Anda di halaman 1dari 7

Nama : Sekar Ayu Anindya Putri

Kelas : X MIPA 4
No.absn : 19

ALAT-ALAT KIMIA BESERTA FUNGSINYA

N0 NAMA GAMBAR FUNGSI

1. Labu Ukur Berfungsi untuk menampung


dan mencampur larutan kimia

2. Tabung Reaksi Berfungsi untuk menampung


larutan dalam jumlah yang
sedikit

3. Beker Gelas Berfungsi untuk menampung


bahan kimia atau larutan
dalam jumlah yang banyak

4. Gelas Ukur Berfungsi untuk membuat


larutan
5. Pipet Ukur Berfungsi untuk  mengukur
volume larutan

6. Penjepit Tabung Berfungsi untuk menjepit


Reaksi tabung reaksi selama
melakukan proses
pemanasan

7. Pipet Tetes Berfungsi untuk


memindahkan beberapa tetes
zat cair

8. Mortar dan Alu Berfungsi untuk menggerus


dan menghaluskan suatu zat

9. Botol Semprot Berfungsi untuk  menyimpan


aquadest dan digunakan
untuk mencuci atau membilas
alat-alat dan bahan

Berfungsi untuk wadah untuk


10 Cawan Porselin mereaksikan atau mengubah
. suatu zat pada suhu tinggi

11 Kawat Nikrom Berfungsi untuk


. mengidentifikasi suatu zat
dengan cara uji nyala
12 Erlenmeyer Berfungsi untuk menyimpan
. dan memanaskan larutan dan
menampung filtrate hasil
penyaringan.

13 Pembakar Berfugsi untuk membakar zat


. Spirtus atau memanaskan larutan

 
14 Batang Berfungsi untuk mengaduk
. Pengaduk larutan

15 Kaca Arloji Berfungsi untuk  penutup


. gelas kimia , tempat
menimbang bahan

Berfungsi untuk memegang


16 Klem Buret buret yang digunakan untuk
. titrasi

Berfungsi untuk
17 Statif menegakkkan corong, buret
.

18 Kertas saring Berfungsi untuk menyaring


. larutan

19 Rak Tabung Berfungsi untuk tempat


. Reaksi tabung reaksi
20 Bola Hisap Berfungsi untuk menghisap
. larutan yang akan diukur

21 Corong Berfungsi untuk menyaring


. cairan kimia

22 Kawat kasa Berfungsi untuk alas


. penyebaran panas

23 Buret Berfungsi untuk


. mengeluarkan larutan dengan
volume tertentu

24 Pipet gondok Berfungi untuk  dipakai untuk


. mengambil larutan dengan
volume tertentu

25 Plat Tetes Berfungsi untuk tempat untuk


. mereaksikan zat dalam
jumlah kecil

Berfungsi untuk penyangga


26 Kaki Tiga pembakar spirtus.
.
Nama : Azizah Catur Rahma
Kelas : X MIPA 1
No.absn :05

Label-label zat kimia beserta keterangannya

No Nama label Gambar Keterangan


Bahan kimia bersifat
pengoksidasi, dapat
menyebabkan kebakaran
1. Oxidizing dengan menghasilkan panas
(Pengoksidasi) saat kontak dengan bahan
organik dan bahan pereduksi.

Bahan yang bersifat beracun,


dapat menyebabkan sakit
2. Toxic (Beracun) serius bahkan kematian bila
tertelan atau terhirup.

Bahan kimia yang mudah


3. Explosive (Mudah meledak dengan adanya
Meledak) panas atau percikan bunga
api, gesekan atau benturan.

Bahan kimia yang mempunyai


titik nyala rendah, mudah
Flammable terbakar dengan api bunsen,
4. (Mudah Terbakar) permukaan metal panas atau
loncatan bunga api.

Bahan yang dapat


menyebabkan iritasi, gatal-
Harmful Irritant gatal dan dapat
5. (Bahaya Iritasi) menyebabkan luka bakar
pada kulit.

Dangerous for Bahan kimia yang berbahaya


Enviromental bagi satu atau beberapa
6. (Bahan Berbahaya komponen lingkungan. Dapat
bagi menyebabkan kerusakan
Lingkungan) ekosistem.

Bahan yang bersifat korosif,


dapat merusak jaringan
hidup, dapat menyebabkan
7. Corrosive (Korosif) iritasi pada kulit, gatal-gatal
dan dapat membuat kulit
mengelupas.

Simbol yang digunakan pada


transportasi dan
8. Poison Gas (Gas penyimpanan material gas
Beracun) yang beracun.

Dangerous when Material yang bereaksi cukup


9. wet (Berbahaya keras dengan air.
saat basah)

Flammable Solid Padatan yang mudah


10 (padatan mudah terbakar.
. terbakar)

Anda mungkin juga menyukai