Anda di halaman 1dari 3

DAFTAR NAMA OBAT YANG SERING DI BELI

No Nama obat Kandungan Kekuatan Bentuk Indikasi Efek samping Interksi


Sediaan obat
1 Diovan Valsartan 80 mg Tablet Obat untuk Vertigo, Pusing, -Meningkatkan
terapi Meningkatkan risiko
hipertensi, kadar ureum hiperkalemia jika
gagal dalam darah dikonsumsi
jantung, dan dengan obat
infark diuretik hemat
miokard kalium

2. Co diovan Valsartan 80 mg Tablet Terapi Mulut kering, -Meningkatkan


Hidroklortiazid 12,5 mg hipertensi mual, muntah, kerusakan ginjal
dan vertigo jika digunakan
bersamaan
dengan obat
analgesik
nonsteroid

3. Farsifen Ibuprofen 400 mg Tablet Untuk nyeri Mual, muntah, -Antikoagulan


ringan gangguan (misalnya,
sampai pencernaan, warfarin atau
dengan ruam kulit kumarin), karena
sedang obat-obat ini jika
diberikan
bersamaan
Farsifen
(ibuprofen)
meningkatkan
resiko perdarahan
lambung.
3. Intrizin Ceteirizin HCL 10 mg Tablet Meredakan Sakit kepala, -Menyebabkan
gejala alergi, pusing, kantuk, pusing,
misalnya mengantuk, dan sulit fokus
jika digunakan
rhinitis alergi mulut kering,
dengan alkohol,
gangguan duloxetine,
pencernaan, alprazolam,
reaksi kulit. lorazepam, dan
zolpidem.

-Mengurangi
efektivitas
cetirizine, jika
digunakan
bersama obat
asma teofilin.

4. Folavit Asam folat 400 µg Tablet Memenuhi Gangguan tidur, -Menurunan


kebutuhan mulut terasa efektivitas
asam folat. pahit dan mual phenytoin,
phenobarbital
-Penurunan kadar
asam folat dalam
darah, jika
digunakan dengan
methotrexate

5. Cardio aspirin Asam 80 mg Tablet Mencegah Ruam kulit, -Meningkatkan


asetilsalisilat penggumpal jumlah urin kadar kalium dan
an darah, berkurang, dan berisiko
menimbulkan
menghilangk telinga
perdarahan, bila
an rasa berdenging. digunakan
sakit,mereda bersamaan
kan dengan obat
pembengkak ibuprofen dan
an ketorolac.

Anda mungkin juga menyukai