Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG

DINAS PEKERJAAN UMUM, PERUMAHAN


DAN KAWASAN PERMUKIMAN
Jl. Pahlawan Nomor 21 Temanggung Kode Pos 56226 Telepon (0293) 491122 Fax (0293) 492421
Surat Elektronik : dpu@temanggungkab.go.id Laman : www.temanggungkab.go.id

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)


PEKERJAAN KONSTRUKSI

PENGGUNA ANGGARAN : HENDRA SUMARYANA, M.T.

SKPD : Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Kawasan

Permukiman Kab. Temanggung

NAMA PPK : MUH. JUMANI

KEGIATAN : Pembangunan Trotoar

NAMA PEKERJAAN : 1. Pembangunan Trotoar Jalan Depok – Krajan Kidul


2. Pembangunan Trotoar SMP sampai Kalipan Barat
dan Pembangunan Trotoar Dewi Sartika
3. Pembangunan Trotoar Pasar Kranggan - Prapak

TAHUN ANGGARAN 2020


KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) PEKERJAAN KONSTRUKSI

KEGIATAN : Pembangunan Trotoar


PEKERJAAN :
1. Pembangunan Trotoar Jalan Depok – Krajan Kidul
2. Pembangunan Trotoar SMP sampai Kalipan Barat dan Pembangunan Trotoar Dewi
Sartika
3. Pembangunan Trotoar Pasar Kranggan - Prapak

1. LATAR : Kebutuhan pembangunan trotoar untuk pengguna jalan yaitu pejalan kaki
BELAKANG
pada ruas-ruas jalan di titik-titik kegiatan seperti pendidikan, sosial dan
ekonomi perlu segera dibangun dalam rangka menjaga keamanan dan
kenyamanan para pejalan kaki.

2. MAKSUD DAN : a. Maksud


TUJUAN
Hasil pekerjaan ini diharapkan dapat memberikan keamanan dan
kenyamanan bagi pejalan kaki.
b. Tujuan
Tujuan pekerjaan ini adalah pembangunan trotoar pada titik-titik yang
diperlukan.

3. TARGET/ : Terbangunnya trotoar untuk pejalan kaki.


SASARAN
4. NAMA : Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan pekerjaan
ORGANISASI
pengadaan konstruksi :
PENGADAAN
KONSTRUKSI a. K/L/D/I : Pemerintah Kabupaten Temanggung
b. SKPD : Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Kawasan
Permukiman Kab. Temanggung
c. PPK : Muh. Jumani

5. SUMBER DANA : a. Sumber Dana :


DAN PERKIRAAN
APBD DPA no : 104.1030100.02.009.52.3.21.01 Tahun 2020
BIAYA
b. Perkiraan biaya (pagu) yang diperlukan untuk paket :
1. Trotoar Jalan Depok – Krajan Kidul : Rp 200.000.000,-
2. Trotoar SMP sampai Kalipan Barat dan Pembangunan Trotoar
Dewi Sartika : Rp 1.012.000.000,-
3. Pembangunan Trotoar Pasar Kranggan - Prapak: Rp
452.500.000,-
6. RUANG : a. Ruang lingkup pengadaan pekerjaan konstruksi :
LINGKUP,
Pekerjaan Pembangunan Trotoar
LOKASI
PEKERJAAN, b. Lokasi pengadaan pekerjaan konstruksi :
FASILITAS
Lokasi pekerjaan kontruksi ini yaitu di Kecamatan Kranggan, Kecamatan
PENUNJANG
Kedu, dan Temanggung

7. JANGKA WAKTU : 120 (Seratus Dua Puluh) hari kalender masa pelaksanaan konstruksi,
PELAKSANAAN terhitung sejak SPMK dan 180 hari kalender masa pemeliharaan setelah
PEKERJAAN PHO.

8. TENAGA AHLI : Tenaga manajerial yang diperlukan untuk melaksanakan pengadaan


pekerjaan konstruksi :
a. Personil Manajerial
1) Pelaksana
1 (satu) orang, Pendidikan minimal STM/SMK Teknik Bangunan atau
D3 Teknik Sipil, SKT Pelaksana Pekerjaan Jalan (TS 028),
pengalaman 3 th; (dibuktikan dengan referensi kerja dari pemberi
tugas dan sapat dibuktikan kebenarannya)
2) Petugas K3
1 (satu) orang, pendidikan minimal SMA/SMK atau sederajat,
Sertifikat pelatihan K3 Kontruksi/Surat Keterangan Telah Mengikuti
K3 Konstruksi/Sertifikat K3 Konstruksi
b. Personil Pendukung
1) Logistik
1 (satu) orang, pendidikan minimal SMA/SederajatAdministrasi
2) Administrasi
1 (satu) orang, pendidikan minimal SMA/Sederajat

9. SYARAT BADAN : Kualifikasi Usaha Bidang Sipil dengan Klasifikasi Kecil


USAHA

KELUARAN/
10 : Konstruksi Jalan Trotoar sesuai spesifikasi dan gambar.
PRODUK YANG
DIHASILKAN

11 SPESIFIKASI : Spesifikasi teknis pekerjaan konstruksi, meliputi:


TEKNIS
a. Dukungan Material :
PEKERJAAN
KONSTRUKSI Terlampir Pada Spesifikasi Teknis
b. penggunaan bahan/material dimaksimalkan dari dalam negeri dan
berstandar SNI untuk bahan pabrikan;
c. Ketentuan penggunaan peralatan yang diperlukan :
1. beton molen 1 bh
2. Stamper/compactor pemadat tanah 1 bh
3. Pompa air 1 bh,
4. alat ukur teodolit/waterpas 1 bh,
5. truck/dumptruck 1 bh
d. penggunaan tenaga kerja dari dalam negeri dan diutamakan penggunaan
tenaga kerja lokal untuk peningkatan ekonomi lokal;
e. Pekerjaan utama yang diuraikan dalam metode pelaksanaan pekerjaan:
1) Pekerjaan Persiapan
2) Pekerjaan Tanah
3) Pekerjaan Pasangan
a) Batu Belah 1:6
b) Keramik Texture 30x30 cm
c) Guiding Block 30x30
d) Kanstin Beton K300
e) Buis Beton U 30
4) Pekerjaan Pengecatan
5) Pekerjaan Pelangkap (Pemasangan Pipa PVC tipe AW Ø 3”)
f. gambar kerja terlampir ;
g. Ketentuan perhitungan prestasi pekerjaan untuk pembayaran: dengan
MC uang muka 30%;
h. Ketentuan pembuatan laporan dan dokumentasi :
Laporan mingguan, laporan bulanan, foto-foto pelaksanaan, buku proyek
(pelaksanaan kegiatan : buku direksi, buku permohonan kerja, buku
tamu, buku cuaca, buku material, dsb).
i. Ketentuan mengenai penerapan manajemen K3 konstruksi (Keselamatan
dan Kesehatan Kerja) :
Pekerja konstruksi wajib diasuransikan dan penyedia jasa wajib
menerapkan manajemen K3 sesuai peraturan yang berlaku.
h. Rencana Keselamatan dan Kesehatan Kerja Kontrak (RK3K) yaitu
sebagai berikut :

NO JENIS PEKERJAAN IDENTIFIKASI JENIS BAHAYA & RESIKO K3

A Pekerjaan Persiapan
1. Uitzet & Bouwplank  Tangan Terkena pukulan palu saat malakukan pematokan
2. Pembersihan Lapangan  Tangan Terkena cangkul saat pembersihan lapangan
3. Papan Nama Pekerjaan  Tangan Terkena pukulan palu saat malakukan pematokan
4. Rambu Lalu Lintas  Tangan Terkena pukulan palu saat malakukan pematokan

B Pekerjaan Tanah
1. Galian Tanah  Kecelakaan terkena alat gali (cangkul, balencong dll.)
akibat jarak antar penggali terlalu dekat,
2. Urugan Sirtu dan Urugan pasir  tertimpa matrial urugan pasir/sirtu
3. Pemadatan Sirtu  Sesak nafas
 Kecelakaan terkena alat gali (cangkul, balencong dll.)
akibat jarak antar penggali terlalu dekat,
C Pekerjaan Pasangan dan Plesteran
NO JENIS PEKERJAAN IDENTIFIKASI JENIS BAHAYA & RESIKO K3

1. Pasangan Pondasi Batu Belah  kaki bengkak akibat tertimpa batu belah
 tangan terjepit batu
2. Pasangan Keramik tekstur  tertimpa material pasangan keramik

3. Pasangan Guiding Block  tertimpa material pasangan guiding block

4. Pasangan Kansteen Beton K300  tertimpa material pasangan Kansteen

5. Pasangan Buis Beton U30cm  tertimpa material pasangan Buis Beton

D Pekerjaan Beton
1. Pekerjaan Rabat Beton  Terjadi gangguan fisik akibat pekerja tidak memakai
pakaian dan peralatan yang sesuai dengan standar,
 Terjadi iritasi pada kulit dan mata akibat percikan adukan
yang mengandung semen,
 Terluka atau kecelakaan akibat papan acuan pengecoran
tidak kuat atau rusak,
 Terluka akibat terkena percikan beton pada saat
penuangan beton dari Concrete Mixer bak muatan,
E Pekerjaan Pengecatan dan Saluran Drainase
1. Pengecatan Kansteen  Gangguan kesehatan akibat kondisi kerja secara umum,

2. Pemasangan Pipa PVC tipe AW  Tengen terkena gergaji saat melakukan pemotongan
Ø 3"

12. Item Pekerjaan : Terlampir

Mengetahui, Temanggung, Februari 2020


KEPALA DINAS PEKERJAAN UMUM, PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN
PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN
KABUPATEN TEMANGGUNG

ttd ttd

HENDRA SUMARYANA, M.T. MUH JUMANI


Pembina Tingkat I NIP. 19650520 198603 1 011
NIP. 19720324 199203 1 003
Lampiran Item Pekerjaan Pembangunan Trotoar Smp Sampai Kalipan Barat Dan Pembangunan
Trotoar Dewi Sartika
KEGIATAN : PEMBANGUNAN TROTOAR
PEKERJAAN : PENGADAAN KONSTRUKSI JALAN -
PEMBANGUNAN TROTOAR SMP SAMPAI
KALIPAN DAN PEMBANGUNAN TROTOAR
DEWI SARTIKA
LOKASI : KABUPATEN TEMANGGUNG
TAHUN : 2020
TOTAL
NO. PAS BATU SAT
VOLUME

A. TROTOAR SMP SAMPAI


KALIPAN
I PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Pengukuran dan pemasangan ls
1
bouwplank
2 Pembersihan lapangan 1 ls
3 Papan nama Pekerjaan 1 ls

4 Alat dan Perlengkapan K3 1 ls

II PEKERJAAN TANAH
1 Galian Tanah 163,98 m3
2 Urugan Tanah Kembali 53,94 m3
3 Urug sirtu padat 172,44 m3

III PEKERJAAN PASANGAN


1 Pas. Batu Belah 1:6 328,28 m3
2 Beton K275 24,30 m3
3 Pembesian 1999,08 kg
4 Begesting 243,00 m2
5 Pas. dinding bata merah tebal 1/2 m2
61,70
batu, 1 SP : 6PP
6 Plesteran 1SP : 6PP tebal 15 mm 135,50 m2
7 Acian 135,50 m2
8 Rabat Beton Tebal 5cm 40,98 m3
9 Pasang Keramik Texture 30X30cm 819,60 m2
10 Pasang Guding Block 30X30cm 204,90 m2
11 Pemasangan 1m' Kanstin Beton m
683,00
K300
12 Pemasangan Buis Beton U 30 367,00 m
13 Pemasangan Manhole 20,00 bh
14 Pemasangan Grill Saluran U 12,00 m2

IV PEKERJAAN PENGECATAN
1 Cat Kansteen 204,90 m2
V PEKERJAAN PELENGKAP
1 Pemasangan Pipa PVC tipe AW m'
29,00
Ø 3"

B. TROTOAR DEWI SARTIKA


I PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Pengukuran dan pemasangan ls
1
bouwplank
2 Pembersihan lapangan 1 ls
3 Papan nama Pekerjaan 1 ls
4 Alat dan Perlengkapan K3 1 ls

II PEKERJAAN TANAH
1 Galian Tanah 6,98 m3
2 Urugan Tanah Kembali 2,33 m3
3 Urug sirtu padat 9,95 m3

III PEKERJAAN PASANGAN


1 0 8,36 m3
2 Rabat Beton Tebal 5cm 11,99 m3
3 Pasang Keramik Texture 30X30cm 163,73 m2
4 Pasang Guding Block 30X30cm 27,90 m2
5 Pemasangan 1m' Kanstin Beton K300 80,00 m
6 Pemasangan Buis Beton U 30 20,00 m2

IV PEKERJAAN PENGECATAN
1 Cat Kansteen 25,00 m2
Lampiran Item Pekerjaan Pembangunan Trotoar Pasar Kranggan-Prapak

KEGIATAN : PEMBANGUNAN TROTOAR


: PEMBANGUNAN TROTOAR PASAR
PEKERJAAN KRANGGAN - PRAPAK
: KECAMATAN KRANGGAN,KABUPATEN
LOKASI TEMANGGUNG
TAHUN ANGGARAN : 2020

NO. PAS BATU TOTAL VOLUME SAT

I PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Pengukuran dan pemasangan bouwplank 1 ls
2 Pembersihan lapangan 1 ls
3 Papan nama Pekerjaan 1 ls

4 Alat dan Perlengkapan K3 1 ls


II PEKERJAAN TANAH
1 Galian Tanah 21,00 m3
2 Urugan Tanah Kembali 5,68 m3
3 Urug sirtu padat 61,12 m3
III PEKERJAAN PASANGAN
1 Pas. Batu Belah 1:6 17,53 m3
2 Beton K275 50,63 m3
3 Pembesian 3774,20 kg
4 Begesting 442,05 m2
5 Pas. dinding bata merah tebal 1/2 batu, 1 m2
10,72
SP : 6PP
6 Plesteran 1SP : 6PP tebal 15 mm 81,40 m2
7 Acian 81,40 m2
8 Rabat Beton Tebal 5cm 14,30 m3
9 Pasang Keramik Texture 30X30cm 285,92 m2
10 Pasang Guding Block 30X30cm 107,22 m2
11 Pemasangan 1m' Kanstin Beton K300 357,40 m
12 Pemasangan Manhole 27,00 bh
13 Pemasangan Grill Pintu Masuk Besi UNP m
12,00
Finishing Cat
IV PEKERJAAN PENGECATAN
1 Cat Kansteen 160,83 m2
V PEKERJAAN PELENGKAP
1 Pemasangan Pipa PVC tipe AW Ø 3" 50,50 m'

Anda mungkin juga menyukai