Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SUKABUMI

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI PANCAWATI
Alamat : Kp. Pancawati Desa Kutajaya Kec. Cicurug Kab. Sukabumi Kode Pos 43359

PTS - PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS)


TAHUN PELAJARAN 2019/2020
03
PAI dan BP
Kurtilas
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas /
Semester : III (Tiga) / 2 (Dua)
Waktu : 60 menit
Hari, tanggal : .........................................

Nama :

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf jawaban yang benar !


1. Menurut bahasa, ikhlas artinya .....
a. tulus dan bersih b. tanpa pamrih c. tidak berharap d. merelakan
2. Seiap perbuatan baik hendaknya dilakukan semata-mata mengharap .....
a. imbalan b. rido Allah c. pemberian d. pujian
3. Ikhlas adalah setiap perbuatan yang timbul karena adanya keinginan .....
a. diri sendiri b. orangtua c. guru d. teman
4. Orang yang memiliki sikap ikhlas akan melakukan pekerjaan dengan .....
a. terpaksa b. pura-pura c. main-main d. senang hati
5. Allah Swt. tidak memandang wajah rupawan dan harta yang berlimpah, tetapi Allah
akan menilai .....
a. kepandaiannya b. ketenarannya c. jabatannya d. keikhlasan hatinya
6. Kerjakanlah segala sesuatu dan beribadahlah dengan alasan bahwa hal itu adalah
perintah .....
a. ayah dan ibu b. guru c. Allah d. nabi
7. Mengerjakan perbuatan karena ingin mendapat pujian termasuk .....
a. syirik b. mulia c. riya d. agung
8. Memohon pertolongan kepada Allah dilakukan dengan .....
a. berdoa sambil main handphone (HP) c. berdoa dengan kerendahan hati
b. berdoa sambil tiduran d. berdoa sambil
menangis
9. Meminta pertolongan kepada benda-benda bertuah tergolong perbuatan .....
hina b. syirik c. sombong d. terpuji

10. artinya: Hanya kepada Engkaulah kami menyembah dan hanya


kepada
Engkaulah kami mohon .....
a. rezeki b. keselamatan c. petunjuk d. pertolongan
11. Anak Soleh selalu .... setiap memulai pekerjaan
a. berdoa b. ragu-ragu c. takut d. malu

12. Potongan ayat di samping kiri yang bergaris bawah mengandung


arti .....
a. berkurbanlah b. salatlah c. berjuanglah d. terputus
13. Al-Kauṣar merupakan nama sungai yang penuh kenikmatan yang terdapat di .....
a. dasar laut b. surga c. langit d. alam gaib
14. Allah memiliki sifat al-‘Ᾱlim (Maha Mengetahui), maka hal yang harus kamu lakukan
adalah .....
a. tidak mau memaafkan kesalahan c. malas belajar
b. selalu berperilaku baik d. tidak mau
mengakui kesalahan
15. Allah Swt. Maha Mendengar setiap ucapan makhluknya. Oleh karena itu kita harus
berbicara .....
a. benar dan sopan b. kotor c. keras d. lembut

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Ikhlas menjadi syarat diterimanya ....

2. Memohon pertolongan hanya kepada ....

3. Al-Kauṣar artinya ....

4. Aku selalu .... setiap memulai pekerjaan

5. Allah Swt memerintahkan hambanya agar ....

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Apa keuntungan melakukan perbuatan dengan ikhlas?

2. Bagaimana cara memohon pertolongan kepada Allah Swt.?

3. Isi pokok Q.S. al-Kautsar adalah perintah salat dan berkurban. Dengan apa saja

berkurban itu dilakukan ?

4. Hati-hatilah berbicara karena Allah Maha Mendengar (as-Sami’). Bagaimana cara

kamu berbicara kepada orang tua, teman-teman dan sesama manusia?

5. Mengapa setiap manusia yang telah diberi kenikmatan harus mensyukurinya?

Anda mungkin juga menyukai