Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
1
Rusman, Belajar & Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan ( Jakarta :
PT.Kharisma Putra Utama ) hal : 209-211
dan mengembangkan potensinya melalui aktivitas secara langsung sesuai dengan minat dan
keinginannya.
Pada strategi ini,peran guru lebih menempatkan diri sebagai ,pembimbing sehingga
kegiatan belajar siswa menjadi lebih terarah.
2
Tim Dosen Fip-Ikip Malang,Pengantar Dasar-Dasar Kependidikan,(Surabaya:USANA OFFSET,1988)
hal 191-200
di sebut berdasar atas falsafah mengenai manusia dan kemanusiaan pada jamannya masing-
masing
2. Pertambahan Penduduk
Pertambahan penduduk berarti pula pertambahan tenaga usia kerja.Pendidikan harus
mampu mengembangkan sistem pendidikan keterampilan yang relevan dengan kebutuhan
tenaga kerja.Tanggung jawab ini bukan saja pada pendidikan,namun pendidikan tidak dapat
melepas salah satu tugasnya untuk mempersiapkan anak muda menjelang kehidupannya dalam
masyarakat secara mandiri dan bertanggung jawab.
Dengan kata lain dapat di katakana,bahwa pertumuhan penduduk yang cepat
mengharuskan kita semua untuk bekerja lebih keras agar kebutuhan pendidikan anak usia
sekolah dan pendidikan keterampilan yang sesuai dengan kebutuhan tenaga kerja dapat di
laksanakan.Bahkan kita harus bekerja lebih keras lagi kalau kita tidak mau ketinggalan zaman.
Cara pemecahan masalah pendidikan yang telah biasa dilakukan (conventional) ,
Misalnya :
Menambah jumlah sekolah
meningkatkan fasilitas yang perlu di perlukan untuk mempertinggi mutu sistem
pendidikan yang di lakukan
Mengutamakan pendidikan keterampilan yang telah ada yang paling sesuai dengan
kebutuhan tenaga kerja
Pelayanan administrasi dan supervise pendidikan
Dll