Anda di halaman 1dari 1

SATUAN ACARA PENYULUHAN

(SAP)

1. Pokok Pembahasan: perawatan PPOK dirumah sakit


2. Sub Pokok Bahasan: pengertian, penyebab, tanda dan gejala, perawatan PPOK dirumah
3. Sasaran: keluarga dan pasien
4. Alokasi waktu: 45 menit
5. tempat: Rumah Sakit

A. ANALISIS SITUASI
Tn.G pasien rumah sakit rutin melakukan pengobatan saat ini sedang dirawat. Mempunyai
kebiasaan gaya hidup yang tidak sehat (peroko aktif), namun berhenti setelah mengalami sakit
keadaan klien sesak napas dan dada berdebar.

B. Tujuan pembelajaran
1. Tujuan instruksional umum (TIU) : setelah diberikan informasi kesehatan selama 45 menit,
diharapkan tn.g dan keluarga dapat mengetahui dan memahami tentang perawatan PPOK
dirumah.
2. Tujuan intruksional khusus (TIK): setelah dilakukan pemberian informasi kesehatan, tn.g
dapat :
a. Klien dapat menjelaskan kembali pengertian PPOK dengan benar.
b. Klien dapat menyebutkan kembali penyebeb PPOK.
c. Klien dapat menyebutkan kembali tanda dan gejala PPOK
d. Klien dapat mendemonstrasikan perawatan PPOK dirumah.
C. Materi

Anda mungkin juga menyukai