Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

MATA AJARAN : Pendidikan Dalam Keperawatan


PRASYARAT :-
A. KODE MATA KULIAH : KKB06008
BEBAN STUDI : 2 SKS
SEMESTER : 2 (Dua)
PENGAMPU : Ns. Saiful Gunardi, S.Kep, M.Kes

A. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah pendidikan dalam keperawatan merupakan matakuliah yang wajib ditempuh oleh setiap mahasiswa keperawatan di perguruan
tinggi. Mata kulih ini membahas materi tentang konsep dasar pendidikan, metode pembelajaran, media pembelajaran, motivasi dan belajar,
evaluasi pembelajaran, penyusunan rencana pengajaran, dan praktek pendidikan pengajaran (microteaching)
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

B. STANDAR KOMPETENSI
Setelah mengikuti kegiatan proses pembelajaran mahasiswa mampu:

1) Mengenali konsep dasar pendidikan


2) Mengenali metode pembelajaran
3) Mengenali media pembelajaran
4) Mengenali motivasi dan belajar
5) Mengenali evaluasi pembelajaran
6) Membuat penyusunan rencana pengajaran dan microteaching
7) Mempraktekkan pendidikan pengajaran (microteaching)

C. MATRIK PEMBELAJARAN

Kompetensi Dasar Indikator Metode dan Materi Ajar Waktu Alat/Bahan/Su Penilaian
Pengalaman mber Belajar
Pembelajaran
Menguasai BPKM 1. Dapat Ceramah, Tanya jawab 1. Penjelasan RPS 100’ Alat : LCD Kehadiran=
dan konsep Dasar menjelaskan Projektor, 5%
2. Konsep Dasar Pendidikan
Pendidikan RPS Laptop
Tes : 30 %
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

2. Dapat Sumber: 1,3,4


menjelaskan
Konsep Dasar
Pendidikan

Menguasai Metode 1. Dapat Ceramah, Tanya jawab Metode Pembelajaran 100’ Alat : LCD Kehadiran=
Pembelajaran menjelaskan Projektor, 5%
konsep dan Laptop Tes Ujian=
macam-macam 30 %
metode Sumber: 1,3,4
pengajaran
2. Dapat
menjelaskan
konsep
pengajaran
kelas dan
klinik dalam
keperawatan

Menguasai media 1. Dapat Ceramah, Tanya jawab 100’ Alat : LCD Kehadiran=
Media Pembelajaran
pembelajaran menjelaskan Projektor, 5%
pengertian Laptop
media Tes Ujian=
2. Dapat Sumber: 1,3,4 30 %
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

memahami
fungsi dan
manfaat media
3. Dapat
menjelaskan
pemilihan dan
penggunaan
media
4. Dapat
menjelaskan
pemilihan
sarana
penunjang
pengajaran

Menguasai konsep 1. Dapat Ceramah, Tanya jawab Motivasi dan Belajar 100’ Alat : LCD Kehadiran=
motivasi dan belajar menjelaskan Projektor, 5%
pengertian Laptop
motivasi Quis : 10%
Sumber: 1,3,4
2. Dapat Tes : 30 %
menjelaskan
teori motivasi
dan belajar
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

3. Dapat
menjelaskan
peran motivasi
dalam belajar
dan
pembelajaran

Mahasiswa mampu 1. Dapat Ceramah, Tanya jawab Evaluasi Pembelajaran 100’ Alat : LCD Kehadiran=
memahami evaluasi menjelaskan Projektor, 5%
pembelajaran Pengertian dan Laptop
tujuan evaluasi Tes Ujian=
2. Dapat Sumber: 30 %
menjelaskan 1,3,4,5,7
prinsip-prinsip
evaluasi
3. Dapat
menjelaskan
macam-macam
tes
4. Dapat
menjelaskan
macam-macam
instrument atau
alat evaluasi
5. Dapat
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

menjelaskan
Penyusunan
instrument
evaluasi
6. Dapat
menjelaskan
analisa soal dan
hasil
pembelajaran
Mahasiswa mampu 1. Dapat Ceramah, Tanya jawab Penyusunan rencana 100’ Alat : LCD Kehadiran=
membuat menjelaskan Penyusunan rencana pengajaran dan microteaching Projektor, 5%
penyusunan rencana penyusunan pengajaran dan Laptop
pengajaran dan rancangan microteaching Tes Ujian=
microteaching kegiatan belajar Sumber: 30 %
mengajar 1,3,4,5
2. Dapat
melalukan
simulasi praktek
mengajar
(microteaching)
UTS
Mikroteaching
Mikroteaching
Mikroteaching TIM
Mikroteaching
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

Mikroteaching
Mikroteaching

B. TUGAS MAHASISWA
1. Tugas pribadi
a. Melakukan microteaching, lengkap dengan Satuan Acara pembelajaran (sertakan lampiran materi yang disampaikan: media dan
bahannya)
b. Gunakan media yang menarik (power point, alat peraga, video, dll)
c. Pembagian microteaching pada klasikal, pendidikan kesehatan, praktikum di pertemuan microteaching, setiap mahasiswa akan
presentasi sesuai dengan pembagian klasikal/pendidikan kesehatan/praktikum
d. Pada saat maju, sistim diacak oleh dosen
2. Tugas kelompok : Membuat media pembelajaran dalam bentuk video dll

D. REFERENSI
1) Anderson. RH. (1987). Pemilihan dan pengembangan media untuk pembelajaran. Jakarta: C.V.Rajawali.
2) Cox, K. R & Ewan, C. E. (19982). The medical teacher. New York: Churchill Livingston
3) Dirjen Dikti Depdikbud. (1981). Materi dasar Pendidikan program akta mengajar V: Buku IIIC Teknologi instruksional.
4) Good, T. L. & Brophy, J.E (1990). Educational Psychology.
5) Mudhoffir.(1996). Teknologi instruksional. Bandung: PT. Remaja Rasdakarya.
6) Rohani, A. (1997). Media instruksional Edukatif. Jakarta: Rineka Cipta.
7) Reilly, D. E & Obermann, M.H.(1999). Clinical teaching in nursing education.2 nd ed. Boston: Jones and Bartlett Publisher.
8) Usman, M. U. (1995). Menjadi guru professional. Bandung: Pt Remaja Rosdakarya.
9) Winkel, W. S. (1996). Psikologi pengajaran. Jakarta: PT Gramedia.
10) Utomo, T & Ruitjer, K. (1994). Peningkatan dan pengembangan pendidikan. Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama.
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

E. PERSIAPAN PESERTA DIDIK


1. Izin ketidakhadiran yang diperbolehkan bila telah melalui koordinator matakuliah atau bagian akademik.
2. Selama mengikuti mata pelajaran ini peserta didik harus mematuhi segala peraturan dan kewajiban pada mata ajaran.
3. Setiap peserta didik dapat mengikuti ujian semester jika :
a) Telah menyelesaikan tahap Ainistrasi akademik.
b) Kehadiran 75% - 90% akan dikenakan sanksi akademik (akan ditentukan oleh bidang akademik).
c) Kehadiran <75% maka mahasiswa tidak dapat mengikuti ujian semester.
d) Telah menyerahkan penugasan selama kegiatan belajar mengajar baik penugasan individu maupun kelompok

F. EVALUASI MATA KULIAH


Pada prinsipnya sistem penilaian dilakukan untuk menilai pencapaian pembelajaran oleh mahasiswa selama mengikuti proses
pembelajaran. Aspek yang dinilai meliputi ranah kognitif, afektif dan psikomotor. Sistem penilaian bersifat proporsional artinya
penilaian pencapaian pembelajaran oleh mahasiswa dalam satu kegiatan pembelajaran sesuai dengan prosentase distribusi tujuan
pembelajaran dalam tiap kegiatan yang meliputi :
Kehadiran fisik min 75% : 5 % (bila tidak hadir membuat paper)
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

Quis :5%
Tugas : 25 %
UTS : 30 %
UAS : 35 %
Nilai akhir yang dicapai mahasiswa setelah menempuh semua kegiatan ditetapkan berdasarkan standar yang berlaku di STIKIM, yaitu :
No Nilai Lamb Mutu
1 80 -100 A 4
2 68 – 79 B 3
3 56 - 67 C 2
4 45 - 55 D 1
5 0 - 44 E 0

Koordinator MA Ka. Departemen Ilmu Keperawatan

Ns. Saiful Gunardi, S.Kep, M.Kes Ns. Eka Rokhmiati, S.Kep, M.Kep
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN INDONESIA MAJU (STIKIM)

SILABUS MATA KULIAH

No. Dokumen Revisi : 00 Tgl. Berlaku: Hal dari

Anda mungkin juga menyukai