Anda di halaman 1dari 2

PETUNJUK OPERASIONAL DEFIBRILATOR

RSUDTEUKU UMAR
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
KABUPATEN ACEH JAYA 00 1/2
Jalan Ali Gunong Lr. PMI No.1
CALANG
Kode Pos 23654
Ditetapkanoleh :
DIREKTUR RSUD TEUKU UMAR
TanggalTerbit KABUPATEN ACEH JAYA

STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. EKA RAHMAYULI


Penata Tk. I
NIP. 198507 201103 2 001

PENGERTIAN Suatu tindakan Emergensi untuk mengatasi cardiac arrest / henti


jantung dengan menggunakan kejutan listrik dengan
tegangan /energy yang sudah ditentukan

TUJUAN 1. Menghilangkan ancaman kematian karena fibrilasi ventrikel


2. Mengembalikan irama jantung dan cardiac output yang hilang
karena FV / VT non pulse dan mengembalikan oksigenasi
danperfusi ke jaringan

KEBIJAKAN Surat KeputusanDirektur RSUD Teuku Umar Kabupaten Aceh


Jaya, Nomor: ………tentang petunjuk operasional defibrillator di
Ruang ICU di RSUD Teuku Umar Kabupaten Aceh Jaya
PROSEDUR 1. Persiapan alat.
a. DC Syock dengan elektrodanya
2. Cara kerja
a. Cuci tangan
b. Memberikan penjelasan kepada pasien
c. Larutkan NE 4 mg / 1 ampul ke dalam 50 cc
ns, wfi atau NS 0,9
d. Hubungkan spuit ke extensen tube
e. Sambungkan spuit yang sudah tersambung
dengan extension tube dengan infused melalui
trie way stop cock
f. Pasang siryng pum di tiang infus dan
hubungkan dengan sumber listrik
g. Tekan tombol ON untuk menghidupkan
h. Atur dosis sesuai dengan kebutuhan
(0,01mcg/kgbb-2 mcg/kgbb)
i. Tekan tombol start untuk memulai /
menjalankan
j. Tekan tombol stop/of untuk mematikan bila
sudah selesai
k. Beritahu pasien bahwa pemberian obat
dopamin telah selesai
l. Alat dirapikan kembali
3. Hal yang harus diperhatikan.
a. Monitor Vital sign selama pemberian obat berlangsung
b. Perhatikan bila terdengar alarm berbunyi dan lihat ada
kelainan apa

UNIT TERKAIT 1. Ruang ICU


2. Ruang Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai