Anda di halaman 1dari 1

Dari hasil pencapaian ke 5 desa sampai dengan bulan Juni dengan target 45%, dapat terlihat

desa-desa yang mencapai target yaitu desa A, B dan Desa C, kemudian untuk desa D dan E
capaiannya masih kurang dari target 45%. Desa D pencapaiannya masih 37,5% dan desa E
capaiannya masih 30,5%, meskipun masih ada 2 desa yang belum mencapai target pada bulan
Juni akan tetapi untuk capaian Puskesmas sendiri sudah mencapai target lebih dari 45%.
Kurangnya capaian dikarenakan jumlah kunjungan ibu hamil di Desa D walaupun mengalami
kenaikan pada bulan ini dari pada bulan lalu yaitu sebanyak 10% akan tetapi capaian tersebut
masih kurang dari target, bisa jadi dikarenakan kurangnya capaian ibu hamil pada bulan-bulan
sebelumnya, begitu pula untuk Desa E yang mana kunjungan ibu hamil baru pada bulan ini
mengalami penurunan dari bulan sebelumnya. Tidak tercapainya target capaian ibu hamil yang
sudah ditentukan perbulannya akan mempengaruhi capaian pada akhir bulan Desember dengan
target 90%

Anda mungkin juga menyukai