Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NO : 1

Sekolah : SMA NEGERI 2 GENTENG

Mata Pelajaran : KIMIA

Kelas / Semester : XI / 2

Kompetensi. Dasar :

K D 3.11 : Menganalisis kesetimbangan ion dalam larutan garam dan menghubungkan pH-
nya

KD 4.11 : Melaporkan percobaan tentang sifat asam basa berbagai larutan garam

Jumlah Jam : 6 JP ( 3 kali pertemuan )

Kegiatan Pembelajaran :

Pertemuan Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran


ke-
1 ( 2 JP )  Menganalisis  Literasi : mencari garam-garam yang sukar
kesetimbangan ion larut dalam dari buku sumber/ internet, dan
garam yang sukar larut menulis reaksi pengionannya.
dalam air  Berdasarkan data hasil pengamatan siswa
dapat menentukan kelarutan maksimum dari
garam yang sukar larut
 Menuliskan perumusan Ksp dari setiap reaksi
ioninsasi garam yang sukar larut, sekaligus
menghitung harga Ksp nya.
 Latihan berbagai soal berkaitan dengan topik
2 ( 2 JP )  Memprediksi terbentuk  Menghitung hasil perkalian konsentrasi ion
atau tidaknya endapan dalam larutan dan membandingkan dengan
dari reaksi asam dan harga Ksp untuk menentukan terbentuk atau
basa yang menghasilkan tidaknya endapan.
garam yang sukar larut.  Latihan berbagai soal berkaitan dengan topik

3 ( 2 JP )  Menentukan kelarutan  Menghitung kelarutan suatu garam yang sukar


suatu garam yang sukar larut dalam larutan yang mengandung ion
larut dalam larutan yang senama
mengandung ion  Latihan berbagai soal berkaitan dengan topik
senama
Penilaian :

a. Kognitif : Tes tertulis


b. Praktek : Presentasi dan hasil unjuk kerja
c. Sikap : Observasi selama KBM

Mengetahui, Genteng, 14 Januari 2020


Kepala SMAN 2 GENTENG Guru Mata Pelajaran Kimia

DRS.YASENI,MPd MUNADIR KHOLID


NIP 196108061990031003 NIP 196412311989031139

RPP SMARING 2020


RPP SMARING 2020

Anda mungkin juga menyukai