Anda di halaman 1dari 2

Klirens (Cl) obat yang sangat terikat pada protein dengan rasio ekstraksi yang rendah.

Obat
bebas atau tidak terikat tersedia untuk klirens. Obat yang terikat pada protein dikembalikan ke
wadah sehingga volume sesungguhnyayang dibersihkan dari obat adalah ¼ dari volume total
yang dikeluarkan oleh orang itu dari wadah dan dibawa ke organ pembersih (yaitu ginjal atau
hati).
Efek berkurangnya ikatan protein pada klirens obat yang sangat terikat pada protein dan
memiliki rasio ekstraksi yang rendah. Konsentrasi obat dalam plasma menurun, tetapi
konsentrasi obat bebas tetap sama (flu meningkat). Volume yang dibersihkan dari obat
meningkat (1/2) dibandingkan dengan volume yang dibersihkan pada gambar sebelumnya.
Walaupun konsentrasi obat tidak terikat dan jumlah obat yang dibersihkan per satuan waktu
tidak berubah. Hal ini mengilustrasikan prinsip bahwa untuk obat yang sangat terikat pada
protein, jumlah obat yang dibersihkan per satuan waktu atau laju eliminasi tetap sama apabila
peningkatan klirens disebabkan oleh berkurangnya ikatan plasma dan metabolism intrinsic atau
eliminasi renal tidak berubah.

Anda mungkin juga menyukai