Muhammad Firman Age Bimantara

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN TEKNIK PENULISAN ILMIAH

DISKUSI IDE JUDUL TUGAS AKHIR PADA


DOSEN PEMBIMBING

Oleh:
Muhammad Firman Age Bimantara
E31180276
Golongan A

JURUSAN TEKNOLOGI INFORMASI

PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA

POLITEKNIK NEGERI JEMBER

2020
Tugas Teknik Penulisan Ilmiah

Menceritakan Usaha dan Diskusi Judul Tugas Akhir Kepada Dosen yang Pernah di Konsultasikan,
dan Harapan Dosen Pembimbing Judul Tugas Akhir Nantinya.

Pertama saya akan memperkenalkan diri, nama saya Muhammad Firman Age Bimantara, jurusan
Teknologi Informatika, Prodi Manajemen Informatika semester 4 golongan A. Awal maret saya mendapat
tugas untuk mengkonsultasikan ide judul tentang Tugas Akhir yang menjadi tugas saya nanti di akhir
semester 5. Ada beberapa referensi yang direkomendasikan dosen-dosen saya terkait judul Tugas Akhir
ini, diantaranya yaitu ada system informasi, system bakar,system pendukung keputusan, system VR/AR,
dan game. Sebenarnya konsultasi ini sudah diberikan sejak awal pertemuan di semester 4 yang lalu,dan
terkait konsultasi ini kami diberikan waktu 2 minggu untuk pematangan ide judul akhir tersebut,lalu
konsultasi dilaksanakan pada saat jadwal praktek dalam Kegitan Belajar Mengajar (KBM), namun saya
tidak berhasil mendapatkan waktu untuk konsultasi dengan Bapak Faisal Lutfi Afriansyah karena terkait
dengan terbatasnya waktu untuk konsultasi dan masih belum cukup untuk pematangan diskusi dengan
Dosen .

Saat saya belum ada waktu untuk mengkonsultasikan ide judul untuk Tugas Akhir ternyata dari
pihak kampus membuat surat edaran bahwa perkuliahan dilaksanakan dengan system daring/ online untuk
meminimalisir atau mencegah penyebaran wabah virus yang sedang viral satu bulan terakhir ini, sehingga
kampus menerapkan sistem lockdown akibat mewabahnya virus Covid-19 atau orang biasa menyebut
virus Corona yang berawal dari Wuhan, Cina yang kemudian berkembang di beberapa daerah di
Indonesia diantaranya Malang, Surabaya, dan kota-kota besar lainnya yang ada di Indonesia. Karena hal
ini Bapak Faisal Lutfi Afriansyah memberi perintah agar mendiskusikan dan mengkonsultasikan ide judul
tugas akhir secara online yaitu melalui sistem percakapan melalui via WhatsApp. setelah memikirkan
secara matang serta mencari ide-ide perihal judul tugas akhir dengan ngopi,saya kahirnya mendapat ide
judul Tugas Akhir akhirnya pada minggu ke 3 setelah Bapak Faisal Lutfi Afriansyah memberi tugas
terkait ide judul tugas akhir ini akhirnya saya berkeinginan untuk mendiskusikan dan mengkonsultasikan
hasil ide saya.

Pertama, saya mengkonsultasikan ide judul tentang system informasi studio music berbasis web
kepada salah satu dosen jurusan Teknologi Informasi di Politeknik Negeri Jember, beliau merupakan
Bapak Taufiq. Awalnya saya mengkonsultasikan ide judul mengenai system rancangan saya untuk
digunakan di sekitar Kota Jember Jawa Timur. Saya menjelaskan bagaimana mengenai system yang saya
rencakan, dimana system itu bisa digunkan untuk daerah Jember. Awalnya saya menemukan ide itu dari
permasalahan yang saya alami sendiri saat saya di Jember.

Permasalahan yang saya hadapi yaitu Ketika saya danteman-teman saya ingin bermain music
atau sekedar iseng menyalurkan hoby bermusik sepulang kuliah biasanya saya dan teman-teman
menyewa studio music, pada saat itu saya merupakan pendakang bukan penduduk asli Jember, saya
merasa kekurangan informasi tetang lokasi studio music yang ada di Jember, kalaupun ada kita harus
datang ke lokasi dan menunggu jadwan free studio yang artinya menunggu sampai studio bebas dari
orang lain yang sedang bermusik di sana, untuk mengetahui harga studio per 1 jam saja saya harus
mendatangi lokasi studio, sungguh itu sangat tidak efektif dan efisien. Maka dari itu saya ingin membuat
alternative untuk memudahkan rekan rekan yang suka bermusik untuk menyewa studio dengan sebuah
aplikasi berbasis android untuk mempermudahkan system boking, Tanya harga, dan jadwal bebas
pengunjung.

Saya mengkonsultasikan ide judul ini kepada Bapak Taufiq pada har/tanggal/bulan/tahun/pukul
melalui Whatsapp. Pada saat itu saya sedang berada di Jember karena memang saya memutuskan untuk
berdiam di kontrakan sehubungan dengan surat himbauan yang berhubungan dengan wabah Covid-19.
Akhirnya beliau memberi saya masukan melalui pesan chat Whatsaapp yang berisi pertimbangan
mengenai beberapa hal (1). Perbedaan dengan Tugas Akhir yang sejenis, (2). Apa yang menjadi keunikan
dari sistemnya, (3). Yang menjadi target uji cobanya dimana dan berapa lama, dan (4). Tingkat
kebutuhannya. Setelah konsultasi dengan beliau saya meriview dan merevisi ulang system yang akan saya
buat dengan mempertimbangkan beberapa hal yang beliau sampaikan.

Setelah berkonsultasi itu saya tidak langsungmerevisi hasil konsultasi saya tetapi saya juga
mengerjakan tugas yang lain dan daring, yang merupakan kuliah wajib, yang awalnya dengan di
lockdownnya kampus untuk waktu yang tidak ditentukan saya kira hal itu sama dengan libur ternyata
saya salah presepsi. Saat tugas-tugas mulai meneyerbu saya, saya mulai merasa capek dengan keadaan
system lockwond ini karena tugas kuliah menumpuk terlebih lagi jika tidak mengerti tentang tugas yang
diberi dosen saya tidak bias bertanya langsung, kaaupun saya bertanya pada teman saya belum tentu
teman saya bisa menjelaskan kepada saya kalaupun teman saya dapat menjelaskan tugas yang diberikan
dosen saya juga akan bertanya melalui chat whatsapp tidak bisa bertanya langsung karena dihimbau untuk
tetap dirumah saja. Kesulitan bertanya mengenai tugas yang tidak saya pahami jika saya bertanya melalui
chat Whatsapp teman saya tentunya akan slowrespond karena mereka juga sibuk mengerjakan tugas atau
tidak sempat membalas atau memberi pemahaman kepada saya tentang tugas. Setelah saya memutuskan
untuk tidak keluar selama masa lockdown disamping saya disibukkan dengan tugas yang beranak
selanjutunya saya mulai memikirkan kembali mengenai ide judul Tugas Akhir dan saya mulai menyusun
lagi rencana-rencana yang ada dikepala saya. Saya mulai semangat mengerjakan ide Tugas akhir dan
merevisi hasil konsultasi maka akhirnya saya melakukan konsultasi kembali.

Maka hasilnya Setelah mengumpulkan niat begitu lamanya saya akhirnya merevisi ulang dan
meng update tentang system saya yaitu dengan mempermudah rekan-rekan music maupun masyarakat
Jember, maka dibuatlah aplikasi yang sama, yang di dalamnya saya rancang dengan beberapa pilihan
diantaranya (1). Tempat studio music di wilayah Jember, (2) jadwal buka dan tutup studi, (3). Harga dan
fasilitas ,(4). Jadwal kosong Studio, (5) system booking online. Aplikasi ini dibangun dengan
menggunakan platform android sehingga pengguna dapat lebih mudah untuk mengakses. Sehingga, dapat
di simpulkan bahwa aplikasi ini dapat membantu permasalahan yang dialami oleh banyak orang
khususnya mahasiswa hingga remaja-jemaja yang menggemari dunia music untuk mencari informasi dari
suatu studio dan melakukan booking studio online.

Setelah saya lakukan revisi saya sudah mempertimbangkan perbedaan dengan ide Tugas Akhir
yang sejenis lalu, targer uji coba kepada klien dimana dan berapa lama saya akan menjalankan uji coba
aplikasi ini. Setelah itu saya melakukan konsultasi kepada salah satu dosen Teknologi Informasi dan
beliau adalah Bapak.Faisal. awalnya saya menjelaskan dari hasil revisi ide judul saya sehingga diperoleh
hasil dari konsultasi saya dengan beliau yaitu beliau mengatakan ide Tugas Akhir saya ini merupakan
system yang lumayan besar, jika saya mapu saya boleh melanjutkan dengan syarat jika saya
menggunakan system studio tertentu beliau memperbolehkan asal minimal program saya jalan di suatu
studio yang menjadi mitra saya minimal berjalan 2-3 bulan untuk di lakukan uji coba.
Selepas saya melakukan konsultaisi dengan beliau kemudian saya tidak langsung memikirkan
bagaimana kelanjutan mengenai ide saya, saya masih bersantai di Jember dan masih mencoba
memikirkan bagaimana kedepannya mengenai ide Tugas Akhir ini. Disamping itu selain memiirkan
mengenai Tugas Akhir ini saya juga

Anda mungkin juga menyukai