Anda di halaman 1dari 27

Petroleum Electrical Engineering

INTRODUCTION

POWER ELECTRONIC
Alfin Sahrin, S.T., M.T.

ENERGY AND MINERAL POLYTECHNIC OF AKAMIGAS


2020
www.akamigas.ac.id
GRADING

Presence 10%
Assignment 20%
Mid Test 30%
Final Test 40%

www.akamigas.ac.id 2
SCOPE OF FIELD

• POWER ELECTRONICS
– adalah bagian dari ilmu teknik Elektro yang
mempelajari sistem pengkonversian energi yang Power
menggunakan saklar elektronik. Semiconductors
– adalah bagian dari ilmu teknik Elektro yang
berkaitan dengan pengolahan dan pengendalian
tenaga listrik secara elektronik, yang
menggunakan saklar semikonduktor. Saklar
semikonduktor bekerja menghubungkan (on) dan Circuits and Control
memutus (off) rangkaian elektronik secara Converters Methods
berulang – ulang dalam kurun waktu yang sngat
singkat.

www.akamigas.ac.id 3
FIELD CONCENTRATION

13.8 kV 150kV, 500 kV 20 kV 220 / 380V

Power Generation, Transmission, Power Generation, Distribution,


Distribution Installation

MANAGEMEN DAN SISTEM SISTEM KELISTRIKAN


INDUSTRI KELISTRIKAN INDUSTRI

www.akamigas.ac.id 4
MODERN ELECTRIC GENERATION SYSTEM

www.akamigas.ac.id 5
Important aspects in conversion of electrical energy

The design process of power electronic systems


www.akamigas.ac.id 6
ENERGY CONVERSION

• Converter AC-to-DC
(Rectifier)
• Converter DC-to-AC
(Inverter)
• Converter AC-to-AC Gen DC
(AC Controller)
• Converter DC-to-DC
(DC Chopper) Motor AC

www.akamigas.ac.id 7
SISTEM KONVERSI ENERGI

Gen DC

Motor AC

www.akamigas.ac.id 8
SISTEM KONVERSI ENERGI

www.akamigas.ac.id 9
SISTEM KONVERSI ENERGI

www.akamigas.ac.id 10
APLIKASI DI RUMAH TANGGA

• Adaptor
• Uninterruptible
Power Supply (UPS)
• Lampu Hemat
Energi
• Mesin Las Listrik
• Oven Microwave

www.akamigas.ac.id 11
APLIKASI PADA SISTEM PEMBANGKIT DAN TRANSMISI

• Pengaturan eksitasi
generator
• UPS
• Flexible AC Transmission
Systems (FACTS):
– Static VAR compensator
– Unified Power Flow
Controller (UPFC)
– Static compensator
– Thyristor Controlled
Rectifier (TCR)
– Thyristor Controlled Series
Capacitor (TCSC)
• Sistem transmisi DC

www.akamigas.ac.id 12
APLIKASI PADA SISTEM DISTRIBUSI DAN KELISTRIKAN
INDUSTRI

• Static VAR
Compensator
• Thyristor Controlled
Reactor (TCR)
• Thyristor Switched
Capacitor (TSC)
• Thyristor Controlled
Series Capacitor
(TCSC)
• Active Filter

www.akamigas.ac.id 13
APLIKASI PADA SISTEM PEMBANGKIT TENAGA ANGIN

• Baling-baling
• Generator
• Inverter
• Battery penyimpan
energi

www.akamigas.ac.id 14
APLIKASI PADA SISTEM PEMBANGKIT TENAGA ANGIN

www.akamigas.ac.id 15
APLIKASI PADA SISTEM PEMBANGKIT TENAGA ANGIN

www.akamigas.ac.id 16
APLIKASI PADA SISTEM PEMBANGKIT TENAGA
MATAHARI

• Solar Panel
• Inverter
• Battery penyimpan
energi
• Alat pengontrol

www.akamigas.ac.id 17
PLTS (PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA)

• Stand-alone:
– Tidak terhubung
dengan sistem
pembangkit lain
– Hanya digunakan
untuk satu buah rumah
• Interactive:
– Dihubungkan dengan
jala-jala atau sistem
pembangkit yang lain

www.akamigas.ac.id 18
SISTEM HIBRIDA

• Sistem Hibrida:
– Gabungan dari beberapa sistem
pembangkit

• Sistem Hibrida:
– Diesel, angin
– Diesel, surya
– Diesel, angin, surya
– Angin, surya

www.akamigas.ac.id 19
SAKLAR ELEKTRO-MEKANIS

• Berupa relay atau


kontaktor
• Bagian coil – pembangkit
medan magnit
• Bagian kontak, pemutus/
penghubung arus akibat
ditarik medan magnit
• Dapat mengoperasikan
arus tinggi dengan
sebuah sinyal/ arus kecil

www.akamigas.ac.id 20
SAKLAR ELEKTRO-MEKANIS

• Relay/ Kontaktor
membutuhkan waktu sekitar
50 ms untuk mengalirkan
arus sejak coil diberi
tegangan
• Jadi relay bisa bekerja pada
frekuensi max=20 Hz
• Circuit Breaker (CB)
membutuhkan 200-300 ms
• CB dapat bekerja pada
frekuensi max = 4 Hz

www.akamigas.ac.id 21
SAKLAR POWER SEMIKONDUKTOR

• DIODE
• SILICON
CONTROLLED
RECTIFIER (SCR) /
THYRISTOR
• TRANSISTOR

www.akamigas.ac.id 22
SAKLAR POWER SEMIKONDUKTOR
Type Voltage Current Switching
(kV) (kA) Freq
(kHz)
Transistor 1.5 0.75 10
IGBT 2 0.5 80
MOSFET 1 0.1 1000
Diode 5 5 1.0-10
Thyristor 5 3 0.5
(SCR)
GTO 3 2 1.0
www.akamigas.ac.id 23
SAKLAR POWER SEMIKONDUKTOR

www.akamigas.ac.id 24
SAKLAR POWER SEMIKONDUKTOR

www.akamigas.ac.id 25
REFERENCES

www.akamigas.ac.id 26
TERIMA KASIH

www.akamigas.ac.id 27

Anda mungkin juga menyukai