Anda di halaman 1dari 17

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Sesuai dengan perkembangan zaman yang serba instant dan


teknologi yang berubah drastis menjadi makanan pokok masyarakat. Banyak
masyarakat yang sudah dapat mengoperasikan perkembangan tersebut dengan
baik dan juga masih ada sebagian masyarakat yang belum mampu
mengoperasikan perkembangan dengan maksimal. Perkembangan teknologi
pada masa sekarang ini memiliki banyak manfaat dalam kehidupan sehari-
hari dan memiliki perananan yang cukup penting. Seringkali teknologi
digunakan untuk berbisnis tetapi tidak digunakan secara maksimal oleh
masyarakat untuk mrmbuat laporan keuangan. Kami sebagai mahasiswa
jurusan akutansi juga ingin mengpresentasikan bidang Akuntansi yang
dimana merupakan suatu ilmu yang di dalamnya berisi bagaimana manusia
berfikir sehingga menghasilkan suatu kerangka pemikiran konseptual tentang
prinsip, standar, asumsi, teknik, serta prosedur yang ada dan dijadikan
landasan dalam pelaporan keuangan. Pelaporan keuangan tersebut harus
berisi informasi-informasi yang berguna dalam memantu pengambilan
keputusan bagi para pemakainya. Akuntansi adalah seni dalam mengukur,
berkomunikasi dan menginterpretasikan aktivitas keuangan. Secara luas,
akuntansi juga dikenal sebagai "bahasa bisnis".

Disini kami perlu memberikan pelatihan dan penerapan kepada


pedagang kecil bahwapentingnya membuat laporan keuangan atau
pembukuan akuntansi yang terstruktur secara rutin. Padahal, pembukuan atau
laporan keuangan ini adalah kunci dalam mengendalikan performa
bisnis.Pembukuan pada dasarnya adalah proses penyimpanan data akurat
tentang transaksi yang masuk dan keluar dari suatu usaha. Banyak manfaat
yang didapat jika rutin melakukan pembukuan untuk kepentingan bisnis.

Pada masa sekarang ini, Dalam dunia bisnis dimana usaha yang
dijalankan hanya berorientasi pada profit tanpa memperhatikan daampak
yang akan ditimbulkan dari kegiatan usaha tersebut. Maka dari itu, konsep
suatu bisnis harus memberiikan kontribusi positif terhadap lingkungan dan
komunitas sosial sembari meningkatkan keuntungan atau prifitabilitas bagi
organisasi dengan menggunakan sumber enegi yang dapat diperbaharui
dibandingkan menggunakan sumber energi yang berasal dari fosil.
1.1
1.2 Perumusan Masalah

Rumusan masalah yang akan dipecahkan melalui program ini pada dasarnya
tidak lepas dari ruang lingkup permasalahan di atas, yaitu:

1. Bagaimana memberikan pemahaman BahasaBisniskepada masyarakat ?


2. Bagaimana memberikan pemahaman Green Business kepada masyarakat ?
3. Bagaimana menciptakan lingkungan yang berbasis Akuntasi di suatu
lingkup masyarakat?
4. Bagaimana melaksanakan penyusunan Laporan keuangan pada kehidupan
sehari-hari dalam berbisnis?

1.3 Tujuan

1 Untuk memberikan Pemahaman BahasaBisniskepada masyarakat.


2. Untuk memberikan Pemahaman Green Business kepada masyarakat.
3. Untuk menciptakan lingkungan yang berbasis Akuntansi di lingkup
masyarakat
4. Untuk melaksanakan penyusunan laporan keuangan pada kehidupan
sehari-hari dalam berbisnis.

1.4 Luaran
Luaran hasil program ini adalah jasa dibidang pendidikan dan pelatiahan
untuk mengajarkan kepada pengusaha kecil di kantin SMPN 14 Tangerang
Selatan agar mampu mengetahui situasi dan kondisi entitas serta
pengambilan keputusan yang tepat dalam adanya bahasa bisnis dan green
business.

1.5 Manfaat

Adapun Manfaat dari PKM-M ini adalah

Bagi Mitra:
1. Dapat memberikan pemahaman kepada masyarakat akan Pentingnya
pembuatan laporan keuangan dalam berbisnis.
2. Dapat mengubah pemikiran lama bahwa menyusun laporan keuangan itu
sulit.
3. Dapat menjadikan masyarakat sadar atas permasalahan keuangan di
kehidupan sehari-hari.
4. Memfasilitasi wadah untuk menambah ilmu mengenai penyusunan laporan
keuangan.
5. Dapatmemberikanpemahamanbahwapentingnya Green Business

Bagi Mahasiswa:
1. Program ini dapat membantu mengembangkan kreativitas mahasiswa
dalam pengembangan teknologi yang lebih efektif dan efisien sesuai
kebutuhan masyarakat yaitu bahasa bisnis dan green business
BAB 2
Tinjauan Pustaka

Berawal dari datangnya saya ke tempat usaha di kantin SMPN 14


Tangerang Selatan untuk membeli sebuah makanan, terjadi perbincangan
antara saya dan pemilik usaha mengenai laba yang ia dapatkan tidak
menentu serta ketidakjelasan pendapatan maupun pengeluaran pada usaha
miliknya serta keresahan pada penggunaan plastik yang dapat
menyebabkan limbah yang bisa merusak lingkungan.
Dari sebuah sharing antara saya dan pemilik usaha tersebut, ia
sebahai pedagang kecil membutuhkan cara untuk membantu menyelsaikan
masalah tersebut yaitu dengan adanya pemahaman untuk membuat laporan
keuangan dengan baik dan benar dengan pencatatan yang sederhana. yang
tersusun rapih dan bagaimana mengurangi penggunaan plastik dalam
usaha nya guna melestarikan lingkungan.
Saya sebagai mahasiswa Akuntansi ingin mmembantu pedagang
tersebut untuk memiliki pelaporan keuangan guna mengetahui kejelasan
antara pendapatan dan pengeluaran dengan menggunakan aplikasi digital
pencatatan transaksi penjualan dan pembelian sehingga pencatatan lebih
mudah dan efisien. Untuk mengurangi penggunaan plastik dalam kegiatan
usaha kami memberikan alternatif agar dapat membantu kelestarian
lingkungan yaitu dengan menggunakan sumber energi yang dapat
diperbarui dan dapat digunakan dalam jangka panjang, serta membuat
mayarakat mengerti dan memudahkan dalam usahanya.
BAB 3
METODE PELAKSANAAN

3.1 Tempat dan Waktu


3.2 Teknik/Cara Pelaksanaan Program

Metode yang akan dilaksanakan merupakan sebuah rangkaian tahapat


yang disusun secara sistematis, berikut adalah gambaran flow map yang akan
berjalan:

Sosialisasi program
Observasi Lapangan Izin Pelaksana BahasaBisnisdan
Green Business

PelaksanaanPelatiha Diskusi terkait


Penerapan Program
n program Pelatihanmenyusunl
BahasaBisnisdan
BahasaBisnisdan aporan
Green Business
Green Business keuangandan green

Penyebaran Laporan Akhir


Kuesioner
Dari flaw map di atas dapat didefinisikan sebagai berikut:
1. Melakukan pengamatan terhadap lingkungan di daerah yang di tetapkan.
2. Memintaizinpelaksanakepadaketuauntukmelaksanakan Program
BahasaBisnisdan green Business.
3. Sosialisasi program BahasaBisnis kepada Masyarakat
4. Diskusi dengan masyarakat terkait menyusun laporan keuangan.
5. PelaksanaanPelatihan program pengaplikasian BahasaBisnisdan Green
Business.
6. Penerapan Program BahasaBisnisdan Green Business
padakehidupanbisnis di masyarakat.
7. Penyebaran kuesioner Untuk mengetahui hasil dari adanya pengaplikasian
BahasaBisnisdan Green Business.
8. Laporan Akhir.

Adapun penjabaran dari flaw map tersebut adalah sebagai berikut:

Tahap persiapan meliputi kegiatan pengumpulan data,


informasi, serta administrasi perijinan untuk memperlancar
jalannya kegiatan, baik dalam sebelum maupun sesudah kegiatan.
Berbagai bentuk kegiatan yang dilakukan dalam tahap persiapan
diantaranya adalah persiapan teknis, administrasi perijinan, serta
pendampingan. Beberapa indicator keberhasilan dalam tahap
persiapan diantarnya:
a. Terbentuknya gambaran umum pelaksanaan program
BahasaBisnisdan Green Business
b. Diikuti oleh peserta

3.3 TahapPelaksanaan

Tahap pelaksanaan merupakan serangkaian kegiatan


Bahasa Bisnis dan Green Business yang dilaksanakan di,
Serangkaian kegiatan tersebutya itu pelaksanaan diskusi,
pengaplikasian BahasaBisnis, dan Program Green Business, dan
Penyebaran kuesioner.
Indikatorkeberhasilandalam program inidiantaranyaadalah:
a. Masyarakat dapatmeningkatkanpemahamanmengenai
pengelolaan laporan keuangan Akuntansi
b. Masyarakat dapat meningkatkan kepedulian terkait
pengeluaran dan pemasukkan secara terstruktur.
c. Masyarakatdapatmeningkatkankesadaraanakanpentingnya
Green Business

Kegiatan ini berlangsung selama lima bulan, meliputi


sosialisasi pertama di minggu pertama, pelaksanaan kegiatan pada
bulan pertama di minggu ke dua sampai bulan keempat dan
melakukan pengamatan perkembangan pada masyarakat sasaran
di bulan kelima.
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing

Biodata Ketua Pelaksana

A. Identitas Diri
1 Nama Pelaksana Yunanda Milenia Putri
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Akuntansi
4 NIM 43217010203
5 Tempat dan Tanggal Lahir Tangerang, 23 Januari 2000
6 E-mail nandamilenia23@gmail.com
7 No Telepon/HP 083870986185

B. KegiatanKemahasiswaan Yang Sedang/PernahDiikuti


No Jenis Kegiatan Status Waktu dan
dalam Tempat
Kegiatan
1 Forum Diskusi Peserta 2018
Keakraban (Mercu Buana)
2 LKMM- Pra Dasar Peserta 2018
(Mercu Buana)
3 Accounting Mentor 2019
Training Program (Mercu Buana)
4 Accounting Bendahara 2019
Competition (Mercu Buana)

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Pihak Yang Tahun
Penghargaan Memberi
Penghargaan
1 Beasiswa Dikti 2017-
Bidikmisi Sekarang
2 - - -
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-M.

Jakarta, 2 Desember 2019


Pengusul

(YunandaMileniaPutri)

Biodata Anggota Pelaksana


A. Identitas Diri
1 Nama Pelaksana Amelia Felinda
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Akuntansi
4 NIM 43217010017
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 03 Maret 1999
6 E-mail ameliafelinda@yahoo.com
7 No Telepon/HP 087881688291

B. KegiatanKemahasiswaan Yang Sedang/PernahDiikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu dan
Kegiatan Tempat
1 Forum Diskusi Peserta 2018
Keakraban (Mercu Buana)
2 LKMM-Pra Peserta 2018
Dasar (Mercu Buana)

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima


No Jenis Pihak Yang Memberi Tahun
Penghargaan Penghargaan
1 Piala Juara 2 SMP Yadika 5 2012
Cerdas Cermat
2 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-M.

Jakarta, 2 Desember 2019


Pengusul

(Amelia Felinda)

A. Identitas Diri Dosen Pendamping

1 Nama Lengkap Wieta Chairunesia SE, M.Ak


2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Akuntansi S1
4 NIK/NIDN 616880041/0304048802
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 04 April 1988
6 Alamat E-mail wieta.chairunesia@mercubuana.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 085772422784

B. RiwayatPendidikan

Gelar Akademik Sarjana S2/Magister S3/Doktor


Nama Institusi Universitas Mercu Universitas Mercu Buana
Buana
Jurusan/Prodi Akuntansi Akuntansi Perpajakan
Tahun Masuk-Lulus 2006 2011

C. Rekam Jejak Tri Dharma PT

C.1. Pendidikan/Pengajaran

No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS


1 Akuntansi Manajemen Wajib 3 SKS
2 Akuntansi Keuangan Menengah 1 Wajib 3 SKS
3 Akuntansi Keuangan Menengah 2 Wajib 3 SKS
4 Akuntansi Keuangan Lanjutan 1 Wajib 3 SKS
5 Akuntansi Keuangan Lanjutan 2 Wajib 3 SKS
6 Penganggaran Perusahaan Wajib 3 SKS
7 Statistik Bisnis Wajib 3 SKS
8 Matematika Bisnis Wajib 3 SKS

C.2. Penelitian

No Judul Penelitian Sumber Tahun


1 Analisis Faktor Fundamental Untuk UMB 2017
Memprediksi Return On Stocks Market
2 Pengaruh Good Corporate Governance Dan UMB 2018
Financial Distress Terhadap Manajemen
Laba Pada Perusahaan Indonesia Yang
Masuk Dalam ASEAN Corporate
Governance Scorecard
3 Pengaruh Struktur Modal, Pertumbuhan UMB 2018
Perusahaan Dan Profitabilitas Terhadap
Perencanaan Pajak Penghasilan Perusahaan
Pada Perusahaan Properti Dan Real Estate
Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia
4 Pengaruh Good Corporate Governance Dan UMB 2019
Financial Distress Terhadap Manajemen
Laba Pada Perusahaan Indonesia Dan
Malaysia Yang Masuk Dalam ASEAN
Corporate Governance Scorecard

5 Pengaruh Manajemen Laba Terhadap Nilai UMB 2019


Perusahaan Dengan Mekanisme Good
Corporate Governance Sebagai Variabel
Moderasi

C.3. Pengabdian Kepada Masyarakat

No Judul Pengabdian Kepada Masyarakat Sumber Tahun


1 Penyuluhan Pengelolaan Keuangan Keluarga UMB 2017
Secara Islami Pada Ibu-Ibu PKK RT 006 RW 003
Kelurahan Kembangan Utara Kecamatan
Kembangan
2 Pelatihan Pengelolaan Keuangan Melalui UMB 2018
Manajemen Laba Untuk Menghadapi Financial
Distress Pada Kelompok UMKMDiLingkungan
Kelurahan Rawa Buaya

3 Sosialisasi Struktur Modal Usaha Dalam UMB 2018


Kaitannya Dengan Pajak Penghasilan Badan
Pada Pengusaha UMKM Di Lingkungan
KelurahanKembangan Utara
4 Pelatihan Budidaya Tanaman Sayur – Sayuran UMB 2019
Hidroponik Bagi Masyarakat Kelurahan Meruya
Utara Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas
Lingkungan
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-M

Jakarta, 2 Desember 2019

Dosen Pendamping,

(Wieta Chairunesia SE., M.Ak)

Lampiran 4. SuratPernyataanKetuaPelaksana
Yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama : Yunanda Milenia Putri
NIM : 43217010203
Program Studi : Akuntansi
Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM Penerapan Teknologi dengan judul
Penerapan Bahasa Bisnis dan Green business Pada Pengusaha kecil di Kantin
Sekolah yang diusulkan untuk tahun anggaran 2020 adalah asli karya kami dan
belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.
Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,
maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.
Jakarta, 2 Desember 2019
Mengetahui, Yang Menyatakan,
Dosen Pendamping Ketua Pelaksana Kegiatan

Wieta Chairunesia SE, M.Ak (Yunanda Milenia Putri)


NIDN. 0304048802 NIM. 4317010203

Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan Kerja Sama Dari Mitra

Yang bertandatangan di bawah ini:

Nama :

Pimpinan Mitra :
Bidang Kegiatan :

Alamat :

Dengan ini menyatakan Bersedia untuk Bekerjasama dengan Pelaksana Kegiatan

Program Kreativitas Mahasiswa Penerapan Teknologi

Nama Ketua Tim Pengusul : Yunanda Milenia Putri

Nomor Induk Mahasiswa : 43217010203

Program Studi : Akuntansi

Nama Dosen pendamping : Wieta Chairunesia SE, M.Ak

Perguruan Tinggi : Universitas Mercu Buana

guna menerapkan dan/atau mengembangkan iptek pada tempat kami.

Bersama ini pula kami nyatakan dengan sebenarnya bahwa di antara pihak Mitra dan
Pelaksana Program tidak terdapat ikatan kekeluargaan dan ikatan usaha dalam wujud
apapun juga.

Demikian Surat Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan tanggung jawab
tanpa ada unsur pemaksaan di dalam pembuatannya untuk dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

Jakarta, 2 Desember 2019

Yang menyatakan,

()

1. Jenis Volume Hargasatuan Nilai (Rp)


Perlengkapan (Rp)
Spidol 5 10000 50000
Pensil 3 pack 35000 105000
Penghapus 1 pack 24000 24000
Penggaris 3 pack 72000 216000
Rautan 2 pack 24000 48000
Buku besar 25 20000 500000
Kotak pensil 25 10000 250000
SUB TOTAL (Rp) 1193000

2. Bahan habis Volume Hargasatuan Nilai (Rp)


pakai (Rp)
Biaya internet 5 100000 500000
Snack 25 orang x 15000 1875000
5Pertemuan
Makan Siang 25 orang x 20000 2500000
Peserta 5Pertemuan
SUB TOTAL (Rp) 4875000

3. Perjalanan Volume Hargasatuan Nilai (Rp)


(Rp)
Perjalanan 5 orang 50000 250000
membeli alat
perlengkapan
Perjalanan 1 20000 20000
membawa
perlengkapan
Perjalanan 5 orang x 5 25000 125000
melakukan bulan
penyuluhan dan
controlling

SUB TOTAL (Rp) 395000

4. Lain-lain Volume Hargasatuan Nilai (Rp)


(Rp)
Tinta print 3 100000 300000
Dokumen dan 1 125000 125000
pembuatan laporan
Sertifikat 25 7000 175000
Bingkai 25 25000 625000
Plakat + uangtunai 3 150000+300000 1050000
150000+200000
150000+100000
SUB TOTAL (Rp) 2275000
TOTAL
Sembilan juta delapan ratus delapan puluh tujuh ribu rupiah

Anda mungkin juga menyukai