Anda di halaman 1dari 1

1.

Anamnesa
a. Keluhan utama
Pasien datang pada 10 Mei 2019 dengan keluhan perdarahan pervagina
b. Riwayat penyakit sekarang
Pasien merasa nyeri saat BAB dan BAK serta perut membesar. Pasien datang
denga. Keluhan perdarahan pervagina sejak bulan Maret.
c. Riwayat Obstetri
Pasien mengatakan siklus haid sebelumnya tidak teratur. Lamanya haid sekitar
7-10 hari. Warna darah haid merah kadang encer kadang tidak encer.
Disminore pada saat hari pertama.
d. Riwatat psikososial
Hubungan dengan keluarga pasien cukup baik, ditandai dengan keluarganya
yang membawa ke rumah sakit. Hubungan dengan masyarakat sekitar cukup
baik.

2. Pemeriksaan Fisik
Keadaan umum : pasien tampak lemah, pucat
GCS : E4 V5 M6
Tekanan darah : 90/60 mmHg
Nadi : 110x/m
Pernapasan : 19 x/m
Suhu : 37 °C
Mata : konjungtiva anemis (+)
Sklera ikretik (+)

Palpasi : -
Inspeksi : terlihat keluar darah di vagina
Auskultasi : -
Perkusi : -

3. Pemeriksaan Penunjang
Hb : 7,6 g/dl

Anda mungkin juga menyukai