Anda di halaman 1dari 13

KEMENTRIAN KESEHATAN RI

POLITEKNIK KEMENKES MATARAM

PRODI D-IV KEPERAWATAN BIMA

LAPORAN

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

OLEH :

NAMA: NUR INDAH

NIM: P00620417026

Dalam rangka kegiatan

Praktek kerja Lapangan (PKL)

Di kelurahan kolo Kec. Asakota Kota Bima

1
A.PENGKAJIAN

I. Data Umum
1. Identitas kepala keluarga
a. Nama kepala keluarga : Tn. Y
b. Umur : 70 Tahun
c. Jenis kelamin : Laki - Laki
d. Pekerjaan : Petani
e. Agama : Islam
f. Suku/ Bangsa : Bima / Indonesia
g. Pendidikan : SD

2. Komposisi Keluarga

Pendidik Imunis
No Nama JK Umur Hub. KK Pekerjaan Kesehatan
an asi
-
1 Tn. Y L 70 th. Suami / KK SD Nelayan Sehat
62 th. -
2 Ny. H P Istri SD IRT Sakit
27 th. -
3 An. T P Anak SMA Petani Sehat
22 th. -
4 An. R L Anak SMA - Sehat

3. Genogram

2
Keterangan :

= meninggal

= laki-laki masih hidup

= perempuan masih hidup

= hubungan perkawinan

= klien

= tinggal serumah

4. Tipe keluarga
Keluarga Tn. Y adalah Keluarga dengan tipe nuclear family, dimana di dalam keluarga tidak ada orang
lain selain suami, istri, dan 2 anak kandung yang tinggal.

5. Suku
Keluarga Tn. Y adalah suku bima. Kebiasaan dalam keluarga apabila ada yang sakit berobat ke klinik
atau langsung membeli obat di apotik sesuai dengan resep dokter (resep ditebus ulang apabila Ny. H
sakit)

6. Agama
Keluarga Tn. Y menganut Agama islam . Semua aktivitas yang dilakukan tidak boleh bertentangan
dengan ajaran Agama islam

7. Satus social Ekonomi keluarga


Keluarga Tn.Y menggunakan uang pendapatannya untuk membiayai kehidupan sehari-hari
8. Penghasilan keluarga : sumber pendapatan hanya dari anaknya yang bekerja penghasialn rata-rata
perbulan <Rp 1.000.000
9.Aktivitas rekreasi keluarga / waktu keluarga
Keluarga tidak mempunyai kebiasaan rutin untuk berekreasi keluar kota. Biasanya hanya menonton
televisi sambil bercerita. Untuk berkunjung ke keluarga suami jarang dilakukan kecuali ada acara – acara
penting.

3
II. Riwayat Dan Tahap Perkembangan Keluarga
1. Tahap Perkembangan Keluarga Saat Ini.
Keluarga berada pada tahap perkembangan keluarga dengan anak dewasa (20 – 27tahun) yang tugasnya :
 Memperluas keluarga inti menjadi keluarga besar
 Mempertahankan keintiman pasangan
 Membantu orang tua memasuki masa tua
 Membantu anak untuk mandiri di masyarakat
2. Tahap Perkembangan Keluarga Yang Belum Terpenuhi
Tidak ditemukan tahap perkembangan yang belum terpenuhi. Tn.Y dan Ny.H sudah melakukan
tugasnya dengan baik dengan memberi perhatian lebih dan bersama – sama mendiskusikan mengenai
kelurganya, serta memberi kebebasan dalam batas tanggung jawab dan hal yang paling penting
mengkomunikasikanya dengan komunikasi dua arah.
3. Riwayat Keluarga Sebelumnya
Riwayat orang tua baik dari pihak suami / istri tidak mempunyai penyakit yang menular atau penyakit
keturunan.

III. Pengkajian Lingkungan

1. Karaktersitik Rumah

 Status rumah : milik sendiri


 Luas rumah yang ditempati : rumah terletak di dalam perkampungan penduduk dan merupakan
milik sendiri luas rumah 1 are tidak permanen
 Keadaan rumah secara umum : rumah Tn.Y terdiri dari 2 kamar tidur 1 ruang tamu dan 1
dapur yang dipisahkan dengan sifat tidak permanen serta satu WC diluar rumah luas masing-masing
kamar 2 kali 2 meter dan masing- masing kamar memiliki jendela
 Sumber air minum : sumur (sanyo)
 Denah rumah :

K
Kmr 1 Kmr 2
dapur

Ruang tamu

wc
4
T B

2. Karakteristik Tetangga Dan Komunitas


Keluarga Tn.Y berhubungan baik dengan tetangga dan tidak pernah adu cekcok dengan tetangga lain.
3. Mobilitas Geografis Keluarga
Semenjak menikah sampai sekarang Tn. Y dan Ny.H pernah tinggal dengan orang tua, lalu tinggal di
rumah miliknya sendiri.
4. Perkumpulan Keluarga Dan Interaksi Dengan Masyarakat.
dalam keluarga memiliki system pendukung yang sangat baik dimana dalam keluarga Tn. Y bersama
anak-anaknya saling menyayangi dan apabila terdapat masalah mereka selalu bekerja sama dalam
mencari solusi.

5. Sistem Pendukung Keluarga


Keluarga Tn.Y mengatakan jika ada masalah mendiskusikannya dengan keluarga inti dan keluarga besar
dengan komunikasi terbuka satu sama lain.

IV. Struktur Keluarga


1. Pola Komunikasi Keluarga
Dalam Keluarga saling terbuka satu sama lain dan dalam keluarga bebas menyatakan pendapat tetapi
pengambil keputusan adalah Tn.Y sebagai Kepala Keluarga
2. Sruktur Kekuatan Keluarga
Keluarga Tn.Y saling menghargai satu sama lain, salig membantu serta mendukung. Tn.Y dan Ny.H
mampu untuk merawat diri sendiri dan memenuhi kebutuhan sehari – hari. Apabila Ada masalah Ny. H
diskusi dengan suami dan juga minta nasehat kepada saudara – saudaranya.
3. Struktur Peran
 Tn.Y adalah Kepala Keluarga, berperan sebagai suami dan pencari nafkah yang utama.
 Ny.H adalah seorang Ibu Rumah Tangga dan juga ikut membantu suaminya di kebun
 An.T & An.R adalah seorang anak berperan sebagai anak yang tugasnya hanya membantu orang
tua.
4. Nilai Atau Norma Budaya

5
Keluarga Tn.Y menerapkan aturan – aturan sesuai dengan ajaran agama islam dengan mengharapkan
kedua anaknya nanti menjadi anak yang taat dalam menjalankan ajaran agama. Nilai dan norma Kelaurga
Tn.Y sesuai dengan kebiasaan Bima serta ikut serta jika di wilayahnya ada gotong royong.
Di keluarga diterapkan seperti , berpamitan, bertutur kata sopan dan santun.

V. Fungsi Keluarga
1. Fungsi Afektif
Semua anggota Keluarga Tn.Y saling menyanyangi satu sama lain. Tempat tinggal saudara ada yang dekat
dan ada yang jauh. Namun Jika ada kesusahan dalam keluarga Tn.Y saudara – saudaranya sangat
membantu
2. Fungsi Sosialisasi
Keluarga Tn.Y menekankan perlunya berhubungan dengan orang lain. Mereka membiasakan anak – anak
mereka bermain dengan teman – temannya dan menekankan juga anaknya untuk selalu menjaga tutur kata
pada orang lain.
3. Fungsi Perawatan Kesehatan keluarga
Penyediaan makanan selalu dimasak sendiri,komposisi nasi,lauk pauk,dan sayur dengan frekuensi 3 kali
sehari dan bila ada keluarga yang sakit akan langsung dibawa ke puskesmas.

4.Fungsi reproduksi: jumlah anak 2, anak pertama pergi dan anak kedua tinggal bersama kedua orang tuanya
dan Ny. H menggunakan KB suntik.
5.fungsi ekonomi
Keluarga dapat memenuhi kebutuhan makan 3kali sehari.

VI. Stress Dan Koping Keluarga


1.Stressor Jangka Pendek :
Keluarga Tn.Y mempunyai harapan supaya Ny.H sembuh dari hipertensinya.
2.Stressor Jangka Panjang :
Ny.H mengatakan bahwa dia takut tekanan darahnhya naik dan terkena penyakit lain,

3. Kemampuan keluarga berespon terhadap stressor : respon keluarga saat ini tetap mencari jalan keluar
tentang masalah yang dihadapi.
4.Kekuatan yang mengimbangi stressor : keluarga mengatakan jika ada masalah selalu mendiskusikan
bersama keluarga sehingga masukan keluarga dapat menyelesaikan masalah
5.Strategi adaptasi disfungsional : Tn. Y mengatakan bila Ny. H sakit langsung dibawa ke puskesmas.

6
VII. Pemeriksaan Fisik Keluarga

Pemeriksaan Fisik Tn.Y Ny.H An.T An. R


Kepala Rambut hitam dan Rambut hitam dan Rambut hitam dan Rambut hitam dan
bersih bersih bersih bersih
Rontok (+) Rontok (+) Rontok (+) Rontok (+)
TTV TD = 120/80 TD = 150/100 TD = 120/80 TD = 130/80
mmHg mmHg mmHg mmHg
N = 80 x/menit N = 64 x/menit N = 80 x/menit N = 80 x/menit
o o o
S = 36,2 C S = 36,5 C S = 36,4 C S = 36,2 oC
RR = 20 x/menit RR = 20 x/menit RR = 20 x/menit RR = 20 x/menit
BB/TB BB = 83 kg BB = 77 kg BB = 46 kg BB = 65 kg
TB = 165 cm TB = 155 cm TB = 160 cm TB = 172 cm
Mata Anemis (-) Pandangan Kabur, Anemis (-) Anemis (-)
Anemis (-)
Hidung Sekret (-) Sekret (-) Sekret (-) Sekret (-)
Epistaksis (-) Epistaksis (-) Epistaksis (-) Epistaksis (-)
Mulut Mukosa lembab, Mukosa lembab, Mukosa lembab, Mukosa lembab,
Kesulitan Kesulitan Kesulitan Kesulitan menelan
menelan (-) menelan (-) menelan (-) (-)
Leher Benjolan (-) Benjolan (-) Benjolan (-) Benjolan (-)
Pembesaran Pembesaran Pembesaran Pembesaran
kelenjar limfe (-) kelenjar limfe (-) kelenjar limfe (-) kelenjar limfe (-)
Dada Bunyi jantung dan Bunyi jantung dan Bunyi jantung dan Bunyi jantung dan
paru normal paru normal paru normal paru normal
Abdomen Kembung (-), Kembung (-), Kembung (-), Kembung (-),

Tangan Bengkak (-), Bengkak (-), Bengkak (-), Bengkak (-), turgor
turgor kulit (-) turgor kulit (-) turgor kulit (-) kulit (-)
Kaki Bengkak (-), Bengkak (-), Bengkak (-), Bengkak (-), turgor
turgor kulit (-) turgor kulit (-) turgor kulit (-) kulit (-)
Keadaan umum CM CM, CM CM
Sakit Hipertensi

8.Harapan keluarga

7
Keluarga berharap pada petugas kesehatan agar selalu meningkatkan mutu pelayanan dan membantu
masalah Ny.H.

B. MENENTUKAN DAN MERUMUSKAN MASALAH KESEHATAN DANA MSALAH


KEPERAWATAN KELUARGA.

Masalah kesehatan 1: salah satu keluarga Tn. Y menderita penyakit hipertensi

Masalah keperawatan :

1. Ketidakmampuan keluarga dalam mengenal masalah hipertensi

2. Ketidak mampuan keluarga dalam merawat Ny.H yang menderita hipertensi

8
C. ANALISA DATA

No Masalah kesehatan/masalah Etiologi Pengelompokan


keperwatan (P) data(S)
1 Masalah kesehatan: salah satu
anggota keluarga Tn. Y Menderita
hipertensi

1.ketidakmampuan keluarga Ketidak mampuan S : Ny “H’ menderita


mengenal masalah hipertensi keluarga mengenal hipertensi sejak 5
masalah kesehatan tahun yang lalu dan
pada anggota keluarga kadang merasakan
yang sakit kepala pusing

O : terlihat Ny “H”
bertanya-tanya
tentang penyebab
penyakit dan
pengobatan
penyakitnya

2.Ketidak mampuan keluarga dalam Kurangnya informasi S:Keluraga


merawat Ny.H yang menderita yang didapat tentang mengatakan tidak
makanan pemicu tahu makanan apa
hipertensi
hipertensi yang dapat
memicu naiknya
tekanan darah

O: Keluarga Tn. Y
tampak bingung
saat diwawancarai
tentang hipertensi

D. PERUMUSAN DIAGNOSE KEPERAWATAN

9
1. salah satu keluarga tuan Y menderita hipertensi

a. Ketidakmampuan keluarga dalam mengenal masalah hipertensi sehubungan dengan


Ketidak mampuan keluarga mengenal masalah kesehatan pada anggota keluarga yang
sakit, terlihat Ny.H bertanya-tanya tentang penyebab penyakit dan pengobatan
penyakitnya

b. Ketidak mampuan keluarga dalam merawat Ny.H yang menderita hipertensi


sehubungan dengan Kurangnya informasi yang didapat tentang makanan pemicu
hipertensi, Keluarga Tn. Y tampak bingung saat diwawancarai tentang hipertensi.

PRIORITAS MASALAH KESEHATAN/KEPERAWATAN

Masalah kesehatan : salah satu keluarga Tn S menderita penyakit Hipertensi

Masalah keperawatan 1 : Ketidakmampuan keluarga dalam mengenal masalah hipertensi

No Kriteria Nilai skor Pembenaran

1 Sifat masalah: 3/3 X 1 1 Ketidak mampuan keluarga untuk merawat Ny. S dengan
(aktual) penyakit hipertensi merupakan ancaman terjadinya
penyakit

2 Kemungkinan 1/2 X 2 1 Lamanya penyakit 2 tahun yang lalu.


masalah dapat
diubah :
(sebagian)

3 Potensial masalah 3/3 X 1 1 Penyakit hipertensi terjadi bisa diobati dan dicegah dengan
untuk dicegah : pola makan yang sehat dan prilaku yang sehat
(Tinggi)

4 Menonjolnya 2/2 X 1 1 Bila tidak segera di tangani maka bisa terjadi hipertensi
masalah ( tidak berlanjut.
segera ditangani)

Total Skor 4

10
Masalah keperawatan 2 : Ketidak mampuan keluarga dalam merawat anggota keluarga yang sakit

No Kriteria Nilai skor Pembenaran

1 Sifat masalah: 3/3 x 1 1 Memerlukan penanganan yang secepatnya untuk


(Risiko) mencegah komplikasi sumber dan tindakan.
Dapat dijangkau keluarga

2 Kemungkinan 2/2 x 1 1 Terjadinya penyakit.


masalah dapat
diubah : (Mudah)

3 Potensial masalah 3/3 x 1 1 Komplikasi dapat dicegah bila segera ditangani


untuk dicegah :
(cukup)

4 Menonjolnya 2/2 x 1 1 Akan mengakibatkan stroke, gagal jantung.


masalah ( segera
ditangani)

Total Skor 4

E. Rencanan Asuhan Keperawatan Keluarga Tn. S

Masalah kesehatan dan Saran Tujuan Rencana/tindakan Evaluasi

11
diagnosa keperawatan keperawatan
A. Salah satu anggota Setelah dilakukan Setelah dilakukan  Kajian pengetahuan 1. Ny.Y mampu memahami
tindakan keluarga tentang dan menjelaskan ttg
keluarga Tn.Y keperawatan tindakan hipertensi penyakit hipertensi
1. Pengertian 2. Keluarga Ny.Y paham
selama 1-2 x
menderita keperawatan hipertensi dengan apa saja yang
kunjungan rumah memicu naiknya tekanan
2. Penyebab
hipertensi diharapkan diharapkan hipertensi darah dan harus di hindari
pengetahuan 3. Tanda dan 3. Keluarga sudah bekerja
1. Ketidakmampuan keluarga tentang tekanan darah gejala sama untuk mengatasi
hipertensi hipertensi masalah yang ada .
keluarga mengenal meningkat Ny.H stabil dan 4. Pencegahan
hipertensi
masalah kesehatan normal . 5. Komplikasi
hipertensi
pada anggota Setelah dilakukan  Berikan penyuluhan
tentang hipertensi
keluarga yang sakit tindakan  Diskusi adanya tanda dan
gejala hipertensi serta
keperawatan Ny.Y faktor yang memperburuk
kondisi
dapat  Bimbingan keluarga
untuk mengulangi apa
merealisasikan hal yang telah di ajarkan.
 Jelaskan akibat lanjut dari
hal sbb : penyakit hipertensi jika
tidak segera ditangani
1. Setelah  Bimbingan untuk
mengatasi resiko penyakit
diberikan hipertensi
tindakan

keperawatan ,

keluarga

mampu

menjelaskan ttg

penyakit

hipertensi

2. Ketidak mampuan 2. Setelah 1. keluarga paham bagaimana


- Jelaskan petunjuk
keluarga dalam memberikan perawatan hipertensi cara merawat Ny.Y yang
dengan melakuan control
secara rutin.

12
merawat anggota tindakan - Jelaskan manfaat gizi menderita hipertensi
seimbang
keluarga yang sakit keperawatan - Demontrasikan cara 2. keluarga sudah paham cara
menyusun menu yang benar
diharapkan menyusun menu yang benar
untuk nutrisi yang
keluarga dianjurkan dan yang tidak untu nutrisi yang dianjurkan
dianjurkan
mampu - Anjurkan klien untuk dan yang tidak
menghidari stress
merawat Ny.Y - Ajurkan klien menata 3. keluarga sudah bisa
stress.
yang menderita mengendalikan stres

hipertensi .

13

Anda mungkin juga menyukai