Anda di halaman 1dari 2

Tugas Tanggal 04 April 2020

Kelas X TBSM 2
Mapel Gambar Teknik
Kerjakan dikertas gambar A4
Metode pengumpulan dengan mengirim foto hasil gambarnya dan mengirimnya melalui
WA ke Nomor 085221908415

Gambarlah “Proyeksi Orthogonal” dibawah, sesuai dengan ketentuan Gambar Teknik…!

A. Perhatikan bentuk gambar berikut.

Penjelasan gambar
Untuk mendapatkan bidang-bidang proyeksi yang datar, dilakukan langkah-langkah sebagai berikut :
1. Sumbu o-x dan o-z dianggap sebagai engsel, sedangkan sumbu o-y dianggap dapat dibagi menjadi dua bilah.
2. Bidang P1 diputar ke bawah hingga datar dengan bidang P2.
3. Bidang P3 diputar ke samping hingga datar dengan P3 (perhatikan Gambar. B).

B. Perhatikan bentuk gambar berikut.


Penjelasan gambar
1. Titik A1 adalah proyeksi titik A pada bidang P1 dengan koordinat (x,y) dengan nilai (3,1). Tarik garis proyeksi
dari nilai x tegak lurus sumbu o-x dengan jarak nilai y dan sebaliknya.
2. Titik A2 adalah proyeksi titik A pada bidang P2 dengan koordinat (x,z) dengan nilai (3,2). Tarik garis proyeksi
dari nilai x tegak lurus sumbu o-x dengan jarak nilai z dan sebaliknya.
3. Titik A3 adalah proyeksi titik A pada bidang P3 dengan koordinat (y,z) dengan nilai (1,2). Tarik garis proyeksi
dari nilai y tegak lurus sumbu o-y dengan jarak nilai z dan sebaliknya.
4. Titik A pada gambar stereometri adalah benda yang sebenarnya dengan koordinat (x,y,z) dengan nilai (3,1,2).
Titik A didapat dengan menarik garis proyeksi dari titik A1, A2 dan A3 tegak lurus dengan bidang-bidang
proyeksinya.

Anda mungkin juga menyukai