Anda di halaman 1dari 5

RENCANA KEGIATAN HARIAN/POAC KETUA TIM

Nama : Elizabeth Putri Ria

NIM : 01503180089

Ruangan : IPD 22 BPJS Onkolgi MRCCC Siloam Hospital Semanggi, Jakarta


Selatan

Tanggal : 18 Juni 2019

Hari Ke :6

P (PLANNING)

- Mengikuti briefing yang dilakukan oleh kepala ruangan


- Menerima instruksi dari kepala ruangan
- Bersama dengan kepala ruangan melakukan hand over dan dikuti oleh perawat pelaksana
yang bertugas pada hari ini.
- Melakukan pembagian tugas sesuai dengan jumlah perawat ,jumlah pasien. Dan tingkat
ketergantungan pasien.
- Menyusun rencana asuhan keperawatan
- Mengidentifikasi kesiapan keperluan untuk melaksanak anasuhan keperawatan.
- Melakukan ronde keperawatan / hand over bersama kepala ruangan dan perawat.
- Melakukan orientasi pasien baru pada lingkungan rumah sakit.
- Melakukan pre dan post conference kepada setiap perawat pelaksana.
- Membantu perawat pelaksa melakukan pemberian asuhan keperawatan.
- Mengikuti visit dokter dan membantu atau assist tindakan yang akan dilakukan di hari
tersebut sesuai dengan kapasitasnya.
- Melakukan pelaporan dan pendokumentasian rencana asuhan keperawatan dan lembar
kerja.
O(ORGANIZATION)

- Menjelaskan tujuan dan asuhan tim keperawatan.


- Membagi pekerjaan sesuai dengan tingkat ketergantungan pasien, kemampuan perawat
dan pengalaman kerja perawat; serta tugas untuk menginventaris di ruangan.
- Membuat rincian tugas anggota tim dalam memberikan pemberian asuhan keperawatan.
- Menggkoordinasikan pekerjaan yang harus dilakukan oleh tenaga kesehatan bersama tim
keperawatan.
- Mengatur waktu istirahat untuk perawat pelaksana.
- Mendelegasikan pelaksanaan proses asuhan keperawatan kepada perawat pelaksana yang
lain, misalnya: dokter, radiologi, farmasi, laboratorium, dsbg.
- Berkomunikasi dengan seluruh tim kesehatan lainnya
- Melakukan pendokumentasian dan pelaporan

A (Actuating)

- Memberikan pengarahan dan bimbingan kepada anggota tim.


- Memastikan semua tindakan PA berjalan dengan lancar.
- Memberikan informasi yang berhubungan dengan asuhan keperawatan.
- Mengingatan perawat pelaksana untuk mencapai asuhan keperawatan yang sudah
disusun.
- Memberikan pujian dan motivasi kepada anggota lain.
- Melakukan pendokumentasian dan pelaporan.

C (Controling)

- Mengawasi pemberian asuhan keperawatan dan melibatkan anggota tim dari awal sampai
akhir kegiatan.
- Mengevaluasi asuhan keperawatan
- Memberikan umpan balik dan apresiasi kepada perawat pelaksana.
- Melakukan pendokumentasian dan pelaporan.
LAPORAN KEGIATAN HARIAN KETUA TIM

Nama : Elizabeth Putri Ria

NIM : 01503180089

Ruangan : IPD 22 BPJS Onkolgi MRCCC Siloam Hospital Semanggi, Jakarta


Selatan

Tanggal : 18 Juni 2019

Hari Ke :6

Peran : Ketua Tim

WAKTU KEGIATAN
11:40  Tiba di ruangan IPD 22 dan melakukan absensi.
13:30  Mengikuti briefing di share room oleh kepala ruangan IPD 22 dan hand
over oleh Ns. Olla
14:00  Bed side hand over ke ruang rawat kamar 2201-2213.
14:15  Mengikuti ronde keperawatan, sambil mengidentifikasi tingkat
ketergantungan klien dan jumlah perawat yang dibutuhkan berdasarkan
ADL & kebutuhan klien:
‫ ـ‬Pasien 2208A, Tn. LS (41 th) pasien dr. Ralph dengan KNF, tingkat
ketergantungan mandiri, terpasang NJGT di abdomen kuadran II,
kemoport subclavicula sinistra (17/6/19).
‫ ـ‬Pasien 2208B, Tn.SS (65th) pasien dr. Ibrahim dengan ca recti,
tingkat ketergantungan penuh. Pasien post op hari ke -1 laparatomi,
terpasang NGT folley no.16 dialirkan, puasa kondisi (17/6/19), urine
catheter folley no.16 (17/6/19), CVC three way di subclavicula dextra
(17/6/19), dan colostomy bag di abdomen kuadran IV.
‫ ـ‬Pasien 2208C, Tn. A (49 th) pasien dr. Andhika dan dr.Deny dengan
ca paru, tingkat ketergantungan sebagian. Paralisis kiri, riwayat kejang
1x sebelum masuk.
14:30
Pre Confrence: Mendelegasikan tugas dan rencana asuhan keperawatan pada
PA.
17:00
 Bersama dengan PA melakukan dan perawat melakukan double check
17:15 sebelum mendilute obat..
17:30  Keliling ruangan, membantu PA membuag urine dan balanced cairan.
 Melakukan post conference. Tidak ada kendala.
- Pasien 2208A, Tn. LS (41 th), TTV normal, tidak ada keluhan,.
- Pasien 2208B, Tn.SS (65th) TTV normal, keluhan ingin segera lepas
NGT dan kateter, ingin bertemu dr.Ibrahim terkait tidak jadinya
colostomy ditutup.
- Pasien 2208C, Tn. A (49 th), TTV stabil, tidak ada keluhan, tidak ada
18:00
kejang.
18:30
 Membantu mendistribusikan makanan pasien.
19:00
 Istirahat
20:00
 Melakukan pendokumentasian.
 Pulang

Mengetahui,
Preseptor/PembimbingInstitusi

Nama :
Tanggal :

NILAI 4 3 2 1
LaporanKegiatan Melaporkan> 5 Melaporkan 5 Melaporkan 4 Melaporkan 3
kegiatansebagaiketu kegiatansebagaiketu kegiatansebagaiketu kegiatansebagaiketu
atim atim atim atim

NILAI

Anda mungkin juga menyukai