Anda di halaman 1dari 2

EXERCISE GLOBAL WARMING

a. Menjadikan suhu Bumi tetap


dingin
1. Radiasi panas matahari terperangkap b. Menjadikan suhu Bumi tetap
di atmosfer Bumi sehingga suhu Bumi hangat
menjadi hangat dikenal sebagai .... c. Cuaca di Bumi menjadi berangin
2. Efek rumah kaca terjadi karea d. Menjadi dingin 15,60C
terdapat lapisan gas-gas di atmosfer 5. Bukti yang menunjukkan bahwa
yang dapat memantulkan radiasi pemanasan global berhubungan
panas Matahari kembali ke Bumi. Gas- dengan peningkatan gas ........... di
gas penyusun efek rumah kaca terdiri atmosfer
dari .... a. Ozon
a. CO2, O2. dan CH4 b. CO2
b. CH4, O2 dan N2O c. O2
c. d. Tekanan udara
d. CH4, CO2 dan N2O 6. Gejala yang menunjukkan perubahan
3. Efek rumah kaca yang berlebihan iklim yang disebabkan turunnya suhu
menyebabkan terjadinya pemanasan permukaan air laut di Samudera
global, karena konsentrasi gas-gas Pasifik sehingga hujan turun lebih
rumah kaca di udara meningkat. banyak di Indonesia disebut ....
Sebenarnya efek rumah kaca sangat a. El Nino
bermanfaat bagi kehidupan Bumi, b. La Nina
namun menjadi berbahaya jika efek c. Banjir Rob
rumah kaca berlebihan. d. Tsunami
a. Dalam artikel tersebut dikatakan 7. Perhatikan pernyataan di bawah ini!
bahwa efek rumah kaca sangat 1) Musnahnya berbagai jenis
bermanfaat bagi kehidupan Bumi. keanekaragaman hayati
Apa fungsi efek rumah kaca bagi 2) Meningkatnya jumlah air bersih
kehidupan di Bumi? 3) Terjadinya kekeringan yang
b. Bagaimana proses gas rumah kaca berkepanjangan
menjaga kestabilan suhu Bumi 4) Mengurangi terjadinya bencana
agar tetap hangat? alam
c. Apa yang akan terjadi jika tidak Berdasarkan pernyataan di atas, yang
terdapat gas rumah kaca di merupakan akibat dari pemanasan
atmosfer Bumi? global adalah ....
4. Perhatikan gambar di bawah ini!
Gambar di atas ini merupakan proses a. 1 dan 2
dari terbentuknya efek rumah kaca b. 1 dan 3
penyebab terjadinya pemanasan c. 2 dan 3
global. d. 2 dan 4
Berdasarkan gambar tersebut, 8. Peningkatan gas ........... di atmosfer
sebagian panas yang tertahan di dapat menyebabkan pemanasan
atmosfer Bumi membuat suhu global
Bumi .... 9. Tuliskan 3 contoh energi terbarukan!
10. Pada tahun 2018, banyak warga DKI
Jakarta yang dihimbau untuk
menggunakan alat transportasi umum
dibandingkan naik kendaraan pribadi.
Hal tersebut dilakukan untuk
mengurangi pencemaran baik udara
maupun suara. Selain itu, manfaat lain
menaiki kendaraan umum adalah ....
a. Menghargai pemerintah
b. Mengurangi jumlah kendaraan
c. Menghemat waktu
d. Mengurangi pemanasan global

Anda mungkin juga menyukai