Anda di halaman 1dari 5

BAB I

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Sebagai lembaga keuangan, kegiatan bank sehari-hari tidak terlepas dari

bidang keuangan. Kegiatan perbankan yang paling pokok adalah membeli uang

dengan menghimpun dana dari masyarakat luas. Kemudian menjual uang yang

berhasil dihimpun dengan cara menyalurkan kembali kepada masyarakat melalui

pinjaman atau kredit. Dari kegiatan jual beli inilah bank akan memperoleh

keuntungan yaitu dari selisih harga beli (bunga pinjaman). Disamping itu, kegiatan

bank lainnya dalam rangka mendukung kegiatan menghimpun dan menyalurkan

dana adalah memberikan jasa-jasa lainnya. Kegiatan ini ditunjukkan untuk

memperlancar kegiatan menghimpun dan menyalurkan dana.

Dunia perbankan sudah tidak asing lagi di telinga kita, bahwa pekerjaan

yang satu ini merupakan salah satu pekerjaan favorit incaran para pencari kerja.

Perbankan sangat diminati karena masyarakat beranggapan bahwa bekerja di bank

gajinya sangat tinggi, selain gajinya yang tinggi, biasanya pegawainya

berpenampilan menarik dan elegan

Dua hal tersebut menjadi suatu kewajiban bagi seluruh pegawai bank

terutama di Front Office, para satpam, CS (Costumer Service) dan Teller lah yang

menjadi kesan pertama bagi nasabah terhadap kinerja suatu bank. Apabila nasabah

mendapat sambutan yang baik, maka nasabah secara otomatis akan memikat

kinerja dilembaga itu baik.


Bank yang terpercaya adalah bank yang mampu memberikan jasa-jasanya

dnegan pelayanan yang baik dan memuaskan agar mendapat kepercayaan dari

semua kalangan masyarakat dan nasabah, maka bank harus dapat memberikan

pelayanan (service) yang murah, cepat, adil dan ramah serta etika yang baik.

B. Rumusan Masalah

1. Apa pengertian dan pentingnya pemasaran ?

2. Apa saja konsep-konsep dari pemasaran ?

3. Bagaiamana perencanaan pemasaran produk jasa bank ?

4. Bagaimana pelayanan dan etika bank ?

5. Bagaimana kode etik dari banker ?

6. Bagaimana sistem teller ?

7. Bagaimana safe deposit box ?

8. Apa saja bagian dari pasar modal pasar uang ?

C. Tujuan

1. Untuk mengetahui pengertian dan pentingnya pemasaran

2. Untuk mengetahui konsep-konsep dari pemasaran

3. Untuk mengetahui perencanaan pemasaran produk jasa bank

4. Untuk mengetahui pelayanan dan etika bank

5. Untuk mengetahui kode etik dari bank

6. Untuk mengetahui sistem teller

7. Untuk mengetahui safe deposit box

8. Untuk mengetahui bagian dari pasar modal pasar uang


BAB II
PEMBAHASAN

A. PENGERTIAN DAN ENTINGNYA PEMASARAN

1. Pengertian Pemasaran

Pemasaran adalah kegiatan manusia yang yang diarahkan untuk

memuaskan kebutuhan dan keinginan melalui proses pertukaran.

Manajemen perusahaan adalah analisis, perencanaan, pelaksanaan dan

pengendalian atas program yang dirancang untuk mencipta, membentuk

dan mempertahankan pertukaran yang menguntungkan dengan pembeli

sasaran (tar-get buyyers) dengan maksud untuk mencapai tujuan-tujuan

organisasi.

2. Pentingnya pemasaran

Pemasaran (marketing) bagi bank merupakan hal yang sangat dalam

memperkenalkan dan menjua sarana-sarana pengumpulan dana (input) dan

penyaluran kredit.

Pemasaran jasa-jasa bank, sulit, kompleks dan unik karena:

a) Jasa-jasa yang akan dipasarkan terdiri dari sisi, yaitu (1) sarana-

sarana penarikan dari masyarakat sturplus spending unit – SSU

dan (2) jenis-jenis kredit yang dapat diberikan bank kepada kepada

defisit spending unit –DSU

b) Dana-dana pihak ketiga yang telah dikumpulkan (dibeli) sifatnya

sementara. Artinya harus dikembalikkan kepada penabungnya


c) Kredit yangtelah disalurkan kepada masyarakat DSU sifatnua juga

sementara, artinya harus ditarik kembali oleh pihak bank.

d) Dana yang ditarik (dibeli) dari SSU dan yang diberikan kredit

(dijual) kepada DSU, nilai dan kualitasnya tetap sama.

Walaupun pemasaran produk bank kompleks dan unik, manajer bank

harus melakukannya dengan kiat-kiat yang jitu untuk mendorong SSU dan

DSU menjadi nasabahnya, kalau pemasaran berhasil menarik masyarakat SSU

dan DSU menjadi nasabahnya bank bersangkutan akan maju.

Tujuan pemasaran jasa-jasa bank, antara lain untuk:

1) Mendorong tercapainya tujuan bank

2) Meningkatkan kepercayaan masyarakat SSU dan DSU kepada

bank

3) Mengnformasikan sarana-sarana penabungan dan jenis-jenis

yang diberikan bank

4) Memperbesar penarikan dana dan penyaluran kredit bank

5) Memperbesar daya saing bank

B. KONSEP-KONSEP PEMASARAN

Konsep pemasaran dalam suatu perusahaan harus diorganisirkan

secara terpadu dan memerlukan pelaksanaan manajemen pemasaran pada

hakikatnya merupakan tindakan dan konsep pemasaran.


Konsep pemasaran (marketing) antara lain adalah:

Anda mungkin juga menyukai