Anda di halaman 1dari 3

Nama : Monica Juliana

NIM : 1810713116
Kelas : 4C
1. Kanker Serviks
 Kuesioner
Core (Inti)
- Riwayat infeksi di daerah kelamin atau radang panggul (IMS)
- Riwayat keluarga dengan kanker
- Merokok, terpapar asap rokok (perokok pasif)
- Riwayat tes pap yang abnormal sebelumnya
- Penurunan kekebalan tubuh

Expanded (Berkembang)
- Menikah/mulai melakukan aktivitas seksual di usia muda (<20 tahun)
- Berganti - ganti pasangan seksual
- Melakukan hubungan seks dengan pria yang sering berganti – ganti pasangan.
- Kurang menjaga kebersihan alat kelamin
- Perempuan yang melahirkan banyak anak

 Pengukuran Fisik
- Berat badan
 Pengukuran Biochemical
Core (Inti)
- Tes IVA
- Papsmear
- Tes DNA HPV
- Kolposkopi
Expanded (Berkembang)
- Cek darah
2. PJK
 Kuesioner
Core (Inti)
- Umur
- Jenis  Kelamin
- Keturunan/Ras
- Merokok
- Dislipidemia
- Hipertensi
- Diabetes Melitus

Expanded (Berkembang)
- Stress
- Kurang olah raga

 Pengukuran Fisik
Core (Inti)
- Tekanan darah
- Berat badan
- Gula darah
Expanded (Berkembang)
- Detak jantung

 Pengukuran Biochemical
Core (Inti)
- Total Cholesterol
- LDL
Expanded (Berkembang)
- Triglycerida
- HDL Cholesterol
3. Hipertensi
 Kuesioner
Core (Inti)
- Umur
- Jenis Kelamin
- Genetik
- Merokok
- Dislipidemia
- Berat badan berlebih/ kegemukan
- Konsumsi alkohol
Expanded (Berkembang)
- Diet rendah serat
- Konsumsi garam berlebih
- Kurang aktivitas fisik
- Stres
- Kurang aktivitas fisik

 Pengukuran Fisik
Core (Inti)
- Pengecekan tekanan darah
- Darah dalam urin
Expanded (Berkembang)
- Detak Jantung
- Penglihatan

 Pengukuran Biochemical
Core (Inti)
- Tekanan darah
- Tes urin
Expanded (Berkembang)
- Elektrokardium

Anda mungkin juga menyukai