Anda di halaman 1dari 3

1.

Tidak, tidak ada yang sama. Masing-masing memiliki bentuk gelombang yang berbeda beda.

2.

Ya bisa, karena gelombang EKG dikatakan normal jika ada gelombang P diikuti QRS dan T
disebut SINUS.
(Kompleks QRS tidak harus lengkap ada gel Q, R, dan S. Minimal ada salah satu gelombangnya
tetap disebut kompleks QRS).

3.

Jarak dari R ke R: KK= 12


KB= 2
4.

REGULER:
1. HR= 300 ÷ 8
= 37,5 ATAU 38
2. HR= 1500 ÷ 40
= 37,5 ATAU 38

IREGULER:
3. HR= 7 × 10
= 70

5.

 Gelombang P: Normal (L × T)=(3 × 3) Kotak kecil (KK)

Vertikal: 2 KK: 0,2 mVolt


Horizontal: 2 KK: 0,08 detik

 PR Interval: Normal L < 5 Kotak Kecil (KK)

Awal gel P sampai awal kompleks QRS: 3 KK: 0,12 detik

 Kompleks QRS: Normal < 3 Kotak Kecil (KK)

Awal Q sampai akhir S: 2 KK: 0,08 detik

Anda mungkin juga menyukai