Anda di halaman 1dari 1

Tugas Kelompok ke-4

(Minggu 10 / Sesi 15)

Isian

Aktiva Pasiva
kas Rp. 10.400.000 utang dagang Rp. 19.400.000
Efek Rp. 35.000.000 utang wesel RP. 22.000.000
Piutang dagang Rp. 50.000.000 utang bank Rp. 27.000.000
Rp. 71.000.000 utang jangka
persediaan panjang Rp. 144.000.000
aktiva tetap Rp.322.000.000 modal saham Rp. 120.000.000
(Rp.
akum. Penyusutan 80.000.000)
aktiva  tetap bersih Rp242.000.000 laba ditahan Rp. 76.000.000
total aktiva Rp. 408.000000 total pasiva Rp. 408.400.000

Penjualan sebesar Rp. 24.000.000 dengan hpp sebesar Rp. 6.800.000 dan memiliki biaya
administrasi,bunga dan pajak masing-masing  sebesar Rp. 1.200.000, Rp. 250.000 dan 5%.

Hitunglah:

1. Besarnya current ratio pada rasio likuiditas.


2. Berapa besarnya cash ratio pada rasio likuidas.
3. Berapa besarnya quick ratio pada rasio likuidasi.
4. Berapa besarnya total debt to total capital asset pada rasio solvabilitas.
5. Berapa besarnya total debt to equity ratio pada rasio solvabilitas.

Essay:

1. Jelaskan tujuan dan manfaat dalam menganalisis laporan keuangan!

2. Jelaskan langkah-langkah di dalam menganalisa laporan keuangan!


3. Jelaskan mengenai pentingnya analisa laporan keuangan bagi stakeholder!

ACCT6250 – Accounting and Financial Management

Anda mungkin juga menyukai