Anda di halaman 1dari 1

INTERPRETASI HASIL EKG

Hasil EKG

Intepretasi EKG:
1. Menentukan irama jantung
Kesimpulan : Sinus Aritmia karena jarak gelombang antara R dan R tidak sama
2. Menentukan heart rate
HR: 8 x 10 = 80
3. Menentukan Interval PR
PR interval : 4 kotak kecil
Kesimpulan: tidak ada gangguan pada sistem konduksi antara atrium dan ventrikel
4. Menentukan panjang gelombang QRS
Panjang gelombang QRS: 3 kotak kecil
Kesimpulan:
5. Gelombang ST
ST Elevasi : Segmen ST depresi dengan gelombang T inversi
6. Menentukan axis jantung
Lead I = R – S
= 13 – 3
= 10
Lead Avf = R – S
= -5 – 3
= -8
a = x,y -> a = (10, -8) = -30o
Kesimpulan Axis: Deviasi Aksis Kiri

Kesimpulan: Sinus Aritmia dengan Axis jantung Deviasi Aksis Kiri -30o

Anda mungkin juga menyukai