Anda di halaman 1dari 1

Jenis Onset Puncak Kerja Lama Kerja Cara Pemberian

Rapid acting insulin 5-15 menit 1-1,5 jam 3-5 Jam Sebelum makan
insulin ini sangat cepat
dalam menurunkan kadar
gula darah tubuh.
Contoh:
Insulin Lispro(Humalog)
Insulin Asparat(Novolog)
Insulin Gluisine (Apidra)

Shortacting insulin 1/2-1 jam 2-5 jam 5-8 jam Suntikan insulin ini
Insulin kerja pendek,selain diberikan 30-60
dapat diberikan subkutan, menit sebelum
dapat diberikan secara makan
intra vena
Contoh :
Novalin, Regular
Mediumacting Insulin 1-2,5 jam 4-18 Jam 18-24 jam Digunakan untuk
mencukupi insulin
Insulin kerja menengah
selama setengah
mempunyai awitan yang
hari atau sepanjang
lambat dan masa kerja
malam. Jenis ini
yang panjang tetapi masih
biasa dikombinasi
tetap kurang dari 24 jam.
dengan jenis rapic-
Contoh :
acting atau short-
Lente, NPH (Neutral
acting.
Protamine Hagedorn)

Long acting insulin ½-3 jam 6-20 jam 20-36 jam Suntikan insulin ini
lebih banyak
Jenis insulin ini dapat
digunakan ketika
bekerja seharian. malam hari dan
hanya 1x sehari.
Contoh :
Insulin Glargine (lantus)
Insulin Detemir(levemir)
Insulin Degludecn
(tresiba)

Anda mungkin juga menyukai