Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN RESMI

SISTEM OPERASI
Pemrograman Shell 1

Nama : Mukhammad Rafiq Muzakki


Kelas : 1 D4 Tehnik Informatika A
NRP : 2110191009
I. Percobaan 1 : Membuat Shell Script

1.

2.

Analisa : Untuk membuat program prog01.sh, dapat menggunakan vi untuk text editornya.
Lalu di dalamnya ditulislah perintah. Lalu dijalankan program shell tersebut dengan perintah .
Prog01.sh, lalu dirubah menjadi file executable dan dijalankan dengan perintah ./prog01.sh
I. command . <nama file> seperti diatas dan hasilnya seperti pada gambar 2. Hasilnya
memang tidak ada ketika dijalankan, karena memang didalam script tidak ada
comamnd untuk echo sehingga tidak ada yang akan ditampilkan pada layar.

II. Percobaan 2 : VariabeL

Capture :

1-5
Hasil
1-5
6

Analisa : Untuk membuat sebuah variabel didalam shell, hanya menuliskan nama variabel
tersebut lalu diberi isi dengan tanda ‘=’ sebelumnya. Sehingga ketika ingin membaca isi
variabel tersebut, digunakan perintah echo $VPT. Untuk mengisi sebuah variabel yang
mengandung spasi, maka harus diberi tanda petik pada awal dan akhir. Lalu untuk membaca
variabel tersebut, harus ditambahkan $ pada nama variabel yang telah dibuat tadi. Untuk
mengisi sebuah variabel yang mengandung spasi, maka harus diberi tanda petik pada awal
dan akhir. Lalu untuk membaca variabel tersebut, harus ditambahkan $ pada nama variabel
yang telah dibuat tadi. Untuk menggabungkan string dengan string lainnya, maka digunakan
kurung kurawal pada variabel yang ingin digabungkan dengan string. Untuk penggunaan
variabel tersebut, dapat diisikan dengan perintah atau instruksi shell seperti who dan ls -l
yang dimasukkan kedalam variabel $CMD. Untuk penggunaan variabel tersebut, dapat
diisikan dengan perintah atau instruksi shell seperti who dan ls -l yang dimasukkan kedalam
variabel $CMD.

III. Percobaan 3 : Membaca Keyboard


Capture :

1.

Hasil 1.

2.

3.
5.

6.

7.

9.

II. Analisa :

Perintah read digunakan untuk memasukka input dari keyboard ke suatu variabel
hingga tombol enter ditekan, lalu untuk membacanya, dapat menggunakan perintah
echo. pada pembuatan file prog02.sh digunaka perintah echo dan read, sehingga
ketika telah tampil nama anda, maka akan dilanjutkan fungsi read yang akan
menerima nama tersebut. Lalu akhirnya semua variabel tersebut akan ditampilkan dari
nama, alamat dan kota. Untuk menjalan program shell tersebut, dapat dilakuakn
dengan menambahkan notasi titik didepan namanya, lalu akan dijalankan program
yang telah ditulis didalamnya mulai dari echo hingga readnya.

ketika menggunakan perintah echo, maka akan perintah selanjutnya akan dijalankan
pada baris baru, untuk menghilangkan fungsi enter tersebut, dapat diberikan argumen -n
untuk menghapus pemberian enter otomatis tersebut. Karena telah ditambahkan atribut -n
pada echo, maka pembacaan perintah read tidak berada pada baris baru. variabel dapat
menampung isi yang kosong. Untuk melakukan hal tersebut, dapat dilakukan assign atau
menggunakan input yang tidak dimasukkan sebuah karakter. untuk menyimpan instruksi
pada variabel, dapat diassign ke dalam direktori dengan tanda petik agar menjadi string.
Percobaan diatas digunakan untuk menyimpan
variabel, lalu untuk menyimpan data tanggal yang diperlukan. Yang nantinya output
akan seperti screenshot dibawah

III. Percobaan 4 : Parameter


Capture :
2.

4.
6.


Analisa :

Pada program diatas, digunakan variabel yang akan menerima input, dan
ketika variabel tersebut belum memiliki isi, maka tidak akan ditampilkan terlebih
dahulu. Seperti program diatas, ketika variabel yang belum menerima input, maka
akan ditampilkan output kosong. Untuk membuat parameter yang dimasukkan oleh
user, maka pada teks editor dituliskan variabel dengan pagar. Ketika tidak
dimasukkan parameter apapun, maka akan tampil variabel yang kosong. Lalu keitka
diinputkan parameter, maka otomatis variabel $# akan menjumlahkan parameter yang
dimasukkan. Untuk menambahkan jumlah total parameter, juga dapat ditambahkan
variabel $*, dan juga untuk menampilkan PID dari proses tersebut, dapat ditambahkan
variabel $$. variabel $* digunakan untuk menampilkan semua parameter yang
dimasukkan. Dan juga variabel $$ akan menampilkan PIDnya.

IV. Percobaan 5 : Status Exit


Capture :


Analisa : Perintah grep berfungsi untuk mencari kata yang diinputkan oleh user,
pada percobaan 5 ini perintah yang digunakan adalah “grep xyz /etc/passwd”
yang artinya sistem akan mencari kata “xyz” pada file passwd yang berada di
direktori etc, tetapi karena kata tersebut tidak ditemukan maka status exit
menjadi satu, kita bisa mengeceknya dengan perintah “echo $?” maka yang
akan tampil hanyalah angka 1. Yang kedua apabila kata/string sudah ditemukan
maka status exit adalah 0, contohnya adalah “grep kuuhaku /etc/passwd” maka
kata kuuhaku dapat kita temukan di file passwd, sehingga saat kita mengetikkan
perintah echo $? yang akan tampil hanya angka 0 saja.

V. Percobaan 6 : Konstruksi If
Capture :


Analisa : Pada percobaan 6 akan membahas tentang if conditional. Nomer 1 kita
cek dulu user yang seang aktif siapa dengan instruksi $ who lalu lihat statusnya
dengan echo $? seperti percobaan 5, maka outputnya adalah “Pemakai tersebut
sedang aktif” . dapat juga menggabung perintah who dengan if yaitu $ if
who|grep kuuhaku >/dev/null maka akan dicetak “okay”.
VI. Percobaan 7 : Konstruksi if then else
Capture :


Analisa : Pada percobaan 7 membahas if else. Lalu ketik instruksi who untuk
melihat siapa yang sedang aktif saat ini. Kemudian ketika menjalankan shell
dengan kuuhaku hasil eksekusinya adalah kuuhaku sedang aktif” karena pada
program yang diketikkan terdapat kondisi if who | grep $nama > /dev/null yang
sebelumnya pada percobaan 6 sudah terdapat perintah yang sama sehingga
apabila kita inputkan kuuhaku maka kondisinya benar sedangkan jika kita
inputkan student yang tampil di sreen adalah “Student tidak aktif” karena yang
saat ini aktif hanya user kuuhaku saja.

Anda mungkin juga menyukai