Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEPERAWATAN

Analisa Data

Data Etiologi Masalah


DS: Kurang terpapar informasi Ansietas
- Pasien mengatakan takut dengan tindakan (D.0080)
curettage yang akan dijalaninya
- Pasien mengatakan bingung dan sulit
untuk berkonsentrasi
DO:
- K/U pasien lemah
- Pasien nampak gelisah dan banyak
bertanya yang sifatnya berulag-ulang
tentang prosedur tidakan curettage
- Pasien tampak tegang
- TTV : TD = 130/90mmHg
N = 86x/menit
RR = 22x/menit
S = 36,5ºC

DS: Kehilangan Berduka


Pasien mengatakan sedih kalau harus (D.0081)
kehilangan janinnya
DO :
- K/U pasien lemah
- Pasien kurang berkonsentrasi
- Pasien terlihat sedih, mata berkaca-kaca
ketika ditanya tentang keguguran yang
dialaminya
- TTV : TD = 130/90mmHg
N = 86x/menit
RR = 22x/menit
S = 36,5ºC
Prioritas berdasarkan diagnosa pasien

Dx Luaran Intervensi
Ansietas b.d Kurang terpapar Setelah dilakukan tindakan Reduksi Ansietas (I.09314)
informasi d.d Pasien nampak keperawatan selama 3x8 jam 1. Monitor tanda-tanda ansietas
gelisah dan banyak bertanya yang tingkat pengetahuan pasien 2. Ciptakan suasana terapeutik
sifatnya berulag-ulang tentang
meningkat dengan kriteria hasil : untuk menumbuhkan kepercayaan
prosedur tidakan curettage
1. Perilaku sesuai anjuran cukup 3. Gunakan pendekatan yang
meningkat tenang dan meyakinkan
2. Pertanyaan tentang masalah yang 4. Jelaskan prosedur, termasuk
dihadapi cukup meningkat sensasi yang dialami
3. Persepsi yang keliru terhadap 5.Informasikan secara fluktual
masalah cukup meningkat mengenai diagnosis, pengobatan
dan prognosis
6. Anjurkan keluarga agar tetap
bersama pasien, jika perlu
7. Latih tehnik relaksasi
8. Kolaborasi pemberian obat
ansietas, jika perlu

Berduka b.d Kehilangan d.d Pasien Setelah dilakukan tindakan Dukungan Emosional (I.09256)
terlihat sedih, mata berkaca-kaca keperawatan selama 3x8 jam 1. Identifikasi hal yang telah
ketika ditanya tentang keguguran tingkat berduka pasien membaik memicu emosi
yang dialaminya
dengan kriteria hasil : 2. Fasilitasi mengungkapkan
1.Verbalisasi menerima kehilangan perasaan cemas, marah atau sedih
cukup meningkat 3. Lakukan sentuhan untuk
2. Verbalisasi perasaan sedih cukup memberikan dukungan
menurun 4. Anjurkan mengungkapkan
3. Menangis cukup menurun perasaan yang dialami
4. Konsentrasi cukup membaik 5. Ajarkan penggunaan mekanisme
pertahanan yang tepat
6. Rujuk untuk konseling, jika
perlu
Implementasi

No. Tanggal/jam Implementasi TTD Perawat


1. 23/03/20 1. Mengukur TTV pasien
10.00 2. Memantau tanda-tanda ansietas
3. Membangun hubungan saling percaya pada pasien
4.Menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman
untuk pasien
5. Memberikan penjelasan prosedur tentang tindakan
2. 23/03/20 curettage
11.30
1. Mengkaji penyebab emosi yang muncul pada pasien
2. Menganjurkan untuk mengungkapkan perasaan pada
perawat ataupun keluarga
3. Memberikan terapi sentuhan untuk menenangkan
pasien

1. 24/03/20 1. Menugukur TTV pasien


13.00 2. Memantau tanda-tanda ansietas
3. Menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman
untuk pasien
4. Menganjurkan kepada keluarga untuk tetap berada di
samping pasien
5. Mengajarkan tehnik relaksasi dengan mendengarkan
musik dan nafas dalam

2. 24/03/20 1. Menganjurkan pada pasien untuk mengungkapkan


14.00 perasaan yang dirasakan
2. Memberikan terapi sentuhan untuk menenangkan
pasien
3. Mengajarkan tehnik relaksasi dan selalu beristighfar
setiap kali merasa sedih yang berlebih

1. 25/03/20 1. Mengukur TTV pasien


16.00 2. Memantau tanda-tanda ansietas
3. Menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman
untuk pasien
4. Mengevaluasi dari tehnik relaksasi yang sudah
diajarkan kepada pasien

2. 25/03/20 1. Mendengarkan keluhan atau perasaan pasien yang


17.00 sedang dirasakan
2. Memberikan terapi sentuhan untuk menenangkan
pasien
3. Mengevaluasi dari hasil tehnik relaksasi yang sudah
diajarkan secara mandiri kepada pasien
Evaluasi

No. Evaluasi TTD


23/03/2020
1. S : - Pasien mengatakan takut dengan tindakan curettage yang akan dijalaninya
- Pasien mengatakan bingung dan sulit untuk berkonsentrasi
O:
1. Perilaku sesuai anjuran sedang
2. Pertanyaan tentang masalah yang dihadapi sedang
3. Persepsi yang keliru terhadap masalah cukup meningkat
A: Ansietas masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi 1-8

2. S: Pasien mengatakan sedih kalau harus kehilangan janinnya


O:
1.Verbalisasi menerima kehilangan cukup menurun
2. Verbalisasi perasaan sedih cukup meningkat
3. Menangis sedang
4. Konsentrasi cukup memburuk
A: Berduka masalah belum teratasi
P: Lanjutkan intervensi 1-6
24/03/20
1. S : - Pasien mengatakan takut dengan tindakan curettage yang akan dijalaninya
- Pasien mengatakan bingung dan sulit untuk berkonsentrasi
O:
1. Perilaku sesuai anjuran sedang
2. Pertanyaan tentang masalah yang dihadapi sedang
3. Persepsi yang keliru terhadap masalah cukup meningkat
A: Ansietas masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi 1-8

2. S: Pasien mengatakan sedih kalau harus kehilangan janinnya


O:
1.Verbalisasi menerima kehilangan sedang
2. Verbalisasi perasaan sedih cukup sedang
3. Menangis sedang
4. Konsentrasi cukup memburuk
A: Berduka masalah teratasi sebagian
P: Lanjutkan intervensi 2-5
25/03/20
1. S : Pasien mengatakan sudah merasa tenang dengan tindakan curettage yang
akan dijalaninya
O:
1. Perilaku sesuai anjuran cukup meningkat
2. Pertanyaan tentang masalah yang dihadapi sedang
3. Persepsi yang keliru terhadap masalah cukup menurun
A: Ansietas masalah teratasi sebagian
P : Lanjutkan intervensi 2,6,7

2. S: Pasien mengatakan sedih kalau harus kehilangan janinnya


O:
1.Verbalisasi menerima kehilangan sedang
2. Verbalisasi perasaan sedih cukup sedang
3. Menangis sedang
4. Konsentrasi sedang
A: Berduka masalah teratasi sebagian
P: Lanjutkan intervensi 2,3,5

Anda mungkin juga menyukai