Anda di halaman 1dari 1

LABORATORIUMPETROLOGI

Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta

Gbr. Batuan Keterangan

Biotit

Plagioklas
K-Feldspar

Amphibol

DESKRIPSI BATUAN:

1. Jenis batuan : Batuan Beku Plutonik Asam


2. Warna : Fresh : Putih Susu Lapuk : Kuning kecoklatan
3. Struktur : Masif
4. Tekstur : Derajat Kristalisasi : Holokrsitalin
Derajat Granularitas : Fanerik sedang kasar 1-12 mm
Kemas : Bentuk kristal Subhedral
Relasi : Equigranular (Hipidiomorfik Granular)
5. Komposisi Mineral : Amfibol 5 %
Plagioklas 40 %
Biotit 20 %
K Feldspar 10 %
6. Nama Batuan : Granodiorit (IUGS 1973)
7. PetroGenesa : Batuan beku yang terbentuk pada kedalamanyang
sangat kasar dan mempunyai ukuran kristal lebih dari 1 mm yang memiliki
tekstur kasar.Batuan ini mengandung magma yang bersifat asam.

Nama : Ferliana Nurmalita Tgl. Prak : 13 Februari 2020


No. Mhs : 115.190.050 Acc :
Plug : 12

Anda mungkin juga menyukai