Anda di halaman 1dari 16

Algoritma dan Pemrograman I

Struktur Dasar Algoritma


Dola Irwanto S.Kom., M.MSI

1
Apa yang akan kamu pelajari?

 Karakteristik Algoritma

 Struktur Dasar Algoritma

2
Karakteristik
Algoritma
1
K a ra k teristik Algoritma

“Algoritma harus berhenti setelah


mengerjakan sejumlah langkah terbatas”
2
K a ra k teristik Algoritma

“Setiap langkah harus didefinisikan dengan


tepat dan tidak boleh berarti-dua (Ambigu)”
3
K a ra k teristik Algoritma

“Algoritma memiliki nol atau lebih


masukan (input)”
4
K a ra k teristik Algoritma

“Algoritma mempunyai nol atau lebih


luaran (output)”
5
K a ra k teristik Algoritma

“Algoritma harus efektif”


Struktur Dasar
Algoritma
Struktur Dasar Algoritma

Runtunan (sequence) Pemilihan Perulangan

?
1
Struk tur Runtuna n ( sequence)

Contoh :
tulis “Biodata”
tulis “=======“
tulis “Nama: Agung Setia”
Biodata
tulis “Alamat: Pamulang” =======
tulis “Pekerjaan: Swasta” Nama: Agung Setia
Alamat: Pamulang
Pekerjaan: Swasta
2
Struk tur P emiliha n
Bentuk umum : Contoh :

if kondisi then if nilai lebih dari 60 then


aksi_1 tulis “Anda lulus”
else else
aksi_2 tulis “Anda tidak lulus”
2
Struk tur P emiliha n
Bentuk umum : Contoh :

if kondisi then if nilai lebih dari 90 then


aksi_1 tulis “nilainya A”
elseif kondisi then elseif nilainya antara 70 dan 90 then
aksi_2 tulis “nilainya B”
else else
aksi_3 tulis “nilainya C”
3
Struk tur P erula nga n

Bentuk umum 1 :
repeat N times
aksi
Saya suka pemrograman
Contoh : Saya suka pemrograman
Saya suka pemrograman
repeat 100 times Saya suka pemrograman
Saya suka pemrograman
tulis “Saya suka pemrograman” Saya suka pemrograman
Saya suka pemrograman
3
Struk tur P erula nga n

Bentuk umum 2 :
for pencacah dari 1 sampai N do
aksi
Saya suka pemrograman
Contoh : Saya suka pemrograman
Saya suka pemrograman
for i dari 1 sampai 100 times Saya suka pemrograman
Saya suka pemrograman
tulis “Saya suka pemrograman” Saya suka pemrograman
Saya suka pemrograman
Selesai.

Anda mungkin juga menyukai