Anda di halaman 1dari 1

6.

cara pencegahan nyeri sendi


Berdasarkan hasil penelitian didapatkan hsil bahwa terjadi penurunan tingkat nyreri
sendi lutut pada lansia setelah diberikan stretching. Hal ini karena stretching termasuk dalam
dalam tehnik relaksasi. Dengan streching atau peregangan ketegangan otot menjadi lebih
berkurang, tubuh terasa lebih relaks, memperluas rentang gerak, menambah rasa nyaman, dan
membantu mencegah cedera.(Sari & Pamungkas, 2010).
Selain itu, dapat juga dengan cara beristirahat dengan cukup, mengompres bagian
yang sakit dengan kantong es selama 15-20 menit. Untuk mencegah rasa sakit bertambah
parah, menghindari aktivitas fisik atau gerakan-gerakan yang melibatkan sendi-sendi yang
sedang sakit. ( Palmer 2004)

Sumber :
Sari & Pamugkas.(2010).Pengaruh latihan gerak kaki (stretching) terhadap penurunan nyeri
sendi ektremitas bawah pada lansia
Palmer, T. Toomb J.(2004).Managig Joint Paintin Primary

Anda mungkin juga menyukai