Anda di halaman 1dari 1

Nama : Ilmi Dian Nastiti

NIM : 1704046082
Mata Kuliah : Tasawuf 3

16 Hijab -16
Tajali adalah tersingkapnya hijab (Berpenghalang). Penghalang itu ada 4, yaitu : dosa
(maksiat), lalai, dunia (bagaimana ia dapat melihat allah sementara dunia telah melekat pada
dirinya), sahwat. Dalam surah An-nisa’ :
‫ومن يهاجر في سبيل هللا يجد في االزض مرا غما كثيرا وسعة ومن يحرج من بيته مها جرا الى هللا ورسوله ثم‬
‫يدركه الموت فقد وقع اجره على هللا وكان هللا غفورا رحيما‬
Hijab dunia itu ada 3, 1) wanita hijabnya laki-laki 2) laki-laki hijabnya wanita 3)
hijabnya anak. Seorang anak bisa menjadi hijabnya orangtua, maka orangtua harus menjaga
anak agar tidak terjerumus.
Makrifattullah adalah mengenal dan mengerti allah. Khalilullah itu Alatnya adalah
hati (qalb). Manusia itu asalnya dari Allah. Makrifat itu diperoleh oleh pengaman syariat
(Fiqh) dan hakikat.
Mencari makrifatullah itu melalui taqwa kepada Allah dan akhirnya Allah memberi
pembelajaran kepada kita. Makrifat melalui tahali, takhali dan tajali. Sedangkan makrifat
khoat (non ikhtiari) yang ikhtiar tanpa usaha. Sedangkan makrifat untuk orang awam adalah
mengikuti perintah allah dan meninggalkan larangannya. Tahapan-tahapan bagi orang awam
adalah
1. makrifatul akhim, yaitu dapat membedakan mana yang benar mana yang salah,
mana yang baik dan mana yang buruk, mana yang indah dan mana yang tidak
indah. ‫ال معبود اال هللا‬
2. makrifatul al nafhs yakni mengerti diri sendiri ‫و في انفسكم افال تبصرون‬
3. Makrifatul qoul yakni mengenal dan mengerti alam semesta.
4. makrifatul al nass yakni mengenal dan mengerti manusia.

Anda mungkin juga menyukai