Anda di halaman 1dari 8

TERM OF REFERENCE (TOR)

Judul Progam:
“FKIP TALENT SHOW”

Tema kegiatan:
Peningkatan Bakat dan Minat Kaum Muda Melalui Kompetisi Singing Pop Solo,
Tradisional Dance dan fotografi competition

BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS JEMBER
2020
Halaman Pengesahan

1. Judul Kegiatan : FKIP TALENT SHOW


2. Ketua Panitia
a. Nama Lengkap : Ahmad Fuji Asro
b. Jenis Kelamin : Laki-laki
c. NIM : 180210402048
d. Fakultas/Prodi : FKIP/Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
e. Alamat : Batu Raden
f. Nomor HP : 0823-2323-7795
g. E-mail :
3. Durasi Waktu kegiatan : 24 oktober 2020
4. Pembiayaan
• Dana yang diajukan ke :
Rp. 16.655.500
Fakultas
• Sponsor Rp.
Total : Rp. 16.655.500

Jember, 11 Maret 2020

Ketua Panitia Sekretaris Panitia

Ahmad Fuji Asro Rizka Fajriyah R.


NIM. 180210402048 NIM. 190210103110

Menyetujui, Mengetahui,
Wakil Dekan III Ketua Umum BEM
FKIP Universitas Jember FKIP Universitas Jember

Dr. Sukidin, M.Pd Muhammad Dhuhal Islam


NIP. 19660323193011001 NIM. 170210302094

• Judul Kegiatan

FKIP TALENT SHOW dengan tema “Peningkatan Bakat Minat Kaum Muda Melalui
Kompetisi Singing Pop Solo, Tradisional Dance dan Fotografi Competition”

• Latar Belakang Kegiatan


Fakutas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember menaungi 12 Progam
Studi, 22 Ormawa (Organisasi Mahasiswa) dibidang akademik maupun non akademik
yang didalamnya diikuti oleh seluruh mahasiswa FKIP. Dalam bidang akademik
mencakup beberapa ranah keilmuan seperti karya tulis, keprofesian dan bidang akademik
lainnya. Kemudian dalam bidang non akademik mencakup ranah kesenian, olahraga dan
bidang non akademik lainya. Beberapa ranah bidang tersebut sudah dipetak-petakan pada
tiap Ormawa sehingga hal ini menjadi ciri khas dari tiap Ormawa dan menjadi tipikal
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember. Sebagai wadah eksistensi
dan pengembangan basic dari bidang-bidang Ormawa diadakanlah kegiatan ”FKIP
TALENT SHOW” untuk mengapresiasi dan mengasah bakat mahasiswa di bidang seni
dalam bentuk kompetisi.
• Rasional
Berdasarkan latar belakang diatas disebutkan bahwa pelaksanaan kegiatan FKIP
TALENT SHOW dikemas dalam bentuk kegiatan dalam kurun waktu yang ditentukan.
Serangkaian acara ini diisi dengan lomba-lomba berupa lomba solo vokal, tari tradisional
dan fotografi.
• Tujuan
Kegiatan ini bertujuan untuk mengasah dan mengembangkan bakat minat mahasiswa agar
dapat bersaing baik didalam maupun luar fakultas dan berkompetisi untuk memunculkan
sifat percaya diri mahasiswa.
• Mekanisme dan Desain Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari, acara di mulai dengan lomba solo vokal dan
di lanjutkan lomba tari tradisional. Lomba fotografi akan dilakukan selama kuran lebih 5
hari dan penilaian dilakukan secara online. Dan seluruh pemenang juara akan
disampaikan pada malam puncak FKIP TALENT SHOW.
• Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan dan tidak
dibatasi usia.

• Komponen kegiatan
Panitia : anggota BEM FKIP dan open recruitment mahasiswa FKIP
Peserta : seluruh mahasiswa aktif FKIP
• Waktu Pelaksanaan Kegiatan :
Kegiatan FKIP TALENT SHOW akan di selenggarakan pada:
Hari/tanggal : Sabtu/ 28 November 2020
Pukul : 07.00 - selesai
Tempat : Panggung Lukman Hakim Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan Universitas Jember

• Sumber Dana
Biaya
NO Kegiatan Konsumsi Honorarium Operasional Jumlah
dan Lainnya
1. Persiapan
- - - -
Acara
2. Pelaksanaan Rp. 1.946.000 Rp 5.600.000 Rp. 12. 347.500 Rp. 19.893.500
Acara
3. Evaluasi
- - - -
Acara
Jumlah Rp. 1.946.000 Rp 5.600.000 Rp. 12. 347.500 Rp. 19.893.500
Sumber dana ini berasal dari dana yan diajukan ke Fakultas sejumlah Rp 12.347.500.

• Indikator Kinerja
Indikator Base Line Target Tahun 2019 Cara Pengukuran
2018
• Partisipasi, • Peserta dari • 800% dari • Jumlah peserta
Mahasiswa, Mahasiswa, Peserta, yang mendaftar
• Partisipasi Ormawa dan mahasiswa • Jumlah peserta
Peserta, Dosen 40% • 100% Mahasiswa
Mahasiswa,dalam Hadir dalam Kehadiran • Presensi
mengikuti lomba acara Pengurus kehadiran
• Partisipasi
kehadiran
pengurus

• Jadwal Kegiatan
Sub Kegiatan September – November 2020
4 1 2 3 4 1 2 3 4
Rapat 1 (Pembentukan panitia)
Rapat 2 (Penentuan Tugas masing-Masing Sie)
Rapat 3 (Penyampaian perkembangan sie yang
dicapai)
Rapat 4 (Melengkapi Tugas masing-Masing
Sie)
Publikasi
Pendaftaran
Talent show
Rapat 5 (Evaluasi)

• Keberlanjutan Program
Harapanya kegiatan FKIP TALENT SHOW dapat bermanfaat untuk seluruh warga FKIP
dan dapat digunakan sebagai wadah eksistensi dan apresiasi dalam mengembangkan
prestasi. Kemudian diharapakan kegiatan ini dapat dilaksanakan ditahun selanjutanya dan
untuk tahun tahun berikutnya.

• Person in Charge

Nama : Elsy Alifia Pratiwi

Nim : 170210204115

No Hp : 082331310199

• Panitia

Susunan Kepanitiaan FKIP Talent Show


Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Jember

Pelindung : Pembantu Dekan III FKIP Universitas Jember


Penanggung Jawab : Salimushoffan 160210301027

Ketua Panitia : Elsy Alifia Pratiwi 170210204115


Sekretaris : Miftahul Huda 160210302093

Bendahara :

Sie Acara : Abdul Latif 170210103056

Sie Humas : Maulana Fatih Ilham 170210205115

Sie PDD : Nurhayati 180210204089

Sie Perlengkapan : M. Dhukhal Islam 170210302094

Sie danus : Miftahul huda 160210302093

Sie Keamanan : Irfan Ghofur 170210204141

Sie Konsumsi : Wahyu nadya 170210204111

SUSUNAN ACARA FKIP TALENT SHOW

Jumat , 6 November 2019

NO PUKUL KEGIATAN PENANGGUNG


JAWAB
1. 07.00 – 07.30 Opening MC formal
2. 07.30 – 08.30 Registrasi peserta Panitia
• Ketua Panitia
• Presiden BEM FKIP
M. Dhuhal Islam
2. 08.30 – 09.00 Sambutan-sambutan • Bapak Dekan FKIP
Prof. Dafik, M.Sc.,
P.Hd (sekaligus
membuka acara)
3. 09.00 – 09.15 Doa Panitia
4. 09.15 – 11.30 Penampilan peserta solo vokal Mc non formal
5. 11.30 – 12.30 Ishoma Panitia
6. 12.30 – 14.00 Melanjutkan peserta solo vokal peserta
7. 14.00 – 17.00 Penampilan peserta tari tradisional Peserta
panita
8. 17.00 – 17.15 Penutupan

RANCANGAN ANGGARAN FKIP TALENT SHOW

Pemasukan
no Pemasukan jumlah
1. Dana yang di ajukan ke fakultas Rp. 16.655.000
2. Sponsor Rp.
Total pemasukan Rp. 16.655.000

Pengeluaran
no Uraian volume satuan Harga satuan total
Konsumsi
1. Mamiri peserta 90 Kotak Rp. 8.000 Rp. 720.000
2. Aqua botol peserta 90 Botol Rp. 3.000 Rp. 270.000
3. Mamiri juri 6 Kotak Rp. 9.000 Rp. 54.000
4. Mamirat juri 6 Kotak Rp. 20.000 Rp. 120.000
5. Mamiri panitia 35 Kotak Rp. 8.000 Rp. 280.000
6. Mamirat panitia 35 Kotak Rp. 15.000 Rp. 525.000
Total Rp. 1.969.000
Honorarium dewan juri
1. Dewan juri solo vokal 2 orang Rp. 200.000 Rp. 400.000
Dewan juri tari
2. 2 orang Rp. 200.000 Rp. 400.000
tradisional
3. Dewan juri fotografi 2 orang Rp. 200.000 Rp. 400.000
Uang pembinaan 1
4. 1 orang Rp. 500.000 Rp. 500.000
solo vokal
Uang pembinaan 2
5. 1 orang Rp. 400.000 Rp. 400.000
solo vokal
Uang pembinaan 3
6. 1 Orang Rp. 300.000 Rp. 300.000
solo vokal
7. Uang pembinaan1 tari 1 Tim Rp. 1000.000 Rp. 1000.000
8. Uang pembinaan 2 tari 1 Tim Rp. 800.000 Rp. 800.000
Tim
9. Uang pembinaan 3tari 1 Rp. 600.000 Rp. 600.000
Uang pembinaan 1
10. 1 Orang Rp. 400.000 Rp. 400.000
fotografi
Uang pembinaan 2
11. 1 Orang Rp. 300.000 Rp. 300.000
fotografi
Uang pembinaan 3
12. 1 Orang Rp. 200.000 Rp. 200.000
fotografi
Uan pembinaan 1
13. 1 Orang Rp. 400.000 Rp. 400.000
Puisi
Uan pembinaan 2
14. 1 Orang Rp. 300.000 Rp. 300.000
Puisi
Uan pembinaan 3
15. 1 Orang Rp. 200.000 Rp. 200.000
Puisi
Total Rp. 6.800.000
Biaya oprasional lainnya
1. Banner foto boot 3x4 m lembar Rp. 20.000 Rp. 240.000
2. Banner panggung 5x6 m lembar Rp. 20.000 Rp. 600.000
3. Poster publikasi A4 50 lembar Rp. 5000 Rp. 250.000
4. Cetak absensi 15 lembar Rp. 500 Rp. 7500
5. Cetak rundown acara 40 lembar Rp. 500 Rp. 20.000
6. Id card panitia 35 buah Rp. 5000 Rp. 175.000
7. Amplop 15 lembar Rp. 2000 Rp. 30.000
8. Sertifikat panitia 35 lembar Rp. 2.500 Rp. 87.500
9. Sertifikat peseta 90 lembar Rp. 2.500 Rp. 225.000
10. Terop 2 buah Rp. 500.000 Rp. 1.000.000
11. Kursi 100 buah Rp. 2500 Rp. 250.000
12. Sound 1 set Rp. 5.000.000 Rp. 5.000.000
Total Rp. 7.885.000

Total
Keseluruhan Rp. 16.655.000

no Pemasukan Pengeluaran Saldo


1. Rp. 16.655.000 Rp. 16.655.500 -

Anda mungkin juga menyukai