Anda di halaman 1dari 3

PENYEBARAN BUTIR SOAL

BERDASARKAN KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL


SEKOLAH MENENGAH PERTAMA / MADRASAH TSANAWIYAH
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Mata Pelajaran : Matematika


Kurikulum : 2013
JumlahSoal : 35 butir
JenisSoal : Pilihan Ganda (1 – 30)danUraian (31 – 35)

Nomor Soal dan Level Kognitif


No LingkupMateri
Level 1 Level 2 Level 3
Bilangan
1 Operasi bilangan bulat 1
2 Operasi bilangan pecahan (6)
3 Perbandingan 5 (8)
4 Operasi bilangan berpangkat 2
5 Bilangan bentuk akar 3
6 Pola barisan bilangan 4
7 Barisan dan deret 31
8 Aritmetika social 7
Aljabar
9 Bentuk aljabar 9
10 a. Persamaan linear satu variable (PLSV) 11
b. Pertidaksamaan linear satu variable (PtLSV)
11 Himpunan 14, (15)
12 Relasi atau Fungsi 13
13 Persamaan garis lurus 16
14 Sistem persamaan linear dua variable (SPLDV) 32 17
Persamaan kuadrat 10
Fungsi kuadrat 12
Geometri dan Pengukuran
15 Garis dan sudut 18
16 Segitiga dan segiempet (22)
Koordinat kartesius 19
17 Teorema Pythagoras 20
18 Lingkaran 21,33
19 Bangun ruang sisi datar (BRSD) (24)
20 Kesebangunan dan kekongruenan 26
21 Bangun ruang sisi lengkung (BRSL) 23
Transformasi 25
Statistika dan Peluang
22 Penyajian data dalam bentuk table, diagram batang, 35
garis dan lingkaran
23 Ukuran pemusatan data 29 (30)
24 Titik sampel, ruang sampel dan peluang 27 28
10 20 5
KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
MKKS SMP – KKM MTs KABUPATEN KEBUMEN
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SMP / MTs Tahun Pelajaran : 2018/2019


Kurikulum : 2013 Alokasi Waktu : 120 menit
Mata Pelajaran : Matematika Jumlah Soal : 30 PG + 5 Uraian
Kelas : IX (Sembilan) Tim Penyusun : Tim MGMP Matematika SMP/MTs Kab. Kebumen

Nomor Bentuk
No Level Tk.
KD/ Materi Pokok Indikator / Kemampuan yang diuji Soal
Soal Kog. Kes.
Kelas / Smt
Cakupan Materi 1 : Bilangan
1 3.3/VII/1 Operasi bilangan bulat Peserta didik dapat menentukan hasil operasi campuran pada bilangan bulat L1 Md PG
2 3.3/IX/1 Operasi bilangan berpangkat Peserta didik dapat menghitung hasil dari operasi bilangan berpangkat negatif L1 Md PG
(3) 3.1/IX/1 Operasi bilangan bentuk akar Penyederhanakan bentuk akar L1 Sd PG
4 3.1/VIII/1 Pola barisan bilangan Peserta didik dapat menentukan suku ke-n dari pola barisan bilangan L2 Sd PG
5 4.8/VII/2 Perbandingan Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan berbalik nilai L2 Sk PG
(6) 4.9/VII/2 Aritmatika sosial Penyelesaian masalah bilangan pecahan/persen L2 Sd PG
7 4.9/VII/2 Aritmatika sosial Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan aritmetika sosial (Bunga L2 Sk PG
Tunggal)
(8) 4.7/VII/2 Perbandingan Analisis masalah perbandingan L3 Sk PG
Cakupan Materi 2 : Aljabar
9 3.5/IX/1 Bentuk aljabar Peserta didik dapat menyederhanakan bentuk aljabar L1 Md PG
10 3.2/IX/1 Persamaan kuadrat Peserta didik dapat menentukan akar-akar penyelesaian dari persamaan kuadrat L1 Md PG
(11) 3.6/VII/1 Persamaan linear satu variabel Perhitungan persamaan linear satu variabel L1 Sd PG
12 3.4/IX/1 Fungsi kuadrat Peserta didik dapat menentukan sumbu simetri dari suatu fungsi kuadrat L2 Md PG
13 3.3/VIII//1 Relasi dan fungsi Disajikan bentuk fungsi f(x)=ax+b dan dua nilai fungsi, peserta didik dapat menentukan hasil a+b L2 Sd PG
14 3.4/VII/1 Himpunan Peserta didik dapat menentukan anggota komplemen irisan dua himpunan L2 Sd PG
(15) 4.4/VII/1 Himpunan Penerapan operasi himpunan /diagram Venn L2 Sd PG
16 3.4/VIII/1 Persamaan garis lurus Disajikan grafik, peserta didik dapat menentukan persamaan garis yang saling tegak lurus L2 Sd PG
17 4.5/VIII/1 Sistem persamaan linear dua Peserta didik dapat menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan sistem persamaan linear L3 Sk PG
variabel dua variabel (Umur)
Nomor Bentuk
No Level Tk.
KD/ Materi Pokok Indikator / Kemampuan yang diuji Soal
Soal Kog. Kes.
Kelas / Smt
Cakupan Materi 3 : Geometri dan Pengukuran
18 3.10/VII/2 Garis dan sudut Disajikan gambar, peserta didik dapat mengidentifikasi pasangan sudut yang terbentuk oleh dua L1 Md PG
garis sejajar yang dipotong garis lain
19 3.2/VIII/1 Koordinat Kartesius Peserta didik dapat menentukan kedudukan suatu titik terhadap titik lainnya pada diagram L1 Md PG
Kartesius
20 3.6/VIII/2 Teorema Pythagoras Peserta didik dapat menentukan segitiga siku-siku jika disajikan beberapa ukuran sisi segitiga L1 Sd PG
21 3.7/VIII/2 Lingkaran Disajikan gambar, peserta didik dapat menentukan besar sudut pusat atau sudut keliling lingkaran L2 Sd PG
(22) 4.11/VII/2 Bangun datar Penyelesaian masalah bangun datar L2 Sd PG
23 4.7/IX/2 Bangun ruang sisi lengkung Peserta didik dapat menentukan volume gabungan bangun ruang (kerucut, tabung, atau setengah L2 Sd PG
bola)
(24) 4.9/VIII/2 Bangun ruang sisi datar Penyelesaian masalah bangun ruang sisi datar L2 Sd PG
(25) 3.5/IX/1 Transformasi Peserta didik dapat menentukan bayangan suatu titik yang dirotasikan 180ᵒ terhadap titik pusat L2 Md PG
O(0,0)
26 3.6/IX/1 Kesebangunan dan kongruensi Disajikan gambar, peserta didik dapat menghitung panjang salah satu sisi yang belum diketahui L3 Sk PG
Cakupan Materi 4 : Statistika dan Peluang
27 3.11/VIII/2 Peluang Peserta didik dapat menentukan banyaknya anggota ruang sampel dari suatu percobaan L1 Md PG
28 4.11/VIII/2 Peluang Peserta didik dapat menentukan peluang kejadian pada pelemparan dua buah dadu secara L2 Sd PG
bersamaan
29 3.10/VII/2 Statistika Disajikan data dalam bentuk tabel, peserta didik dapat menentukan median L2 Md PG
(30) 4.10/VIII/2 Ukuran pemusatan data Analisis masalah pemusatan data L3 Sk PG
Soal Uraian
31 4.1/VIII/1 Barisan dan deret Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan barisan L2 Sd Uraian
32 3.5/VIII/1 Sistem Persamaan linear dua Peserta didik dapat menentukan himpunan penyelesaian sistem persamaan linear dua variable L2 Sd Uraian
variabel
33 4.7/VIII/2 Lingkaran Disajikan gambar taman, peserta didik dapat menentukan panjang pagar taman L2 Sd Uraian
(34) 4.6/IX/1 Kesebangunan Analisis masalah kesebangunan L3 Sk Uraian
35 4.12/VII/2 Statistika Disajikan diagram lingkaran, peserta didik dapat menentukan banyak data dari salah satu kelompok L2 Sd Uraian

Keterangan :
1. Level Kognitif : L1 (Pengetahuan dan Pemahaman), L2 (Aplikasi) dan L3 (Penalaran)
2. Tingkat Kesukaran : Md (Mudah), Sd (Sedang), dan Sk (Sukar)
3. Soal dari Pusat : Nomor 3, 6,8, 11, 15,22, 24, 30 dan 34 (ada 9 butir)

Anda mungkin juga menyukai