Anda di halaman 1dari 10

PROFIL KEMENKES

VISI

“Terwujudnya Masyarakat Sehat, Produktif, Mandiri dan Berkeadilan untuk


Menuju Indonesia Maju yang Berdaulat, Mandiri, dan Berkepribadian
berlandaskan Gotong Royong”

MISI

 Meningkatkanderajatkesehatanmasyarakat,
melaluipemberdayaanmasyarakat, termasukswastadanmasyarakatmadani.
 Melindungikesehatanmasyarakatdenganmenjamintersedianyaupayakesehata
n yang paripurna, merata, bermutudanberkeadilan.
 Menjaminketersediaandanpemerataansumberdayakesehatan.
 Menciptakantatakelolakepemerintahan yang baik.

PROGRAM
E mpat program prioritas sesuai arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) :
1. menurunkan angka balita pendek/kerdil (stunting)
2. menyelesaikan persoalan JKN-KIS
3. harga obat dan alat kesehatan yang tinggi
4. rendahnya penggunaan alat kesehatan buatan dalam negeri oleh rumah sakit.

TUGAS DAN FUNGSI


Dalam melaksanakan tugas, Kementerian Kesehatan menyelenggarakan fungsi:

1. perumusan, penetapan, dan pelaksanaan kebijakan di bidang kesehatan masyarakat,


pencegahan dan pengendalian penyakit, pelayanan kesehatan, dan kefarmasian dan alat
kesehatan;
2. koordinasi pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan administrasi kepada
seluruh unsur organisasi di lingkungan Kementerian Kesehatan;
3. pengelolaan barang milik negara yang menjadi tanggung jawab Kementerian Kesehatan;
4. pelaksanaan penelitian dan pengembangan di bidang kesehatan;
5. pelaksanaan pengembangan dan pemberdayaan sumber daya manusia di bidang
kesehatan serta pengelolaan tenaga kesehatan;
6. pelaksanaan bimbingan teknis dan supervisi atas pelaksanaan urusan Kementerian
Kesehatan di daerah;
7. pengawasan atas pelaksanaan tugas di lingkungan Kementerian Kesehatan; dan
8. pelaksanaan dukungan substantif kepada seluruh unsur organisasi di lingkungan
Kementerian Kesehatan.

Dasar hukum pendirian Peraturan Presiden Nomor 35 Tahun 2015

HKN

HKN : 12 November
HKN Pertama x dirayakan oleh : Ir. Soekarno
TEMA HKN KE-55 TAHUN 2019 : GenerasiSehat Indonesia Unggul
HARI CUCI TANGAN SEDUNIA : 15 Oktober
PENDIRIAN BPJS : 1 Januari 2014

UU KESEHATAN

 UU NO 4 TAHUN 2019 : Kebidanan


 UU NO 24 TAHUN 2019 : BPJS (BadanPenyelenggaraJaminanSosial)
 UU NO 36 TAHUN 2009 : Kesehatan
 UU NO 39 TAHUN 2016 : PIS-PK
 UU NO 40 TAHUN 2004 : Jaminan social nasional
 UU NO 44 TAHUN 2009 : RS

PERMENKES

 PERMENKES NO 4 TAHUN 2019


Standartekhnispemenuhanmutupelayanandasarpadastandarpelayanan minimal
bidangkesehatan

 PERMENKES NO 5 TAHUN 2018 (Perubahanketigaatas) PERMENKES NO


71 TAHUN2013 : Pelayanankesehatanpadajaminankesehatannasional
 PERMENKES NO 43 TAHUN 2019
PUSKESMAS (Pusat Kesehatan Masyarakat)

 PERMENKES NO 47 TAHUN 2018


Pelayanankegawatdaruratan

 PERMENKES NO 51 TAHUN 2018


Pengenaanurunbiayadanselisihbiayadalam program jaminankesehatan

 PERMENKES NO 59 TAHUN 2014


Standar tarif pelayanankesehatandalampenyelenggaraan program
jaminankesehatan

 PERMENKES NO 69 TAHUN 2013


Standar tarif pelayanan kesehatan pada fasilitas pelayanan kesehatan Tingkat
Pertama dan fasilitas kesehatan Tingkat Lanjutan dalam penyelenggaraan
program jaminan kesehatan

BPJS & SJSN


SDGs
NAWACITA
PROGRAM INDONESIA SEHAT (PIS)

PIS-PK

Indikator Capaian
GERMAS

GerakanMasyarakatHidupSehat
(GERMAS)merupakansuatutindakansistematisdanterencana yang
dilakukansecarabersama-samaolehseluruhkomponenbangsadengankesadaran,
kemauandankemampuanberperilakusehatuntukmeningkatkankualitashidup
.

RPJMN
ISU

Lima fokus masalah kesehatan (di arahkan pada konteks pendekatan promotif
dan preventif)

 Angka Kematian Ibu dan Angka Kematian Bayi (AKI/AKB)


 Pengendalian Stunting
 Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
 Germas
 Tata Kelola Sistem Kesehatan

UU ABORSI

RUMAH SAKIT
PERIZINAN RS DIBERIKAN OLEH
 RS TIPE A : Mentri
 RS TIPE B : Provinsi
 TIPE C & D : Kabupaten/kota

STANDAR MINIMAL RS
Jenis – jenis pelayanan rumah sakit yang minimal wajib disediakan oleh rumah
sakit meliputi :
1. Pelayanan gawat darurat
2. Pelayanan rawat jalan
3. Pelayanan rawat inap
4. Pelayanan bedah
5. Pelayanan persalinan dan perinatologi
6. Pelayanan intensif
7. Pelayanan radiologi
8. Pelayanan laboratorium patologi klinik
9. Pelayanan rehabilitasi medik
10. Pelayanan farmasi
11. Pelayanan gizi
12. Pelayanan transfusi darah
13. Pelayanan keluarga miskin
14. Pelayanan rekam medis
15. Pengelolaan limbah
16. Pelayanan administrasi manajemen
17. Pelayanan ambulans/kereta jenazah
18. Pelayanan pemulasaraan jenazah
19. Pelayanan laundry
20. Pelayanan pemeliharaan sarana rumah sakit
21. Pencegah Pengendalian Infeksi

Anda mungkin juga menyukai