Anda di halaman 1dari 32

LAPORAN AKHIR

KULIAH KERJA NYATA (KKN)


ANGKATAN 37

DESA : TONGKU
KECAMATAN : TOJO
KABUPATEN : TOJO UNA-UNA

Anggota Kelompok:

1. Moh.iqbal/91611402111034/Fkip.Biologi (Kordinator
Desa)
2. Justika A panti/9161140211/Fkip.Biologi(Sekretaris)
3. Siti magfirah/91611402111053/Fkip.Biologi
(Bendahara)
4. Novita angriani yusuf/91611402111058/Fkip.Biologi
(Anggota)
5. Lilis suryani/9161140211151/Fkip.Biologi (Anggota)
6. Nur elvira/91611402111033/Fkip.Bhs.Inggris
(Anggota)

1
LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA
MASYARAKAT
UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO
2019

HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA (KKN)
ANGKATAN 37 TAHUN 2019

UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO POSO

Anggota Kelompok:

1. Moh.iqbal/91611402111034/Fkip.Biologi (Kordinator
Desa)
2. Justika A panti/9161140211/Fkip.Biologi(Sekretaris)
3. Siti magfirah/91611402111053/Fkip.Biologi
(Bendahara)
4. Novita angriani yusuf/91611402111058/Fkip.Biologi
(Anggota)
5. Lilis suryani/9161140211151/Fkip.Biologi (Anggota)
6. Nur elvira/91611402111033/Fkip.Bhs.Inggris
(Anggota)

TELAH DIPERIKSA DAN DISETUJUI OLEH:

KADES PENDAMPING DOSEN PEMBIMBING


DPL LAPANGAN
LURAH

Sudarto usuli Muhamad Aras Spd,Mpd


Abdul SE,MM NIDN :
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang maha Esa


sehingga program Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun 2019 di desa
Tongku ini dapat terlaksana dengan baik. Laporan KKN ini
disusun sebagai bentuk pertanggung jawaban kami selama
pelaksanaan KKN.
Adapun tujuan dari penyusunan laporan ini adalah untuk
memberikan gambaran dan keterangan tentang program kerja
yang telah kami laksanakan. Kami menyadari bahwa
keberhasilan dan terlaksananya program bukanlah keberhasilan
individu melainkan perkelompok. Untuk itu kami mengucapkan
terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :
1. Kepada Tuhan yang Maha Esa, yang karena rahmatnya
sehingga kami dapat menyelesaikan KKN dengan baik
2. Orang Tua kami, yang telah memberikan semangat dan
dukungan sehingga kami dapat menyelesaikan KKN.
3. Bapak Kisman Lantang,SE, M.Si. selaku Rektor Universitas
Sintuwu Maroso.
4. Bapak sudarto usuli SE,MM, selaku Dosen pendamping DPL
5. Bapak muhamad Aras Spd,Mpd selaku Dosen Pembimbing
Lapangan

3
6. Bapak Abdul rahman ulaya,selaku kepala desa Tongku
7. Seluruh masyarakat desa Tongku.

Kami menyadari bahwa kami masih banyak kekurangan


dalam penyusunan laporan ini. Oleh karena itu saran dan kritik
yang bersifat membangun sangat kami harapkan. Semoga
laporan ini dapat memberikan manfaat dan kebaikan padan
mahasiswa yang akan melakukan KKN di tahun yang akan
datang.

Poso, 15 Maret
2019

DAFTAR ISI

A. HALAMAN SAMPUL
1
B. HALAMAN PENGESAHAN
2
C. KATA PENGANTAR
3
D. DAFTAR ISI
4
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
5

4
B. Tujuan pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata
5
BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI KKN
A. Sejarah Desa
6
B. Peta Desa
7
C. Demografi Desa
8
D. Potensi Desa
10
E. Sarana dan Prasarana
1. Pendidikan
11
2. Rumah ibadah
11
3. Aksebilitas
11
BAB III LAPORAN KEGIATAN
A. Kegiatan Utama
13
B. Kegiatan Penunjang
14
C. Kegiatan Tambahan
15
D. Kegiatan Pendukung
17
E. Kegiatan Khusus
18
BAB IV PENUTUP

5
A. Kesimpulan
19
B. Saran
20
Lampiran
Dokumentas i

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Awal mula Kami datang ke Desa Tongku,kecamatan


tojo,kabupaten tojo una-una kami melihat masih banyak
kekurangan yang terdapat di desa tersebut Contohnya belum
terdapat nama-nama jalan serta nomor rumah . Dan kami juga
disambut dengan sangat baik oleh Masyarakat Desa Tongku.

B. Tujuan Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN)


1. Mahasiswa memperoleh pengalaman belajar yang berharga
melalui keterlibatan dalam masyarakat yang secara
langgsung menemukan, merumuskan, memecahkan dan
menanggulangi permasalahan secara prakmatis dan
interdisipliner.
2. Untuk menambah wawasan mahasiswa memotivasi
masyarakat dalam membangun desa.
3. Untuk memberikan pengalaman kepada mahasiswa tentang
bagaimana dalam bermasyarakat.

6
4. Adanya kuliah kerja nyata mempunyai tujuan agar mahasiswa
dapat menjadi generasi yang siap pakai di daerah pedesaan,
baik dimasa sekarang maupun dimasa yang akan datang.

BAB II
GAMBARAN UMUM LOKASI KKN

A. Sejarah Berdirinya Desa Tongku


1. Sejarah Asal Usul Desa Tongku
Asal mula Desa Tongku menurut sejarah, sebelum tahun 1934 masyarakat

pada saat itu masih hidup secara berkelompok dimana setiap kelompok

masing-masing di kepalai oleh ketua kelompok. Alasan berdirinya desa

Tongku adalah untuk

mempersatukan penduduk yang

masih hidup berkelompok tersebut

selain itu dengan perkembangan

zaman dan bertambahnya jumlah

masyarakat maka bersepakatlah para tokoh masayarkat untuk membentuk

sebuah desa yang pada saat itu masih dikenal dengan nama kampung

7
tepatnya pada tahun 1934. Pelopor berdirinya kampung Tongku adalah

seorang yang bernama “Patolo Binangkari” bersama tokoh-tokoh

masyarakat lainnya pada masa itu.

Berdirinya Desa Tongku merupakan keinginan masyarakat untuk

medekatkan pelayanan pemerintah. Dalam proses perjuangan berdirinya

Desa Tongku tidak sedikit orang yang terlibat, namun ada beberapa nama

yang dianggap sangat berperan dalam upaya terbentuknya Desa Desa

Tongku. Selain itu peran merekalah sehinga Desa Tongku tetap eksis

sampai saat ini.

Adapun pihak-pihak yang berperan terbentuknya Desa Tongku adalah


sebagai berikut :

1. Tokute Binangkari (Tokoh Masyarakat)


2. Bondoke Binangkari (Tokoh Adat)
3. Gamali Tumbiri (Tokoh Agama)
4. Gisma Ta’awelu (Ketua Kelompok Tani)
5. Salu Weluangi (Ketua Kelompok Tani)
Terlepas dari sejarah panjang pertumbuhan masyarakat Desa Tongku,
secara historis penamaan Desa Tongku diambil dari nama gunung yang
tinggi. Tongku artinya “tinggi” karena diwilayah desa Tongku ada satu
gunung yang tinggi yang diberi nama oleh masyarakat “Buyun Tongku” yang
artinya gunung tinggi. Gunung tersebut terletak diwilayah bagian selatan desa
Tongku.s

2. Pemimpin Desa Tongku

8
Desa Tongku telah mengalami beberapa kali pergantian
kepemimpinan, adapun nama-nama pemimpin Desa Tongku adalah sebagai
berikut:

Tabel 1.
Nama-Nama Kepala Kampung dan Kepala Desa Tongku :

No Nama Jabatan Masa Jabatan

1. Patolo Bingkari Kepala Kampung 1934 s/d 1960

2. Ajide Kandupi Kepala Kampung 1960 s/d 1968

3. Lt. Binangkari Kepala Kampung 1968 s/d 1976

4. Karu Manggi Kepala Desa 1976 (2 bulan)

5. Lt. Binangkari Kepala Desa 1976 s/d 1984

6. Ardin Kandupi Kepala Desa 1984 s/d 1992

7. Arista Oc. Senduk Kepala Desa 1992 s/d 2006

8. Muhtar Binangkari Kepala Desa 2006 s/d 2011

9. Nasrul.B.Manopo Kepala Desa 2011 s/d 2017

10. Abdul Rahman. Ulaya Kepala Desa 2018 s/d 2024

Dari tabel diatas menggambarkan bahwa Desa Tongku telah mengalami 9


kali pergantian kepemimpinan, baik dari masa kepemimpinan kepala
kampung Tongku sampai dengan kepemimpinan Desa Tongku sekarang.
Banyaknya pergantian kepemimpinan Desa Tongku merupakan satu bukti
bahwa Desa Tongku terbentuk dengan proses yang panjang.

9
A. Peta Desa

 wilayah desa Tayawa berbatasan dengan:


sebelah utara : Teluk Tomini
sebelah selatan : Korondoda
sebelah barat : Lemoro
sebelah timur : Bahari

10
B. Demografi Desa

Nama : Desa Tongku


Kecamatan : Tojo
Kabupaten : Tojo Una-una
Provinsi : Sulawesi Tengah

1.Umum
Luas dan batas wilayah
Luas Desa 19 KM2
Batas Wilayah:
Sebelah utara: Teluk Tomini, Sebelah selatan: Kab. Morowali
Utara, Sebelah barat: Desa Pancuma, Sebelah timur: Desa
Podi
Orbitasi Jarak dari pusat Pemerintahan Desa/Kel: Jarak dari
Pusat Pemerintahan Kec: 31 KM, Jarak dari Ibukota Kab: 76
KM, Jarak dari Ibukota Propinsi: 307 KM Jarak dari Ibukota
Negara : - KM.

2. Kependudukan
Jumlah Penduduk: 558 Jiwa, 171 KK
Laki-laki: 286 Orang, Perempuan: 272 Orang
Usia: 0-15 Tahun: 203 Jiwa, Usia: 15-65 Tahun: 337 Jiwa, Usia
65 ke atas: 18 Jiwa,
Mayoritas Pekerjaan Petani.
3.Tingkat Pendidikan Masyarakat
 Lulusan Pendidikan Umum:
 Taman Kanak-kanak: 0 Orang, Sekolah Dasar: 210 Orang,
SMP: 76 Orang, SMA: 87 Orang. Akademi/D1-D3: 8Orang,
Sarjana: 5Orang, Pascasarjana: - Orang.
 Lulusan Pendidikan Khusus:

11
1. Pendidikan Pondok Pesantren: 1 Orang.
2. Pendidikan Keagamaan 9 orang
3. Kursus Keterampilan 8 orang
 Jumlah Penduduk Miskin: 130 Jiwa, 33 KK.
4.Sarana Prasarana
 Kantor Desa: Permanen
 Prasarana Kesehatan Puskesmas Tidak ada, Poskesdes 1,
UKBM (Posyandu/Polindes) 1.
 Sarana Pendidikan: Perpusdes 1 Buah, Paud 1 Buah, TK 1
Buah, SD 1 Buah, SMP 1 Buah, SMA Tidak ada.
 Prasarana Ibadah: Masjid 1 Buah
 Prasarana Umum: Olahraga 1 Buah.

5.Data Personil:
 Kepala Desa: Abdur Rahman Ulaya
 Sekretaris: Moh Ali T. Karim
 Jumlah Perangkat Desa: 10 orang
 Jumlah BPD: 5 Orang.
C. Potensi Desa

1. Pertanian
a. Luas Tanaman Pangan menurut komoditas pada

tahun ini

Rica 20 Ha 100 Kg/Ha

b. Jenis komoditas buah-buahan yang dibudidayakan


 Kepemilikan Lahan Tanaman Buah-buahan
Tidak Memiliki 0 Keluarga
Memiliki Kurang 10 Ha 0 Keluarga
Memiliki 10 - 50 Ha 0 Keluarga
Memiliki 50 - 100 Ha 0 Keluarga
Memiliki 100 - 500 Ha 0 Keluarga

12
Memiliki 500 - 1000 Ha 0 Keluarga
Memiliki lebih dari 1000 Ha 0 Keluarga
Jumlah Total Keluarga 0
Perkebunan Keluarga

2. Perkebunan
a. Pemilikan Lahan Perkebunan
Jumlah Keluarga memiliki Tanah Perkebunan 150
Keluarga
Tidak memiliki 21Keluarga
Memiliki kurang dari 5 Ha 164Keluarga
Memiliki 10 Ha – 50 Ha 7 Keluarga
Memiliki 50 Ha – 100 Ha 0 Keluarga
Memiliki 100 Ha – 500 Ha 0 Keluarga
Memiliki 500 – 1000 Ha 0 Keluarga
Memiliki lebih dari 1000 Ha 0 Keluarga
Jumlah Total Keluarga 171
Keluarga
Kepemilikan usaha Pekebunan yang dimiliki
Negara
Total Luas Perkebunan 890 Ha

b. Luas dan Perkebunan menurut hasil Komoditas


Jenis Swasta/Negara Rakyat
Luas Hasil Luas Hasil
(Ha) Kw/Ha (Ha) Kw/Ha
Cengk 0,00 0,00 0 0,00
eh
Coklat 0,00 0,00 0 0,00
Kelapa 0,00 0,00 0 0,00
Kopi 0,00 0,00 0,0 0,00

c. Pemasaran hasil Perkebunan

Dijual langsung ke Konsumen Ya


Di jual kepasar Tidak
Di jual melalui KUD Ya
Di jual melalui Tengkulak Ya
Di jual melalui Pengecer Ya

13
Di jual ke lumbung pangan Ya
Desa/Kel
Tidak di jual Ya

3. Peternakan
a. Jenis Produksi Ternak
Jenis Ternak Jumlah Perkiraan Jumlah
Pemilik Pemilik
Sapi 67 201 Ekor
Ayam 100 Orang 120 Ekor
kampung
Bebek 2 Orang 43 Ekor
Kambing 25 Orang 165 Ekor

E. Sarana & Prasarana


Nama Sarana Prasarana Jumlah
Kantor Desa 1 Buah
Pendidikan: TK, SD dan SMP (1), (1) (1) Buah
Tempat Ibadah: Masjid (1)
Prasarana Umum: Olahraga 1 Buah
Kesehatan: Poskesdes, Masing-masing 1
Posyandu/Polindes Buah

14
BAB III
LAPORAN KEGIATAN
A. Kegiatan Utama

1) Bimbingan belajar
1. Bidang Kegiatan yang dipilih
Bimmbingan belajar untuk siswa tingkat SD dan SMP yang
dilakukan selama 5 kali. Materi yang diberikan merupakan
materi bahasa inggris dan biologi
2. Maksud, Tujuan yang ingin di capai
Kegiatan ini dimaksudkan untuk memberikan materi bahasa
inggris yang dapat diterapkan sehari-hari dengan teman
sebayanya. Tujuannya dilakukan kegiatan ini adalah
membantu siswa agar mencapai perkembangan yang optimal
sehingga tidak menghambat perkembangan siswa.
3. Hasil yang di capai dan Tindak lanjut
Kegiatan Bimbel Bahasa Inggris ini berlangsung 5 kali selama
proses KKN di SDN inti Tongku. Hasil yang dicapai yaitu siswa
dapat memahami dan hafal kosa kata bahasa inggris.

15
4. Jejaring kemitraan dan peran serta Masyarakat
Kegiatan Bimbel Bahasa Inggris mendapat respon sangat baik
dari masyarakat setempat. Siswa sangat antusias mengikuti
kegiatan Bimbel Bahasa Inggris.
5. Temuan baru atau unik dalam hal kekayaan alam, tekhnologi,
local, dan budaya.
6. Potensi pengembangan/Keberlanjutan
7. Pengalaman interaksi social.

B. Kegiatan Penunjang

1) Penyuluhan narkoba

1. Bidang Kegiatan yang dipilih


Penyuluhan narkoba ini diadakan karena penyalahgunaan
narkotika dan obat-obatan terlarang dikalangan generasi
muda ini kian meningkat.
2. Maksud, Tujuan sasaran yang ingin di capai
Penyuluhan narkoba ini bertujuan untuk memberikan
informasi betapa bahayanya narkoba.
3. Hasil yang di capai dan Tindak lanjut
Dengan adanya penyuluhan ini kami dan masyarakat
mendapatkan informasi tentang bahaya narkoba.
4. Jejaring kemitraan dan peran serta Masyarakat

16
Program kerja ini bekerja sama dengan perangkat desa serta
masyarakat setempat sehingga dapat terselesaikan tepat
waktu.
5. Temuan baru atau unik dalam hal kekayaan alam, tekhnologi,
local, dan budaya.
6. Potensi pengembangan/Keberlanjutan
7. Pengalaman interaksi social.

C. Kegiatan Tambahan

1) Penanaman toga

1. Bidang Kegiatan yang di pilih


Tanaman toga adalah tanaman hasil budidaya rumahan yang
berkhasiat sebagai obat.
2. Maksud, Tujuan sasaran yang ingin di capai
Tanaman toga ini dibuat bertujuan untuk penghijauan,agar
lingkungan dapat terlihat anggun,sejuk dan asri.untuk
kebutuhan obat herbal yang bebas dari bahan kimia.
3. Hasil yang di capai dan Tindak lanjut

17
Dengan adanya tanaman toga ini masyarakat mendapatkan
obat herbal yang bebas dari bahan kimia,meskipun tidak
semua dari masyarakat melakukan penanaman toga.
4. Jejaring kemitraan dan peran serta Masyarakat
Warga Desa Tongku sangat antusias dengan adanya kegiatan
penanaman toga
5. Temuan baru atau unik dalam hal kekayaan alam, tekhnologi,
local, dan budaya.
6. Potensi pengembangan/Keberlanjutan
7. Pengalaman interaksi social.
D. Kegiatan Pendukung

1) Pembuatan nama jalan

1. Bidang Kegiatan yang di pilih


Papan nama merupakan tanda nama untuk mengetahui suatu
tempat atau lokasi tertentu sehingga mudah dikenali oleh orang
yang melihat papan nama jalan tersebut.
2. Maksud, Tujuan sasaran yang ingin di capai
Adapun maksud dan tujuan dari pembuatan papan nama jalan
adalah untuk memberikan informasi kepada orang yang ingin
mencari jalan serta untuk mempermudah mengenal dan mencari
tempat.

3. Hasil yang di capai dan Tindak lanjut


Hasil yang dicapai adalah desa Tongku memiliki papan nama
lorong yang tertata rapi sekaligus menjadi tanda kenang-
kenangan dari peserta KKN. Tindak lanjut dari pembuatan papan
nama jalan ini diharapkan bagi masyarakat desa Tongku agar
menjaga papan nama jalan tersebut, apabila papan nama jalan
tersebut sudah rusak agar diperbaiki oleh warga desa tersebut.
4. Jejaring kemitraan dan peran serta masyarakat

18
Masyarakat sangat membantu dan antusias dalam kegiatan
pembuatan papan jalan.
5. Temuan baru atau unik dalam hal kekayaan alam, tekhnologi,
local, dan budaya.
6. Potensi pengembangan/Keberlanjutan
7. Pengalaman interaksi social.
2) Pembuatan nomor rumah
1. Bidang Kegiatan yang di pilih
Nomor rumah merupakan tanda nama untuk mengetahui suatu
tempat/ rumah sehingga mudah dikenali oleh masyarakat.
8. Maksud, Tujuan sasaran yang ingin di capai
Adapun maksud dan tujuan dari pembuatan nomor rumah
adalah untuk memberikan informasi kepada orang yang ingin
rumah serta untuk mempermudah mengenal dan mencari
tempat.
9. Hasil yang di capai dan Tindak lanjut
Hasil yang dicapai adalah desa tongku memiliki nomor rumah
yang sekaligus menjadi tanda kenang-kenangan dari peserta
KKN. Tindak lanjut dari pembuatan nomor rumah ini diharapkan
bagi masyarakat desa Tongku agar menjaga nomor rumah
tersebut, apabila papan nomor rumah tersebut sudah rusak agar
diperbaiki oleh warga desa tersebut.
10. Jejaring kemitraan dan peran serta
masyarakat
Pelaksanaan KKN di desa Tongku menimbulkan kerjasama antara
peserta KKN dengan Masyarakat. Peran serta masyarakat dalam
kegiatan KKN cukup baik.
11. Temuan baru atau unik dalam hal kekayaan alam,
tekhnologi, local, dan budaya.
12. Potensi pengembangan/Keberlanjutan

19
13. Pengalaman interaksi social.
E. Kegiatan Khusus
1) Bakti sosial
2) Bidang Kegiatan yang di pilih
Kegiatan Kerja Bakti merupakan salah satu kegiatan untuk
menciptakan lingkungan yang bersih dan meningkatkan tali
silahturahmi masyarakat Desa Tayawa.
3) Maksud, Tujuan sasaran yang ingin di capai
Kegiatan Kerja Bakti ini dilakukan dengan maksud dan tujuan
untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan meningkatkan
tali silahturahmi antar warga Desa Tayawa.
4) Hasil yang di capai dan Tindak lanjut
Melalui kegiatan kerja bakti ini terealisasi dua lapangan baru,
yaitu lapangan bola kaki mini dan lapangan voli yang akan
digunakan untuk kegiatan-kegiatan mereka seterusnya.
5) Jejaring kemitraan dan peran serta Masyarakat
Kegiatan kerja bakti ini di respon baik warga Desa Tayawa
dengan antusias mereka berpartisipasi dalam kegiatan ini.
6) Temuan baru atau unik dalam hal kekayaan alam,
tekhnologi, local, dan budaya.
7) Potensi pengembangan/Keberlanjutan
8) Pengalaman interaksi social.

BAB IV
PENUTUP

20
A. Kesimpulan
Kesimpulan yang kami dapatkan dalam kegiatan KKN ini adalah
sebagai berikut:
1. KKN Universitas Sintuwu Maroso Poso tahun 2019 di desa
Tongku kecamatan Tojo, kabupaten Tojo Una-una mendapat
sambutan, tanggapan dan perhatian yang cukup baik dari
warga sekitar dan pejabat desa setempat.
2. Secara keseluruhan, kegiatan KKN Universitas Sintuwu Maroso
Poso berlanggsung dengan baik. Program-program yang
direncanakan dapat terealisasi.
3. KKN yang kami lakukan di desa Tayawa ini dengan tujuan
membawa kenangan-kenangan positif yang kami lakukan
selama 1 bulan, 2 minggu mengabdi kepada masyarakat desa
Tongku sangat baik.
4. Tentunya kegiatan KKN yang di adakan Unsimar Poso
mempunyai tujuan di antaranya menjalin hubungan erat
dengan masyarakat dengan mahasiswa KKN, sebagai sumber
ilmu pengetahuan yang semakin baik.

B. Saran

Bagi Mahasiswa Peserta KKN


1. Mempergunakan waktu seefektif dan efisien mungkin untuk
melakukan observasi dan mengidentifikasi masalah-masalah
yang timbul di masyarakat.
2. Meninggkatkan tali silaturahmi dan hubungan kekerabatan
serta interaksi terhadap masyarakat.
3. Meningkatkan hubungan dengan perangkat desa.
4. Dalam penyusunan program hendaknya disesuaikan dengan
situasi dan kondisi desa, pertimbangan dana, tenaga, dan
waktu yang tersedia.

21
5. Lebih meningkatkan disiplin diri dalam kegiatan KKN, serta
menjalin komunikasi dan kerjasama yang baik antar
mahasiswa KKN dan untuk membangun hubungan
kekeluargaan di dalam kelompok dan antar mahasiswa KKN
lainnya.
6. Sebisa mungkin menjauhi dan menghindari konflik antar
mahasiswa KKN serta konflik yang muncul diselesaikan secara
damai dan kekeluargaan.

Bagi masyarakat, hendaknya mengerti bahwa kegiatan KKN


bukan hanya kepentingan mahasiswa saja tetapi kepentingan
masyarakat setempat, sehingga masyarakat lebih antusias. Dan
dengan tangan terbuka menerima dan mau mengikuti bahkan
membantu berbagai kegiatan yang di adakan oleh mahasiswa
KKN dimana mahasiswa hanya bertindak sebagai motifator yang
membantu memecahkan masalah dan membantu membangun
desa dan SDM.

22
LAMPIRAN
LAMPIRAN 11

LAPORAN AKHIR
KULIAH KERJA NYATA (KKN)
ANGKATAN 37

DESA : TONGKU
KECAMATAN : TOJO
KABUPATEN : TOJO UNA-UNA

Anggota Kelompok:

23
1. Moh.iqbal/91611402111034/Fkip.Biologi (Kordinator
Desa)
2. Justika A panti/9161140211/Fkip.Biologi(Sekretaris)
3. Siti magfirah/91611402111053/Fkip.Biologi
(Bendahara)
4. Novita angriani yusuf/91611402111058/Fkip.Biologi
(Anggota)
5. Lilis suryani/9161140211151/Fkip.Biologi (Anggota)
6. Nur elvira/91611402111033/Fkip.Bhs.Inggris
(Anggota)

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA


MASYARAKAT
UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO
2019
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA (KKN)
ANGKATAN 37 TAHUN 2019

UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO POSO

Anggota Kelompok:
1. Moh.iqbal/91611402111034/Fkip.Biologi (Kordinator
Desa)
2. Justika A panti/9161140211/Fkip.Biologi(Sekretaris)
3. Siti magfirah/91611402111053/Fkip.Biologi
(Bendahara)
4. Novita angriani yusuf/91611402111058/Fkip.Biologi
(Anggota)
5. Lilis suryani/9161140211151/Fkip.Biologi (Anggota)

24
6. Nur elvira/91611402111033/Fkip.Bhs.Inggris
(Anggota)

TELAH DIPERIKSA DAN DISETUJUI OLEH:

KADES PENDAMPING DOSEN PEMBIMBING


LURAH DPL LAPANGAN

Sudarto usuli Muhamad Aras Spd,Mpd


Abdul SE,MM NIDN :
rahman NIDN :

LAMPIRAN 6
MATRIKS RENCANA KERJA

KULIAH KERJA NYATA (KKN) ANGKATAN 37/ TAHUN 2019

No Jenis kegiatan Penanggung Target Jumlah Tempat


jawab vol.keg. peserta /lokasi
1 2 3 4 5 6
A Kegiatan utama
1 Bimbel Nur elvira 1 kali/ Posko kkn

25
minggu
2
3
B Kegiatan
penunjang
1 Penyuluhan Moh.iqbal 1 kali Kantor
narkoba desa
2
3
C Kegiatan
tambahan
1 Penanaman toga Lilis suryani 1 kali Kantor
desa
2
3
D Kegiatan
pendukung
1 Pembuatan nama Justika A 11 buah Kantor
jalan panti desa
2 Pembuatan Novita 171 buah Kantor
nomor rumah angriani desa
yusuf
3
E Kegiatan khusus
1 Baksos Siti magfirah 1 Tempat
kali/minggu umum
2
3

No Jenis kegiatan Target Perkiraan Sumber keterangan


waktu biaya biaya
1 2 7 8 9 10
A Kegiatan utama
1 Bimbel Rp
50.000.00
2
3
B Kegiatan
penunjang

26
1 Penyuluhan 1 hari Rp
narkoba 100.000.00
2
3
C Kegiatan
tambahan
1 Penanaman toga 1 hari Rp
100.000.00
2
3
D Kegiatan
pendukung
1 Pembuatan nama 25 hari Rp
jalan 500.000.00
2 Pembuatan nomor 25 hari Rp
rumah 500.000.00
3
E Kegiatan khusus
1 Baksos 5 hari Rp
50.000.00
2
3

LAMPIRAN 10
MATRIKS LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN(LPK)

KULIAH KERJA NYATA (KKN) ANGKATAN 37/ TAHUN 2019

No Jenis kegiatan Penanggung vol.keg. Jumlah Tempat


jawab peserta /lokasi
1 2 3 4 5 6
A Kegiatan utama
1 Bimbel Nur elvira 100% 10 orang Posko kkn
2
3
B Kegiatan
penunjang
1 Penyuluhan Moh.iqbal 100% 50 orang Kantor
narkoba desa

27
2
3
C Kegiatan
tambahan
1 Penanaman toga Lilis suryani 100% 7 orang Kantor
desa
2
3
D Kegiatan
pendukung
1 Pembuatan nama Justika A 100% 15 orang Kantor
jalan panti desa
2 Pembuatan nomor Novita 100% 15 orang Kantor
rumah angriani desa
yusuf
3
E Kegiatan khusus
1 Baksos Siti magfirah 100% 8 orang Tempat
umum
2
3

No Jenis kegiatan waktu Jumlah Sumber keterangan


biaya biaya
1 2 7 8 9 10
A Kegiatan utama
1 Bimbel 1x/ Rp
minggu
2
3
B Kegiatan
penunjang
1 Penyuluhan 1 hari Rp Dana desa
narkoba 100.000.00
2
3
C Kegiatan
tambahan
1 Penanaman toga 3 hari Rp Dana desa
2
3
D Kegiatan
pendukung
1 Pembuatan nama 7 hari Rp Dana desa

28
jalan 105.000.00
2 Pembuatan nomor 7 hari Rp Dan desa
rumah 70.000.00
3
E Kegiatan khusus
1 Baksos 1x/ Rp
minggu
2
3

LAMPIRAN 12:
BUKU TAMU
KULIAH KERJA NYATA (KKN) ANGKATAN 37 / TAHUN 2019
UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO POSO
Lokasi : Desa/Kelurahan TAYAWA
N Hari / Jam Nam Instan Tujua Pes Kesa Tand
o. Tangg a si n an n a
al tang
an
1.

29
2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

DOKUMENTASI FOTO
A. Bimbingan belajar

30
B. Penyuluhan narkoba

C. Penanaman toga

D. Pembuatan nama jalan

31
- Pembuatan nomor rumah

E. Baksos

32

Anda mungkin juga menyukai