Anda di halaman 1dari 20

KERANGKA ACUAN

KELAS IBU BALITA BULAN MARET 2018

I. Pendahuluan
Kelas ibu balita adalah kelas dimana para ibu yang mempunyai anak berusia antara 0
sampai 5 tahun secara bersama-sama berdiskusi, tukar pendapat, tukar pengalaman akan
pemenuhan pelayanan kesehatan, gizi dan stimulasi pertumbuhan dan perkembangannya
dibimbing oleh fasilitator, dalam hal ini yang digunakan adalah Buku Kesehatan Ibu dan
Anak.Kelas ibu balita diselenggarakan secara partisipatif artinya para ibu tidak diposisikan
hanya menerima informasi karena posisi pasif cenderung tidak efektif dalam merubah
perilaku. Oleh sebab itu Kelas Ibu Balita dirancang dengan metode belajar partisipatoris
dimana para ibu tidak dipandang sebagai murid, melainkan sebagai warga belajar. Dalam
prakteknya para ibu didorong untuk belajar dari pengalaman sesama sementara fasilitator
berperan sebagai pengarah kepada pengetahuan yang benar. Fasilitator bukanlah guru atau
dosen yang mengajari, namun dalam lingkup terbatas ia dapat menjadi sumber belajar.
Kegiatan Kelas ibu balita dilaksanakan sesuai visi Puskesmas Belopa yaitu menjadikan
masyarakat mampu hidup berPHBS dan memprioritas pelayanan kesehatan bagi keluarga
yang beresiko dan juga sesuai dengan tata nilai Puskesmas Belopa yaitu berkualitas dalam
pelayanan, peduli terhadap lingkungan dan peduli terhadap diri dan sesama

II. Latar belakang


Puskesmas Belopa terletak diwilayah Kecamatan Belopa yang terdiri dari 5 desa dan 4
kelurahan dengan jumlah penduduk ± 17.152 jiwa dengan jumlah sasaran ibu hamil 347
jiwa, ibu bersalin 331 jiwa, bayi 316 jiwa, anak balita 1.378 jiwa bedasarkan data penduduk
tahun 2017
Dari hasil Pemantauan Wilayah Setempat Kesehatan Ibu dan Anak (PWS-KIA) bulan
Desember Tahun 2017 jumlah kunjungan balita lengkap hanya 75%
Berdasarkan data tersebut di atas maka disusunlah kerangka acuan kelas ibu balita
Puskesmas Belopa tahun 2018 yang disusun berdasarkan RUK/RPK Puskesmas Belopa
tahun 2017

III. Tujuan
1. Tujuan Umum :
Meningkatkan pengetahuan, sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan Buku
KIA dalam mewujudkan tumbuh kembang balita yang optimal.
2. Tujuan Khusus
a. Meningkatkan kesadaran pemberian ASI secara ekslusif
b. Meningkatkan pengetahuan ibu akan pentingnya imunisasi pada bayi
c. Meningkatkan keterampilan ibu dalam pemberian MP-ASI dan gizi
seimbang kepada balita
d. Meningkatkan kemampuan ibu memantau pertumbuhan dan melaksanakan
stimulasi perkembangan balita
e. Meningkatkan pengetahuan ibu tentang cara perawatan gigi balita dan
mencuci tangan yang benar
f. Meningkatkan pengetahuan ibu tentang penyakit terbanyak, cara pencegahan
dan perawatan balita

IV. Kegiatan pokok dan rincian kegiatan

N Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan


o
A Penyuluhan tentang :
1. Pemberian ASI Praktek cara menyusui yang benar
Praktek waktu pemberian imunisasi yang tepat ( bermain
2. Pemberian Imunisasi
mencocokkan umur bayi dan jenis imunisasi )
Praktek mengolah makanan untuk usia 6-12 bulan bersama-
3. Pemberian MP-ASI usia 6-12 sama
bulan
Praktek cara memantau dan menstimulasi pertumbuhan dan
perkembangan bayi usia 1-12 tahun
Praktek langkah awal pra rujukan
4. Tumbuh kembang bayi Rujukan

5. Penyakit terbanyak pada bayi


B Penyuluhan tentang :
1. Perawatan gigi anak Praktek cara merawat gigi yang benar
Praktek mengolah makanan untuk usia 1-2 tahun bersama-
2. Pemberian MP-ASI
sama
Praktek cara memantau dan menstimulasi pertumbuhan dan
3. Tumbuh Kembang anak perkembangan bayi usia 1-12 tahun
Praktek langkah awal pra rujukan
Rujukan
Praktek cara mengenali alat dan bentuk permainan anak
4. Penyakit pada anak

5. Permainan anak

C Penyuluhan tentang :
1. Tumbuh kembang anak Praktek pencatatan pertumbuhan dan cara merangsang
perkembangan anak

2. Pencegahan kecelakaan Praktek cara membuat nasi tim, bubur saring dan bumbu
3. Gizi seimbang sederhana alami
Praktek langkah awal pra rujukan
Rujukan
4. Penyakit pada anak Praktek game tanggap cepat
Praktek game tentang PHBS

5. Obat pertolongan pertama


6. Perilaku Hidup Bersih dan
Sehat

V. Cara melaksanakan kegiatan dan sasaran :


No Kegiatan Pokok Pelaksana Program Lintas program Lintas sektor Ket
terkait terkait
A Penyuluhan tentang : -Menyusun rencana -Program Gizi -Kader Sumber

1. Pemberian ASI kegiatan -Program Imunisasi Mengkoordinir pembiayaan


- Koordinasi dengan -Program P2 ibu balita untuk BOK KIA
2. Pemberian Imunisasi
bidan di desa Menyusun jadwal hadir pada saat
3. Pemberian MP-ASI
-Menentukan tempat kegiatan pelaksanaan
usia 6-12 bulan
dan waktu penyuluhan kegiatan
4. Tumbuh kembang pelaksanaan kegiatan
bayi -Menyiapkan format
5. Penyakit terbanyak laporan & rujukan
pada bayi -Menyiapkan bahan
penyuluhan & alat
penyuluhan
-Membuat laporan
kegiatan
B Penyuluhan tentang : -Menyusun rencana -Program Gizi -Kader Sumber

1. Perawatan gigi anak kegiatan -Program UKGM Mengkoordinir pembiayaan


- Koordinasi dengan -Program P2 ibu balita untuk BOK KIA
2. Pemberian MP-ASI
bidan di desa Menyusun jadwal hadir pada saat
3. Tumbuh Kembang
-Menentukan tempat kegiatan pelaksanaan
anak
dan waktu penyuluhan kegiatan
4. Penyakit pada anak pelaksanaan kegiatan
5. Permainan anak -Menyiapkan format
laporan & rujukan
-Menyiapkan bahan
penyuluhan & alat
penyuluhan
-Membuat laporan
kegiatan
C Penyuluhan tentang : -Menyusun rencana -Program Gizi -Kader Sumber

1. Tumbuh kembang kegiatan -Program Promkes Mengkoordinir pembiayaan


- Koordinasi dengan -Program P2 ibu balita untuk BOK KIA
anak
bidan di desa Menyusun jadwal hadir pada saat
2. Pencegahan
-Menentukan tempat kegiatan pelaksanaan
kecelakaan
dan waktu penyuluhan kegiatan
3. Gizi seimbang pelaksanaan kegiatan
4. Penyakit pada anak -Menyiapkan format
5. Obat pertolongan laporan & rujukan
pertama -Menyiapkan bahan

6. Perilaku Hidup Bersih penyuluhan & alat


penyuluhan
dan Sehat
-Membuat laporan
kegiatan

I. Sasaran
1. Ibu balita dan keluarga
2. Kader
3. Bidan

II. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan ( Untuk rencana bulanan )


No Desa / Kelurahan Hari / Tanggal Pelaksana
1 Desa Belopa Rabu / 21 – 3 - 2018 Irawati.H,S.Tr.Keb / Sartika,Amd.Keb
2 Kelurahan Senga Rabu / 21 – 3 - 2018 S.Fauziah,Amd.Keb / Haslinda,Amd.Keb
3 Desa Senga Selatan Kamis / 22 – 3 - 2018 Jusriwati,Amd.Keb / Ratna Dj, Amd.Keb
4 Kelurahan Balo - Balo Kamis / 22 – 3 - 2018 Irawati.H,S.Tr.Keb / Irma,Amd.Keb
5 Kelurahan Tampumia Jumat / 23 – 3 - 2018 S.Fauziah,Amd.Keb / Indarwati,Amd.Keb
6 Kelurahan Tanamanai Jumat / 23 – 3 - 2018 Jusriwati,Amd.Keb / Nurwahida, Amd.Keb
7 Desa Pasamai Sabtu / 24 – 3 - 2018 Irawati.H,S.Tr.Keb / Marlan. H,Amd.Keb
8 Desa Kurrusumanga Sabtu / 24 – 3 - 2018 S.Fauziah,Amd.Keb / Zakia,Amd.Keb
9 Desa Balubu Sabtu / 24 – 3 - 2018 Jusriwati,Amd.Keb / Nursamsi, Amd.Keb

III. Monitoring pelaksanaan kegiatan


Monitoring pelaksanaan kegiatan dilakukan oleh Penanggung jawab UKM
sebelum pelaksanaan dan setelah pelaksanaan kegiatan termasuk tepat sasaran
dan tepat waktu pelaksanaan kegiatan

IV. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


a. Pencatatan
Pencatatan dengan menggunakan format laporan yang telah ditetapkan
b. Pelaporan
Hasil pelaksanaan kegiatan dilaporkan ke Dinas Kesehatan Kab/Kota setiap
tanggal 1 bulan berikutnya

c. Evaluasi kegiatan
Evaluasi kegiatan dilakukan setiap 3 ( tiga ) bulan sekali sesuai dengan
jadwal monitoring dan evaluasi Puskesmas Belopa
Belopa, 20 Maret 2018

Penanggungjawab UKM Esensial Penanggungjawab Program

Aridah, S.Kep.Ns Harsiah, S.Tr.Keb


Nip : 19820622 200502 2 002 Nip : 19741110 200312 2 009

Mengetahui :
Kepala Puskesmas Belopa

dr.Hj.Ernawati Abdullah, M.Kes


Nip : 19730913 200312 2 003

PEMERINTAH KABUPATEN LUWU


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KECAMATAN BELOPA
Alamat : Jl. Topoka No. 41 Telp.(0471) 351 098, Kota Belopa Kode Pos.
91994
Nomor : 2921 / PKM-BLP / TU / VIII /2017

Lampiran : 1 lembar Belopa, 07 agustus 2017

Perihal : Kelas Ibu Balita

Kepada

Yth. Kepala Desa/Kelurahan SeKec. Belopa

di-

Tempat

Dengan Hormat,

Sehubungan dengan akan diadakannya kelas ibu balita sekecamatan belopa, demi kelancaran
acara yang dimaksud, maka kami minta kesediaan bapak/ibu untuk menyampaikan kepada 20 orang
ibu balita yang mempunyai anak berumur 2 – 5 tahun, guna menghadiri acara tersebut yang insya
allah akan diadakan sesuai jadwal terlampir.
Demikian kami sampaikan atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Kepala Puskesmas Belopa

dr. Hj.Ernawati Abdullah, M.Kes


Nip : 19730913 200312 2 003

Tembusan Disampaikan Kepada Yth :


1. Kepala Dinas Kesehatan Kab.Luwu
2. Camat Belopa
3. Arsip

JADWAL PERTEMUAN
KELAS IBU BALITA MARET 2018

N
O HARI/TANGGAL MATERI PELAKSANA TEMPAT KET
1 Rabu, 21 – 03 - 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Desa
Jam 10.00 – 12.00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Belopa
3. Buku KIA
2 Rabu, 21 – 03 - 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Kelurahan
Jam 10.00 – 12.00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Senga
3. Buku KIA
3 Kamis, 22 – 03 - 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Desa
Jam 10.00 – 12.00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Senga Selatan
3. Buku KIA
4 Kamis, 22 – 03 - 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Kelurahan
Jam 10.00 – 12.00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Balo-Balo
3. Buku KIA
5 Jumat, 23 – 03 – 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Kelurahan
Jam 10.00 – 12. 00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Tampumia
3. Buku KIA
6 Jumat, 23 – 03 – 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Kelurahan
Jam 10.00 – 12. 00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Tanamanai
3. Buku KIA
7 Sabtu, 24 – 03 – 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Desa
Jam 10.00 – 12. 00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Pasamai
3. Buku KIA
8 Sabtu, 24 – 03 – 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Desa
Kurrusumang
Jam 10.00 – 12. 00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa a
3. Buku KIA
9 Sabtu, 24 – 03 – 2018 1. Tumbuh Kembang anak Bidan KIA dan Desa
Jam 10.00 – 12. 00 2. Gizi Seimbang Bidan di desa Balubu
3. Buku KIA

LAPORAN HASIL KEGIATAN

A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018


B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di Kelurahan Senga dengan menyurat pada
kepala kelurahan untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan untuk
mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket Pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh Kembang anak oleh
Haslinda, Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Gizi seimbang dan Buku KIA oleh
S.Fauziah Al Habsyi, Amd.Keb
e. Membagikan angket Post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
Tanya : Umur berapa normalnya anak bisa berjalan ?
Jawab : Normalnya umur anak berjalan itu bervariasi mulai dari umur 9
bulan sampai 18 bulan. Pada umumnya anak terlambat jalan juga akan
disertai keterlambatan gerakan motorik lainnya sehingga untuk anak yg
terlambat jalan akan diberikan intervensi dan stimulasi lebih dini
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil angket kelas ibu-anak didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum
memahami tentang Tumbuh Kembang anak , Gizi seimbang dan
pemanfaatan Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh Kembang anak , Gizi seimbang
dan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Senga, 21 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. S. Fauziah Al Habsyi , Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19870504 200903 2 002

2. Haslinda, Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19860630 201704 2 006

LAPORAN HASIL KEGIATAN

A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018


B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di Kelurahan Tanamanai dengan menyurat pada
kepala kelurahan untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di
desa/Kel. untuk mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh Kembang anak oleh
Nurwahidah, Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Gizi seimbang dan Pemanfaatan Buku
KIA oleh Jusriwati, Amd.Keb
e. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
Tanya : Bagaimana solusinya kalau anak batuk tapi sdh berobat ke Puskesmas
tapi belum ada perubahan ?
Jawab : Anak tetap dapat melanjutkan berobat ke Puskesmas untuk dipantau
pengobatan lebih lanjut atau dirujuk ke Rumah Sakit karena kemungkinan ada
infeksi saluran nafas
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil angket kelas ibu-anak didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum
memahami tentang Tumbuh Kembang anak , Gizi seimbang dan pemanfaatan
Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh Kembang anak , Gizi
seimbang dan pemanfaatan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Tanamanai, 23 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. Jusriwati, Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19780507 200604 2024

2. Nurwahidah, Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19880619 201001 2 012

LAPORAN HASIL KEGIATAN

A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018


B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di Kelurahan Tampumia dengan menyurat pada
kepala kelurahan untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di
desa/Kel. untuk mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh Kembang anak oleh
Indarwati, Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang gizi seimbang dan Pemanfaatan
Buku KIA oleh S.Fauziah Al Habsyi, Amd.Keb
e. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
Tanya : Bagaimana mengatasi anak yang sulit makan ?
Jawab : Anak sulit makan karena kebiasaan ibu memberikan jajanan yang
gurih dan manis sehingga rasa makanan yg tdk gurih dan manis tdk membuat
anak nafsu makan, sebaiknya jangan berikan jajanan yang gurih dan manis
sebelum anak makan
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil kuesioner didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum memahami
tentang Tumbuh Kembang , gizi seimbang dan pemanfaatan Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh Kembang Anak, gizi
seimbang dan pemanfaatan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Tampumia, 23 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. S. Fauziah Al Habsyi , Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19870504 200903 2 002

2. Indarwati, Amd.Keb (……………………..)

LAPORAN HASIL KEGIATAN

A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018


B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di Kelurahan Balobalo dengan menyurat pada
kepala kelurahan untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di
desa/Kel. untuk mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh kembang anak oleh
Hariyanti, Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Gizi seimbang dan pemanfaatan Buku
KIA oleh Irawati. Halide, S.Tr. Keb
e. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil angket kelas ibu didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum
memahami tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang dan pemanfaatan
Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh kembang anak , Gizi
seimbang dan pemanfaatan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Balobalo, 22 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. Irawati. Halide,S.Tr.Keb
(……………………..)
Nip : 19790426 200604 2 024

2. Irma, Amd.Keb (……………………..)

LAPORAN HASIL KEGIATAN


A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018
B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di Desa Pasamai dengan menyurat pada kepala
desa untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di desa untuk
mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh Kembang anak oleh Marlan,
Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Gizi seimbang dan pemanfaatan Buku
KIA oleh Irawati. Halide, S.Tr.Keb
e. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil angket kelas ibu anak didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum
memahami tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang dan pemanfaatan
Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang
dan pemanfaatan Buku KIA
E. Saran
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Pasamai, 24 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. Irawati. Halide,S.Tr.Keb (……………………..)


Nip : 19790426 200604 2 024

2. Marlan, Amd.Keb (……………………..)

LAPORAN HASIL KEGIATAN


A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018
B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di desa Kurrusumanga dengan menyurat pada
kepala desa untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di desa
untuk mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh kembang anak oleh Zakia,
Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Gizi seimbang dan Pemanfaatan
Buku KIA oleh S.Fauziah Al Habsyi, Amd.Keb
e. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil kuesioner didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum memahami
tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang dan pemanfaatan Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang
dan pemanfaatan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Kurrusumanga, 24 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. S. Fauziah Al Habsyi , Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19870504 200903 2 002

2. Zakia, Amd.Keb (……………………..)

LAPORAN HASIL KEGIATAN


A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018
B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
b. Kelas ibu balita dilaksanakan di desa Balubu dengan menyurat pada kepala desa
untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di desa untuk
mendatangkan peserta kelas
c. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh kembang anak oleh
Nursamsi, Amd.Keb
e. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang gizi seimbang dan pemanfaatan Buku
KIA oleh Jusriwati, Amd.Keb
f. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
g. Diskusi dan Tanya jawab
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil kuesioner didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum memahami
Tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang dan pemanfaatan Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang
dan pemanfaatan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Balubu, 23 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. Jusriwati, Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19780507 200604 2024

2. Nursamsi, Amd.Keb (……………………..)

LAPORAN HASIL KEGIATAN


A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018
B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di Desa Senga Selatan dengan menyurat pada
kepala desa untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di desa
untuk mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh kembang anak oleh Ratna
Djawaruddin, Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Gizi seimbang dan pemanfaatan
Buku KIA oleh Jusriwati, Amd.Keb
e. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
Tanya : Bagaimana tanda-tanda tumbuh kembang anak yg tidak sehat ?
Jawab : Berat badan tdk naik/BB turun/BB naik berlebihan, Panjang
Badan/Tinggi Badan tdk sesuai dengan umurnya dan perkembangan anak tdk
sesuai dengan umurnya
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil kuesioner didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum memahami
Tumbuh kembang anak, gizi seimbang dan Pemanfaatan Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh kembang anak , Gizi
seimbang dan Pemanfaatan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Senga Selatan, 23 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. Jusriwati, Amd.Keb (……………………..)


Nip : 19780507 200604 2024

2. Ratna Djawaruddin, Amd.Keb (……………………..)

LAPORAN HASIL KEGIATAN


A. Dasar : Surat Tugas No. / PKM-BLP/BOK/III/2018
B. Tujuan : Kelas Ibu Balita
C. Hasil Kunjungan :
1. Proses pelaksanaan :
a. Kelas ibu balita dilaksanakan di Desa Belopa dengan menyurat pada kepala desa
untuk izin pelaksanaan kegiatan dan membantu bidan di desa untuk
mendatangkan peserta kelas
b. Membagikan angket pre test kemudian dijawab oleh peserta kelas
c. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Tumbuh kembang anak oleh Sartika,
Amd.Keb
d. Materi pertemuan kelas ibu balita tentang Gizi seimbang dan pemanfaatan Buku
KIA oleh Irawati Halide, S.Tr.Keb
e. Membagikan angket post test kemudian dijawab oleh peserta kelas kemudian
diperiksa bersama fasilitator dan peserta kelas
f. Diskusi dan Tanya jawab
2. Permasalahan yang dihadapi :
a. Fasilitator untuk kegiatan ini rata-rata belum mendapatkan pelatihan
b. Dari hasil kuesioner didapatkan bahwa sebagian ibu balita belum memahami
tentang Tumbuh kembang anak, Gizi seimbang dan Pemanfaatan Buku KIA
D. Kesimpulan :
Masih kurangnya pemahaman ibu balita tentang Tumbuh kembang anak , gizi seimbang
Dan pemanfaatan Buku KIA
E. Saran :
1. Diharapkan peran aktif semua pihak terkait dalam pelaksanaan kegiatan ini
2. Diharapkan adanya pelatihan untuk fasilitator kelas ibu balita dalam rangka
meningkatkan ilmu, keterampilan dan kemampuan fasilitator

Belopa, 21 Maret 2018


Pelaksana Kegiatan

1. Irawati Halide, S.Tr.Keb (……………………..)


Nip : 19790426 200604 2024

2. Sartika, Amd.Keb (……………………..)

DAFTAR HADIR KELAS IBU BALITA


Hari / Tanggal :
Tempat :

N NAMA IBU NAMA ANAK UMUR TTD


O
1

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19
20

Mengetahui :

Kepala Puskesmas Belopa

dr. Hj.Ernawati Abdullah, M.Kes


Nip : 19730913 200312 2 003

SAP ( SATUAN ACARA PERTEMUAN )

1. TOPIK DAN ISI


Topik : Tumbuh Kembang Anak
Isi : Pertumbuhan dan perkembangan

2. TUJUAN UMUM, KHUSUS DAN MATERIAL


Tujuan Umum : peserta mengerti dan bertambah pengetahuan tentang pertumbuhan dan
perkembangan anak umur 2 – 5 tahun
Tujuan Khusus : - ibu tahu status pertumbuhan dan perkembangan berat badan sesuai umur
- ibu tahu cara mendeteksi pertambahan berat badan anak
- Peserta menjadi tahu perlakuan pada anak umur 2 – 5 tahun
- peserta mampu mendeteksi keterampilan anak pada umur 2 – 5 tahun
Material : Buku KIA dan lembar balik kelas ibu balita

3. METODE
Pendahuluan : - Fasilitator mengucapkan salam dan menjelaskan kepada peserta tujuan
pertemuan ini
- Fasilitator membagikan lembaran pre test dan meminta peserta mengisi
lembaran pre test sesuai pengetahuannya
Pengembangan : - Fasilitator menanyakan umur bayi beberapa orang peserta dan berat
badannya
- Fasilitator merangkum jawaban peserta dan menanyakan apakah berat
badan anak mereka sudah termasuk dalam kategori berat ideal ( lihat
Buku KIA )
- Fasilitator menjelaskan pengertian pertumbuhan dan cara mendeteksi
pertumbuhan
- Fasilitator menanyakan umur dan keterampilan masing-masing anak
peserta
- Fasilitator merangkum semua jawaban peserta
- Fasilitator mengajak mendiskusikan apakah anak mereka sesuai dg umur
- Fasilitator menggali dari peserta stimulan apa yang mestinya diberikan
Pada anak umur 2 – 5 tahun
- Fasilitator mendiskusikan bersama peserta stimulant apa mestinya yang
diberikan pada anak umur 2 – 5 tahun

4. EVALUASI
Evaluasi : - Fasilitator mengajak peserta menyimpulkan hasil pertemuan Kelas ibu anak
- Fasilitator mengajak peserta mengisi lembaran post test

SAP ( SATUAN ACARA PERTEMUAN )

1. TOPIK DAN ISI


Topik : Gizi seimbang
Isi : Tiga Guna yaitu zat tenaga, zat pembangun dan zat pengatur

2. TUJUAN UMUM, KHUSUS DAN MATERIAL


Tujuan Umum : Ibu dapat memberikan makanan seimbang kepada anak balitanya
Tujuan Khusus : - ibu dapat memperkenalkan makanan seimbang kepada anak balitanya
- ibu dapat mengetahui 13 pesan dasar gizi seimbang
- ibu memperhatikan kebersihan pada saat mengolah makanan
Material : Buku KIA dan lembar balik kelas ibu balita

3. METODE
Pendahuluan : - Fasilitator mengucapkan salam dan menjelaskan judul, tujuan umum dan
Tujuan khusus pertemuan ini
- Fasilitator membagikan lembaran pre test dan meminta peserta mengisi
lembaran pre test sesuai pengetahuannya
Pengembangan : - Fasilitator mengajak ibu peserta menceritakan pengalaman masing –
Masing dalam memberikan makanan pada anak balitanya
- Fasilitator merangkum jawaban peserta dan menanyakan apakah berat
badan anak mereka sudah termasuk dalam kategori berat ideal ( lihat
Buku KIA )
- Fasilitator mengajak ibu mendiskusikan tepat atau tidak tepatnya jenis
Makanan yang diberikan kepada anak balitanya

4. EVALUASI
Evaluasi : - Fasilitator mengajak peserta menyimpulkan hasil pertemuan Kelas ibu anak
- Fasilitator mengajak peserta mengisi lembaran post test

Anda mungkin juga menyukai