Anda di halaman 1dari 10

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

A. MUQADDIMAH

Segala puji syukur bagi Allah Dzat Yang Maha Esa, yang telah melimpahkan
rahmat taufik dan hidayah-Nya kepada kita semua. Shalawat serta salam senantiasa kita
curahkan kepada Nabiyullah Muhammad SAW, berikut keluarga, sahabat, dan para
pengikut yang tetap istiqomah di jalan dakwah. Tuntunan untuk menghasilkan dan
memiliki sumber daya yang berkualitas menjadi hal yang penting dan fundamental pada
setiap universitas atau dunia akademisi. Kondisi itu apabila tidak dicermati secara serius
oleh perguruan atau institusi pendidikan dikalangan akademis akan menjadi bencana
bagi masa depan calon–calon intelektual. Dunia akademis sangatlah strategis dalam
membangun atau pengembangan potensi yang notabene sebagai agen perubahan dan
sistem kontrol bagi kehidupan masyarakat menuju mahasiswa yang dicita-citakan
sebagai sumber daya yang berkualitas. Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) sebagai
salah satu organisasi yang ada di Fakultas Farmasi UMS berusaha untuk menebarkan
nilai-nilai islam pada mahasiswa farmasi UMS. BEM juga merupakan salah satu badan
kemahasiswaan yang bertujuan untuk mencerahkan pemikiran pada mahasiswa
sehingga memiliki keberanian dan kemampuan untuk memberdayakan dirinya dari
berbagai bentuk keadaan yang mereka rasakan. Lebih utama BEM ini memiliki cita-cita
mulia yaitu membentuk pemimpin yang mampu memanajemen semua urusannya
sehingga akan membawa perubahan dalam masyarakat sesuai dengan aturan syariat
Islam.

Untuk mencapai tujuan tersebut, maka BEM Fakultas Farmasi Kabinet Bivalvia
Divisi PI (Pengetahuan Intelektual)membentuk suatu rancangan kerja untuk 1 periode
kedepan yang kami yakini sebagai langkah awal untuk mencapai tujuan diatas dan
diharapkan bisa menjadi batu loncatan untuk menuju tahap selanjutnya.

B. KEANGGOTAAN
 Ketua Divisi : Mega Dwi Kurniawati/K100160038
 Sekretaris Divisi : Noviani Resta/K100160072
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

 Bendahara Divisi : Fuji Utari Rahmawati/K100160137


 Staff Divisi :
- M. Maulana Azhar/K100170069
- Sasqia/K100170004
- Salma Nur Anisah/K100170064
- Julia Ayu Nurmala/K100170126
C. GRAND DESIGN
 2 program kerja
 Debat Kesehatan 2018
 PCC (Pasien Conseling Community)
 4 non program kerja
 Jendela Bivalvia (JB)
 Pharmapedia
 Persiapan Ujian Bersama Bivalvia (PUB Bivalvia)
D. SWOT
 STRENGTH
 Keberhasilan pelaksanaan setiap program kerja dan non program
kerja PI
 Progja dan non progja PI sangat menarik perhatian mahasiswa
 Antusias tinggi anggota BEM FF UMS dan Mahasiswa umum
Fakultas Farmasi dalam pelaksaan progja dan non program kerja
PI
 WEAKNESS
 Keterlambatan dalam pembuatan Proposal dan Laporan
Pertanggung Jawaban setiap kegiatan program kerja dan non
program kerja PI
 Pemahaman anggota PI terhadap setiap progrja dan non progja
yang masih kurang
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

 Progja dan non progja PI kurang menarik perhatian mahasiswa


 Antusias rendah anggota BEM FF UMS dan Mahasiswa umum
Fakultas Farmasi dalam pelaksaan progja dan non program kerja
PI
 OPPORTUNITY
 Adanya peran Mahasiswa Umum Fakultas Farmasi dan Anggota
BEM FF UMS dalam pelaksanaan program kerja dan non
program kerja yang akan diselenggarakan. Sehingga hal ini perlu
dimanfaatkan dengan baik sebagai wujud keberhasilan terhadap
seluruh program kerja yang akan diselenggarakan
 TREAT
 Antusias dan partisipasi Mahasiswa terhadap acara yang
diselenggarakan oleh PI
E. LAPORAN PROGJA DAN NONPROGJA
PROGJA
 DEBAT KESEHATAN SE-SOLO (belum terlaksana)
a) TEMA : The Impact of Medical Technology on Healthcare
b) TUJUAN KEGIATAN :
 Membentuk sikap mahasiswa kesehatan yang percaya diri
dalam mengutarakan pendapat.
 Membentuk sikap mahasiswa kesehatann yang
mempunyai solidaritas dan mampu berfikir kritis dalam
menghadapi suatu kasus (permasalahan).
 Menambah rasa persaudaraan antar mahasiswa kesehatan
 Membentuk sikap mahasiswa mampu menghargai
pendapat orang lain.
c) SASARAN:
 Peserta dalam acara debat ini adalah mahasiswa kesehatan se-solo
d) WAKTU PELAKSANAAN: 9 September 2018
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

e) TEMPAT PELAKSANAAN: Kampus 1 UMS Fakultas Farmasi


f) HAMBATAN: Tanggal yang diajukan pertama kali ditolak oleh pihak
dekanat sehingga acara diundur menjadi 9
September 2018
g) PARAMETER KEBERHASILAN:
 Mahasiswa mampu berfikir kritis dalam menghadapi suatu kasus
(permasalahan).
 Eratnya hubungan persaudaraan antara Mahasiswa.
 Mahasiswa mampu menghargai pendapat orang lain.
h) FOLLOW UP:

 Didelegasikan pemenang ke lomba debat yang diselenggarakan


oleh Universitas lain (baik bidang kefarmasian/bidang kesehatan
secara umum)

 PCC (Pasient Counseling Community) (terlaksana/sedang berjalan)


a) TUJUAN KEGIATAN :
 Menjadikan Mahasiswa Farmasi UMS sebagai calon Apoteker
yang berkemajuan
 Melatih kemampuan konseling Mahasiswa Farmasi UMS
 Meningkatkan solidaritas Mahasiswa Farmasi UMS
 SASARAN : Mahasiswa Fakultas Farmasi
b) BENTUK :
PCC merupakan suatu komunitas yang di bawahi langung oleh
Sub. Divisi PCC. Pertemuan dilaksanakan 1 miggu sekali:
- Minggu pertama materi bersama dosen
pembimbing/penanggungjawab
- Minggu kedua pembekalan dari konselor.
Serta di Minggu ke-2 terakhir kami akan mengadakan KIO
c) WAKTU PELAKSANAAN:
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

Setiap hari Kamis pukul 16.00-18.00 WIB


Hari kamis minggu pertama penyampaian materi oleh dosen.
Hari kamis minggu kedua belajar studi kasus bersama dengan konselor.
Hari minggu di minggu kedua KIO.
d) TEMPAT PELAKSANAAN :
Materi : Fakultas Farmasi UMS Ruang K4D
KIO : CFD
e) DANA:
Pemasukan : Rp. 138.000 (iuran peserta)
Pengeluaran : Rp. 163.900
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

f) TERLAKSANA
Pelaksanaan Agenda Oleh

29 maret 2018 -Pengenalan dan Bu Hidayah


penjelasan mengenai
dasar konseling Karuniawati,

M.Sc., Apt.
-Pengenalan Kompetisi
PCC Bayu Angga

5 april 2018 Materi + studi kasus Konselor*


swamedikasi

26 april 2018 Studi kasus swamedikasi Koneselor*

29 april 2018 KIO swamedikasi**

10 mei 2018 Materi + studi kasus Konselor *


andibiotik

13 mei 2018 KIO antibiotik***

g)
h)
i)
j)
k)
l)
m)
n)
o)
p)
q)
r)
s)
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

t)
u)
Keterangan : *Tsaniyatul Husna, S.Farm., Siska Hariyanti, S.Farm.,
Kartika Fidi A., Umi khasanah
** jumlah peserta 35 orang
***jumlah peserta 36 orang

v) PARAMETER KEBERHASILAN (76%)


 Mahasiswa Farmasi UMS mampu berkonseling dengan baik
 Mahasiswa Farmasi UMS calon apoteker yang handal dan
profesional.
 Mahasiswa Farmasi UMS Solid.
w) FOLLOW UP: Kompetisi Konseling yang lebih luas yang diadakan
oleh Universitas lain.

NONPROGJA
 JENDELA BIVALVIA (terlaksana/sedang berjalan)
a) TUJUAN :
Memfasilitasi Anggota BEM FF UMS untuk mengasah pengetahuan luas
dengan mendiskusikan kasus-kasus sekarang ini terjadi.
b) SASARAN :
Anggota BEM FF UMS kabinet bivalvia
c) BENTUK :
Mendiskusikan suatu permasalahan/isu-isu terbaru yang dilakukan
pada waktu luang disela-sela rapat kita memberika selembaran yang
berisi permasalahan/isu-isu serta langsung dapat ditulis hasil diskusi
pada selembaran tadi.Mendiskusikan suatu permasalahan/isu-isu
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

terbaru yang dilakukan pada waktu luang anggota BEM FF UMS


dengan melakukan diskusi online.
d) WAKTU : Konditional (minimal setengah periode 1x)
e) TEMPAT : Kampus 1 UMS Fakultas Farmasi, via online (Hp masing-
masing)
f) DANA:Rp. 0,-
g) HASIL KEGIATAN
1 April 2018 : Jendela Bivalvia Ft. Hubsoma
“Kecenderungan depresi terhadap seseorang”
1 Mei 2018 : Jendela Bivalvia Ft. Eksternal
“Bahaya miras ditinjau dari berbagai aspek”
h) PARAMETER KEBERHASILAN (72,5%)
- Pengetahuan Anggota BEM FF UMS kabinet bivalvia luas
- Anggota BEM FF UMS kabinet bivalvia mampu mengkritisi
permasalahan/isu-isu.
- Waktu luang rapat dan harian yang berfaedah
i) Follow Up:
- E-BOOK hasil diskusi anggota BEM FF UMS kabinet
bivalvia
- Pengetahuan Anggota BEM FF UMS kabinet bivalvia
meningkat

 PHARMAPEDIA (belum terlaksana)


a) TUJUAN : Membantu Mahasiswa Farmasi Dalam Mempelajari
Praktikum yang Ada di Fakultas Farmasi UMS
b) SASARAN : Mahasiswa Farmasi UMS
c) BENTUK : Video Tutorial Praktikum yang akan di upload di chanel
youtube BEM FF UMS. Tutorial Praktikumnya terdiri atas:
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

o Praktikum Farmaset-> membungkus puyer dengan kertas


perkamen, membuat pil
o Praktikum Analisis Farmasi -> GC
d) WAKTU : 1 periode minimal 2x ambil vidio
e) TEMPAT : Lab. Farmasetika & Analisis Farmasi Fakultas Farmasi
UMS
f) DANA:Rp. 0,00
g) PARAMETER KEBERHASILAN:
- Mahasiswa mampu mengetahui cara praktikum sebelum
parktikum dimulai
- Mahasiswa semakin lihai dalam berpraktikum di Lab.
- Banyaknya yang menonton video tutorial praktikum di chanel
youtube BEM FF UMS.
h) HAMBATAN : Menentukan waktu pengambila video
i) FOLLOW UP: Mahasiswa lancar dalam ujian responsi

 PUB BIVALVIA (terlaksana/sedang berjalan)


a) TUJUAN : Memantabkan kesiapan Anggota Bem FF UMS terhadap
materi ujian lebih dini

b) SASARAN : Anggota Bem FF UMS Kabinet Bivalvia

c) BENTUK :

Belajar bersama tentang materi yang dirasa sulit oleh keseluruhan


anggota BEM FF UMS dengan pemateri yang mumpuni. Pemilihan
materi dari voting dimana PI telah menyiapkan beberapa materi yang
dirasa sulit.

d) WAKTU : TEMPAT : Kampus 1 UMS Fakultas Farmasi


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS FARMASI
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Sekretariat: Gedung K Lt 3 Jalan A. Yani Tromol Pos 1
Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

e) DANA: Rp. 14.000 (iuran peserta)


f) TERLAKSANA : 2 april 2018 (12 peserta) angkatan 2017
g) PARAMETER KEBERHASILAN (50%)
- Anggota BEM FF UMS disiplin
- Anggota BEM FF UMS paham tentang matkul yang akan
diujikan
- IP Anggota BEM FF UMS lebih baik
h) FOLLOW UP : Meningkatnya nilai ujian Anggota Bem FF UMS

Anda mungkin juga menyukai