kapas

Cara kerja :

1. Skor OHI-S diperoleh dengan menjumlah skor debris indeks dan calculus indeks.

2. Gigi yang diperiksa adalah:

3. Permukaan yang diperiksa:

4. Pada kasus dimana gigi-gigi tersebut tidak ada (karena telah dicabut/tinggal akar), maka penilaian
dilakukan pada gigi pengganti dengan ketentuan sebagai berikut

·         Gigi M1 RA/RB tidak ada, diganti Gigi M2 RA/RB

·         Gigi M1 dan M2 RA/RB tidak ada, diganti Gigi M3 RA/RB

·         Gigi M1, M2 dan M3 RA/RB tidak ada, maka tidak dilakukan penilaian

·         Gigi I1 kanan RA tidak ada, diganti gigi I1 kiri RA

·         Gigi I1 kanan dan kiri RA tidak ada, maka tidak dilakukan penilaian

·         Gigi I1 kiri RB tidak ada, diganti gigi I1 kanan RB

·         Gigi I1 kanan dan kiri RB tidak ada, maka tidak dilakukan penilaian

5. Pada kasus beberapa dari ke-6 gigi tersebut tidak ada, DI dan CI masih dapat dihitung bila terdapat
minimal 2 gigi yang dapat dinilai.

6. Penilaian dapat diperoleh dengan melakukan pemeriksaan hanya pada gigi permanen.

7. Kriteria Penilaian Debris Indeks adalah:


·         Pada permukaan gigi yang terlihat, tidak ada debris atau pewarnaan ekstrinsik, maka skor yang
diberikan adalah 0.

·         Pada permukaan gigi yang terlihat: Ada debris lunak yang menutupi permukaan gigi seluas 1/3
permukaan atau kurang dari 1/3 permukaan atau Tidak ada debris lunak, tetapi ada pewarnaan
ekstrinsik yang menutupi permukaan gigi sebagian atau seluruhnya. Maka skor yang diberikan
adalah 1

·         Pada permukaan gigi yang terlihat, ada debris lunak yang menutupi permukaan tersebut seluas
lebih dari 1/3 permukaan gigi, tetapi kurang dari 2/3 permukaan gigi, maka skor yang diberikan
adalah 2
·         Pada permukaan gigi yang terlihat, ada debris lunak yang menutupi permukaan tersebut seluas
lebih dari 2/3 permukaan atau seluruh permukaan gigi, maka skor yang diberikan adalah 3

Cara Menghitung Debris Indeks.

                        Jumlah nilai Debris

Debris =                                                         

                        Jumlah gigi yang diperiksa

Contoh : buc. Lab. Buc.

3 0 0       
 0 0 3
      = 6 / 6 = 1
Ling     lab      ling

8. Kriteria Penilaian Calculus Indeks:

·         Tidak ada karang gigi diberi skor 0

·         Pada permukaan gigi yang terlihat, ada karang gigi supragingival menutupi permukaan gigi
kurang dari 1/3 permukaan gigi, diberi skor 1

·         Pada permukaan gigi yang terlihat: Ada karang gigi supragingival menutupi permukaan gigi lebih
dari 1/3, tetapi kurang dari 2/3 permukaan gigi atau sekitar bagian servikal gigi terdapat sedikit
karang gigi subgingival. Untuk criteria ini diberi skor 2
·         Pada permukaan gigi yang diperiksa: Ada karang gigi supragingival yang menutupi permukaan
gigi lebih dari 2/3 permukaan tepi gusi atau sekitar bagian servikal gigi ada karang gigi subgingival
yang menutupi dan melingkari seluruh bagian servikal (Continuous band of subgingival calculus).
Untuk criteria ini diberi skor 3

Cara menghitung Calculus Indeks

“calculus indeks dihitung dengan rumus :

                                    Jumlah penilaian kalkulus

Calculus Indeks =                                                            

                                    Jumlah gigi yang diperiksa


Contoh : buc. lab. buc.

3 0 0  =      3    =  1
 0 0 0
         6        2

        Lab        lab         ling

Keterangan : baik debris indeks maupun kalkulus indeks bila gigi-gigi penentu tidak ada maka yang
diperiksa ialah gigi pengganti yang ada sebelah Mesial. Kalau gigi pengganti ini tidak ada juga maka
tidak ada penganti lagi.

Untuk mendapatkan “calculus Indeks” minimal harus ada tiga gigi yang dapat nilai (5).

Cara menghitung OHI-S (Oral Hygiene Index Symplified)

OHI-S = Debris Indeks  + Calculus Indeks

Contoh : (Formolir OHI-S terlampir)

                  Gigi penentu         

Buc.             Lab.          buc.                

6 1 - 6 RA :
 6 - 1 6
RB

Debris

Buc.       Lab.    buc

3 0 0 RA :
 0 0 3
RB:

Ling       lab       ling

Calculus

Buc.     Lab.      ling

3 0 0 RA :
 0 0 0
RB:

             Ling       lab      ling

Menghitung  :

DI ( debris Indeks ) = 6 / 6 =1

CI ( calculus Indeks) = 3 / 6 =0,5

OHI-S = 1 + 0,5 = 1,5               sedang


huuuuuuPerawatan Fisurw Silent

Alat dan bahan

• Disclosing agent

• Pumice

• Sealant

• Etsa

• Bonding

• Komposit

 Handpiece contra angle

 Articulating paper

PREVENTIVE RESIN RESTORATION

Teknik aplikasi:

1. Bersihkan permukaan gigi dengan brush dan pumice

2. Hilangkan karies yang kedalamannya sebatas enamel dari pit dan

fissure menggunakan low speed round bur.

3. Menghaluskan seluruh permukaan bidang preparasi dengan fine

finishing diamond bur

4. Isolasi gigi dengan cotton rolls

5. Etsa 15 detik,lepas cotton roll, bilas 20’ dan keringkan 15’

6. Isolasi gigi dengan cotton rolls

7. Aplikasi sealant, hindari gelembung

8. Polimerisasi sinar 20 detik

9. Lepas cotton rolls

10. Cek oklusi dengan articulating paper

Bahan dan alat yang digunakan untuk GI:

1. Sonde
2. Kaca mulut
3. Eksavator
4. Catton pelet
5. Catton rol
6. Dentin conditioner
7. Pumice
8. Brush
9. Contra angle low speed
10.Nirbekken
11.Vaselin
12. Bubuk powder dan liquid
13.Mixing pad dan agatte spatel

Tahapan GIC:

1. Membersihkan gigi dengan brush serta pumice lalu bersihkan menggukan


kapas lembab 3kali dan kapas kering 3kali.
2. Setelah itu pengisolasian menggunakan cotton rol
3. Olesi dentin conditioner- menghilangkan smear layer
4. Bilas menggunakan cotton pelet lembab sebanyak 3 kali lalu catton pelet
kering sebanyak 3 kali secara bergantian
5. Aplikasikan bahan GIC
6. Pengecekan oklusi

Anda mungkin juga menyukai