Anda di halaman 1dari 1

TUGAS DIKLAT CAPACITY BUILDING

(LATIHAN SIMULASI)

(Persiapan-Planning)
I. Buatlah struktur kepanitiaan dan pembagian tugas kegiatan Tingkat
Pengawas/ Eselon IV yang terdiri dari minimal 5 orang anggota kelompok
mencakup:
a. Ketua;
b. Sekretaris;
c. Bendahara;
d. Pelaksana 1 atau sie….;
e. Pelaksana 2 atau sie….; (sesuai dengan kebutuhan kegiatan).

II. Buatlah konsep rencana kegiatan dan anggaran (RKA) dengan spesifikasi
kegiatan sebagai berikut:
a. Ruang Lingkup : Kabupaten Demak atau lebih;
b. Peserta : dihadiri minimal 100 orang atau lebih;
c. Anggaran : Rp. 10.000.000,- (sepuluh juta rupiah)
d. Lama pelaksaan : 1 hari;
e. Waktu pelaksanaan : tentatif menunggu disposisi pimpinan maka ajukan
alternatif waktu pelaksanaan;

(Koordinasi dan Konsultasi)


III. Lakukan koordinasi dan konsultasi kepada pejabat (simulasi):
Keterangan : Koordinasi hanya dapat dilakukan secara administratif surat
menyurat dan maka buatlah kelengkapan administratif
kegiatan tersebut.

(Report and Evaluation)


IV. Buatlah Laporan Pelaksanaan Kegiatan yang dikumpulkan pada Senin, 4
November 2019 meliputi :
a. Nama Program : mengacu program Kabupaten Demak;
b. Nama Kegiatan : mengacu kegiatan Kabupaten Demak;
c. Sasaran Kegiatan : minimal mencantumkan output/ outcome;
d. Rincian Kegiatan : laporan alur pelaksanaan kegiatan, dan hambatan/
masalah yang timbul dalam kegiatan serta solusi
yang dilakukan maupun hal-hal lain yang perlu
disampaikan sebagai bentuk capaian kegiatan;
e. Rincian Anggaran : mengacu Standarisasi Harga Kabupaten;
f. Lampiran-Lampiran : - Nota Dinas/ administrasi lain yang diperlukan

-o “every battle is won before it is fought-Sun Tzu” o-


-Selamat Berkarya-

Anda mungkin juga menyukai